Salin Artikel

Pengamanan Asian Games, Ratusan Kamera CCTV Pengenal Wajah Dipasang

Menurut Tito, 300-an kamera CCTV yang dapat mengenali wajah pengunjung akan di pasang di sana.

Kamera yang sama juga dipasang di lokasi penyelenggaraan Asian Games lainnya, yakni di Palembang dan Bandung.

"Kalau ada yang lewat, kita tahu itu siapa, alamatnya di mana. Kamera CCTV yang dipasang ini punya kemampuan merekam di atas satu bulan. Jadi selama Asian Games berlangsung bisa diputar kembali rekamannya," kata dia.

Menurut dia, kamera CCTV yang dipasang ini mampu merekam wajah, mengenali wajah, serta indentitas orang yang terekam dalam kamera.

Untuk memantau rekaman kamera CCTV tersebut, ada tim gabungan dari Polri, polda setempat, Kodam, pemda setempat, ambulans, BNPB, hingga tim SAR.

“Jadi kalau ada apa-apa selama Asian Games bisa diputar kembali rekaman CCTV-nya,” ucap Tito.

Mengenai pembukaan Asian Games, Tito menyampaikan, ada empat ring pengaman di sekitar Gelora Bung Karno yang menjadi lokasi upacara pembukaan.

Ring pertama akan diamankan oleh Pasukan Pengamanan Presiden (Paspamres) yang akan dibantu oleh Polri.

“Pengamanan di wilayah ini dikhususkan untuk presiden, kepala negara, dan undangan VVIP,” ujar Tito.

Kemudian, ring kedua, di dalam Gedung GBK, akan menjadi tanggung jawab Polri.

“Ring tiga sekitaran Senayan di luar tempat lari keluar lingkungan GBK, ada pengamanannya sendiri,” ucap dia.

Lalu ring empat berada di wilayah luar GBK, meliputi jalan-jalan di sekitar gedung.

“Namun, seperti yang diketahui ada enam ruas jalan yang ditutup termasuk Jalan Jenderal Sudirman. Hanya saja Jenderal Sudirman tak jadi ditutup karena merupakan tempat penurunan penumpang di pintu 5, 6, dan 7,” papar Tito.

Menurut Tito, pengunjung upacara pembukaan Asian Games di GBK akan diperiksa, termasuk barang bawaan mereka.

Pengunjung dilarang membawa senjata api, senjata tajam, laser, dan suar. "Pemeriksaan ini nantinya akan diacak di wilayah-wilayah tertentu,” kata dia.

https://megapolitan.kompas.com/read/2018/08/18/17310071/pengamanan-asian-games-ratusan-kamera-cctv-pengenal-wajah-dipasang

Terkini Lainnya

Expander 'Nyemplung' ke Selokan di Kelapa Gading, Pengemudinya Salah Injak Gas

Expander "Nyemplung" ke Selokan di Kelapa Gading, Pengemudinya Salah Injak Gas

Megapolitan
Buntut Bayar Makan Sesukanya di Warteg Tanah Abang, Seorang Pria Ditangkap Polisi

Buntut Bayar Makan Sesukanya di Warteg Tanah Abang, Seorang Pria Ditangkap Polisi

Megapolitan
Cegah Praktik Prostitusi di RTH Tubagus Angke, Kini Petugas Patroli Setiap Malam

Cegah Praktik Prostitusi di RTH Tubagus Angke, Kini Petugas Patroli Setiap Malam

Megapolitan
Satu Rumah Warga di Bondongan Bogor Ambruk akibat Longsor

Satu Rumah Warga di Bondongan Bogor Ambruk akibat Longsor

Megapolitan
Taruna STIP Tewas di Tangan Senior Pernah Terjadi pada 2014 dan 2017, Bukti Tradisi Kekerasan Sulit Dihilangkan

Taruna STIP Tewas di Tangan Senior Pernah Terjadi pada 2014 dan 2017, Bukti Tradisi Kekerasan Sulit Dihilangkan

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini, 6 Mei 2024 dan Besok: Pagi Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini, 6 Mei 2024 dan Besok: Pagi Cerah Berawan

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Kronologi Penganiayaan Taruna STIP hingga Tewas | Senior yang Aniaya Taruna STIP Panik saat Korban Tumbang

[POPULER JABODETABEK] Kronologi Penganiayaan Taruna STIP hingga Tewas | Senior yang Aniaya Taruna STIP Panik saat Korban Tumbang

Megapolitan
Suasana Berbeda di RTH Tubagus Angke yang Dulunya Tempat Prostitusi, Terang Setelah Pohon Dipangkas

Suasana Berbeda di RTH Tubagus Angke yang Dulunya Tempat Prostitusi, Terang Setelah Pohon Dipangkas

Megapolitan
Dedie Rachim Daftar Penjaringan Cawalkot ke Partai Lain, Bentuk Bujuk Rayu PAN Cari Koalisi di Pilkada

Dedie Rachim Daftar Penjaringan Cawalkot ke Partai Lain, Bentuk Bujuk Rayu PAN Cari Koalisi di Pilkada

Megapolitan
Kemenhub Tambah CCTV di STIP usai Kasus Pemukulan Siswa Taruna hingga Tewas

Kemenhub Tambah CCTV di STIP usai Kasus Pemukulan Siswa Taruna hingga Tewas

Megapolitan
Kasus Kecelakaan HR-V Tabrak Bus Kuning UI Diselesaikan Secara Kekeluargaan

Kasus Kecelakaan HR-V Tabrak Bus Kuning UI Diselesaikan Secara Kekeluargaan

Megapolitan
Taruna STIP Dipukul Senior hingga Tewas, Kemenhub Bentuk Tim Investigasi

Taruna STIP Dipukul Senior hingga Tewas, Kemenhub Bentuk Tim Investigasi

Megapolitan
Dedie Rachim Ikut Penjaringan Cawalkot Bogor ke Beberapa Partai, PAN: Agar Tidak Terkesan Sombong

Dedie Rachim Ikut Penjaringan Cawalkot Bogor ke Beberapa Partai, PAN: Agar Tidak Terkesan Sombong

Megapolitan
Kebakaran Landa Ruko Tiga Lantai di Kebon Jeruk, Petugas Masih Padamkan Api

Kebakaran Landa Ruko Tiga Lantai di Kebon Jeruk, Petugas Masih Padamkan Api

Megapolitan
Kronologi Penganiayaan Taruna STIP hingga Tewas, Pukulan Fatal oleh Senior dan Pertolongan yang Keliru

Kronologi Penganiayaan Taruna STIP hingga Tewas, Pukulan Fatal oleh Senior dan Pertolongan yang Keliru

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke