Salin Artikel

4 Petugas Kebersihan Pusat Perbelanjaan yang Terkapar di Jalan, Konsumsi Exscimer untuk Tingkatkan Stamina

"Mereka cerita bahwa pil tersebut bisa meningkatkan stamina dan mereka ingin mencoba, tapi terkait efek sebenarnya kami menunggu keterangan dari tenaga kesehatan," kata Kasat Reskrim Polres Metro Tangerang Selatan, AKP Alexander Yurikho, di Mapolres Metro Tangerang Selaran, Selasa ini.

Berdasarkan pengakuan empat orang tersebut, mereka baru pertama kali mengonsumsi obat-obatan itu. Mereka mendapat obat itu dari seorang pedagang di daerah Graha Raya, Serpong Utara, Tangerang Selatan. Obat dibeli seharga Rp 13.000

Saat ini polisi tengah mengejar pedagang yang menjual obat-obatan tersebut. Alex mengatakan, pihaknya sudah melakukan pengecekan ke lokasi lapak tempat mereka mendapatkan obat-obatan tersebut.

"Penjualnya (menggunakan) lapak, dan sekarang sudah tidak ada lagi," ujarnya.

Pihaknya masih menunggu hasil medis dari keempat pemuda tersebut. Mereka dirawat di Rumah Sakit OMNI Alam Sutera setelah ditemukan warga terkapar di pinggir jalan.

Mereka merupakan petugas kebersihan sebuah pusat perbelanjaan di kawasan Alam Sutra, Tangerang Selatan. Mereka  terkapar di tengah jalan setelah meminum empat gelas kopi yang dibeli dari penjual kopi keliling. Kopi itu mereka beri obat-obatan jenis Exshcmer.

Masing-masing dari mereka menenggak tiga butir obat tersebut. Tak lama kemudian mereka tergeletak di pinggir jalan karena merasakan sakit perut dan lemas. Salah satu dari mereka bahkan sempat kejang-kejang.

(Catatan Redaksi: Judul berita ini telah mengalami perbaikan, sebelumnya berjudul "4 Petugas Kebersihan Living Wolrd yang Terkapar, Konsumsi Exscimer untuk Tingkatkan Stamina". Pencantuman nama Living World merupakan sebuah kekeliruan. Empat orang itu bukan karyawan Living World. Kami mohon maaf atas kekeliruan yang telah terjadi.) 

https://megapolitan.kompas.com/read/2019/04/23/14243331/4-petugas-kebersihan-pusat-perbelanjaan-yang-terkapar-di-jalan-konsumsi

Terkini Lainnya

KASN Telusuri Status Cuti Supian Suri Saat Datang ke Kantor PAN

KASN Telusuri Status Cuti Supian Suri Saat Datang ke Kantor PAN

Megapolitan
Soal Duet Keponakan Prabowo dan Kaesang di Pilkada DKI, PSI: Untuk Meramaikan Suasana Saja

Soal Duet Keponakan Prabowo dan Kaesang di Pilkada DKI, PSI: Untuk Meramaikan Suasana Saja

Megapolitan
Besi Ribar yang Jatuh di Lintasan MRT Masih Dievakuasi

Besi Ribar yang Jatuh di Lintasan MRT Masih Dievakuasi

Megapolitan
BNNP DKI Jakarta Musnahkan 3.449,7 Gram Barang Bukti Narkotika

BNNP DKI Jakarta Musnahkan 3.449,7 Gram Barang Bukti Narkotika

Megapolitan
Polisi: Besi Ribar yang Jatuh Mengenai Gerbong Kereta MRT

Polisi: Besi Ribar yang Jatuh Mengenai Gerbong Kereta MRT

Megapolitan
Menantu di Jakbar Diduga Aniaya Mertuanya karena Permasalahan Pembayaran Gaji ART

Menantu di Jakbar Diduga Aniaya Mertuanya karena Permasalahan Pembayaran Gaji ART

Megapolitan
Bandar Narkoba di Pondok Aren Diduga Masih Dalam Pengaruh Sabu Sebelum Tewas Dalam Toren Air

Bandar Narkoba di Pondok Aren Diduga Masih Dalam Pengaruh Sabu Sebelum Tewas Dalam Toren Air

Megapolitan
Operasional MRT Jakarta Dihentikan Sementara, Penumpang yang Sudah “Tap In” Bisa Minta Pengembalian Dana

Operasional MRT Jakarta Dihentikan Sementara, Penumpang yang Sudah “Tap In” Bisa Minta Pengembalian Dana

Megapolitan
Fasilitas Publik di Jaktim Sudah Baik, tapi Masih Perlu Pembenahan

Fasilitas Publik di Jaktim Sudah Baik, tapi Masih Perlu Pembenahan

Megapolitan
MRT Jakarta Pastikan Tidak Ada Korban Insiden Jatuhnya Besi Ribar ke Jalur Kereta

MRT Jakarta Pastikan Tidak Ada Korban Insiden Jatuhnya Besi Ribar ke Jalur Kereta

Megapolitan
KPU Tidak Persoalkan Pemasangan Spanduk hingga Baliho Bacawalkot Bogor Sebelum Masuk Masa Kampanye

KPU Tidak Persoalkan Pemasangan Spanduk hingga Baliho Bacawalkot Bogor Sebelum Masuk Masa Kampanye

Megapolitan
Kaesang Digadang Jadi Cawagub Jakarta, Pengamat: Sekelas Ketua Umum dan Anak Presiden Minimal Cagub

Kaesang Digadang Jadi Cawagub Jakarta, Pengamat: Sekelas Ketua Umum dan Anak Presiden Minimal Cagub

Megapolitan
Penahanan Ditangguhkan, Eks Warga Kampung Bayam Kena Wajib Lapor

Penahanan Ditangguhkan, Eks Warga Kampung Bayam Kena Wajib Lapor

Megapolitan
Warga Dengar Suara Dentuman dan Percikan Api Saat Besi Crane Timpa Jalur MRT

Warga Dengar Suara Dentuman dan Percikan Api Saat Besi Crane Timpa Jalur MRT

Megapolitan
Pemprov DKI Bangun Saluran 'Jacking' untuk Atasi Genangan di Jalan Ciledug Raya

Pemprov DKI Bangun Saluran "Jacking" untuk Atasi Genangan di Jalan Ciledug Raya

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke