Salin Artikel

"Nyaleg", Ayu Azhari Bilang "Saya Datang Bukan sebagai Artis"

Ia dicalonkan Partai Amanat Nasional (PAN) untuk Pileg 2019.

"Saya pribadi maju menjadi caleg itu atau bacaleg bukan main-main. Saya datang bukan sebagai artis, tetapi sebagai bagian dari masyarakat yang ingin mewakili mereka," kata Ayu setelah menjalani tes kesehatan di RSUD Kabupaten Tangerang, Jumat (27/7/2018).

Bintang Sinetron Bidadari tersebut mengatakan, pencalonnnya fokus untuk pendidikan, anak-anak, kesehatan, dan perempuan.

Menurut dia, bidang tersebut telah lama diikutinya sembari menjadi artis.

"Selama ini saya sudah berkegiatan, panjang ya perjalanannya. Bukan hal yang baru buat saya dan mekanisme partai menunjuk perwakilan di DPR buat saya adalah kesempatan yang baik yang bisa bantu untuk perubahan," kata Ayu.

Sementara itu, nama Ayu Azhari keluar sebagai salah satu caleg dari PAN pada hari terakhir pendaftaran bacaleg di KPU DKI Jakarta, Rabu (17/7/2018), pukul 00.00 WIB.

Ketua DPW PAN DKI Jakarta Eko Hendro Purnomo atau Eko Patrio mengumumkan enam nama yang datang dari berbagai kalangan seperti pemuda, artis, dan pengacara.

Adapun di antaranya yaitu Ayu Azhari Dapil VI, Devita Rusdi Dapil IV, Guru Tirta Lunggana Dapil X, Farazahdi, Dapil VII, Zita Anjani Dapil V dan Ilal Ferhard Dapil IV.

"Tentunya sementara sih DKI, tapi terserah partai di taruh di mana saya ikut," kata Eko.

https://megapolitan.kompas.com/read/2018/07/27/19214171/nyaleg-ayu-azhari-bilang-saya-datang-bukan-sebagai-artis

Terkini Lainnya

Jatuh Bangun Pinta Mendirikan 'Rumah Anyo' Demi Selamatkan Para Anak Pejuang Kanker

Jatuh Bangun Pinta Mendirikan 'Rumah Anyo' Demi Selamatkan Para Anak Pejuang Kanker

Megapolitan
Saat Epy Kusnandar Ditangkap karena Narkoba, Diam Seribu Bahasa

Saat Epy Kusnandar Ditangkap karena Narkoba, Diam Seribu Bahasa

Megapolitan
Misteri Mayat Pria Terbungkus Sarung di Pamulang, Diduga Dibunuh Lalu Dibuang

Misteri Mayat Pria Terbungkus Sarung di Pamulang, Diduga Dibunuh Lalu Dibuang

Megapolitan
Pelajar SMK Lingga yang Selamat dari Kecelakaan Tiba di Depok, Disambut Tangis Orangtua

Pelajar SMK Lingga yang Selamat dari Kecelakaan Tiba di Depok, Disambut Tangis Orangtua

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Minggu 12 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Megapolitan
Teka-teki Kematian Pria dengan Tubuh Penuh Luka dan Terbungkus Sarung di Tangsel

Teka-teki Kematian Pria dengan Tubuh Penuh Luka dan Terbungkus Sarung di Tangsel

Megapolitan
Rute Transjakarta 10B Cipinang Besar Selatan-Kalimalang

Rute Transjakarta 10B Cipinang Besar Selatan-Kalimalang

Megapolitan
Adik Kelas Korban Kecelakaan Bus di Subang Datangi SMK Lingga Kencana: Mereka Teman Main Kami Juga

Adik Kelas Korban Kecelakaan Bus di Subang Datangi SMK Lingga Kencana: Mereka Teman Main Kami Juga

Megapolitan
Orangtua Korban Kecelakaan Bus di Ciater Subang Mendatangi SMK Lingga Kencana

Orangtua Korban Kecelakaan Bus di Ciater Subang Mendatangi SMK Lingga Kencana

Megapolitan
Datangi Sekolah, Keluarga Korban Kecelakaan Maut di Ciater: Saya Masih Lemas...

Datangi Sekolah, Keluarga Korban Kecelakaan Maut di Ciater: Saya Masih Lemas...

Megapolitan
Soal Peluang Usung Anies di Pilkada, PDI-P: Calon dari PKS Sebenarnya Lebih Menjual

Soal Peluang Usung Anies di Pilkada, PDI-P: Calon dari PKS Sebenarnya Lebih Menjual

Megapolitan
Polisi Depok Jemput Warganya yang Jadi Korban Kecelakaan Bus di Ciater

Polisi Depok Jemput Warganya yang Jadi Korban Kecelakaan Bus di Ciater

Megapolitan
Warga Sebut Suara Mobil di Sekitar Lokasi Penemuan Mayat Dalam Sarung Terdengar Pukul 05.00 WIB

Warga Sebut Suara Mobil di Sekitar Lokasi Penemuan Mayat Dalam Sarung Terdengar Pukul 05.00 WIB

Megapolitan
Pria Dalam Sarung di Pamulang Diduga Belum Lama Tewas Saat Ditemukan

Pria Dalam Sarung di Pamulang Diduga Belum Lama Tewas Saat Ditemukan

Megapolitan
Penampakan Lokasi Penemuan Mayat Pria dalam Sarung di Pamulang Tangsel

Penampakan Lokasi Penemuan Mayat Pria dalam Sarung di Pamulang Tangsel

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke