Salin Artikel

Trotoar Kemang Rusak karena Dilewati Truk, Kadis Bina Marga DKI Geram

Truk tersebut semula ingin masuk ke salah satu ruko di jalan Kemang Raya. Namun, ketika naik ke atas trotoar, roda kiri di bagian belakang jeblos.

Salah satu petugas sekuriti setempat bernama Kiki mengatakan kejadian tersebut terjadi siang ini.

"Jadi awalnya truknya mau masuk. Karena ini (trotoar) baru dibeton sekali, jadi amblas lah dia," kata seorang petugas sekuriti bernama Kiki saat ditemui di lokasi.

Akibat jeblosnya roda belakang truk, trotoar yang masih dalam pembangunan ini jadi rusak.

Pantauan Kompas.com, lebar lubang di trotoar kurang lebih seluas satu meter. Hampir seperempat ban pun masuk kedalam lubang sehingga beberapa warga kesusahan mengangkat ban tersebut.

Melihat kondisi tersebut, Kepala Dinas Bina Marga DKI Jakarta Hari Nugroho pun geram. Pasalnya, trotoar tersebut bukan diperuntukan untuk kendaraan melainkan hanya pejalan kaki.

"Waduh kurang ajar dong. Pengawasnya (proyek) enggak ada? Kalau ada digembosi tuh, enak saja," kata Hari ketika di Konfirmasi.

Dia pun merasa dirugikan jika persitiwa tersebut mengakibatkan rusaknya bagian trotoar. Pasalnya, pemerintah kini tengah membenahi merevitalisasi kawasan Kemang, terutama pembenahan trotoar agar tempat tersebut ramah bagi para pejalan kaki.

Dia menilai pihak vendor yang mengerjakan trotoar tersebut juga rugi dan berkewajiban memperbaiki trotoar tersebut.

"Mesti dibetulin lagi. Kalau saya terimanya dalam kondisi bagus. Begitu serah terima terus mau bayar kurang bagus, nggak saya bayar gitu loh," ucap dia.

https://megapolitan.kompas.com/read/2019/08/23/19420911/trotoar-kemang-rusak-karena-dilewati-truk-kadis-bina-marga-dki-geram

Terkini Lainnya

[POPULER JABODETABEK] Cerita Eks Taruna STIP soal Lika-liku Perpeloncoan oleh Senior | Junior di STIP Disebut Wajib Panggil Senior dengan Sebutan “Nior”

[POPULER JABODETABEK] Cerita Eks Taruna STIP soal Lika-liku Perpeloncoan oleh Senior | Junior di STIP Disebut Wajib Panggil Senior dengan Sebutan “Nior”

Megapolitan
Rute Transjakarta 10A Rusun Marunda-Tanjung Priok

Rute Transjakarta 10A Rusun Marunda-Tanjung Priok

Megapolitan
Rute KA Cikuray, Tarif dan Jadwalnya 2024

Rute KA Cikuray, Tarif dan Jadwalnya 2024

Megapolitan
Bantah Pernyataan Ketua STIP soal Tak Ada Lagi Perpeloncoan, Alumni: Masih Ada, tapi pada Enggak Berani Berkoar

Bantah Pernyataan Ketua STIP soal Tak Ada Lagi Perpeloncoan, Alumni: Masih Ada, tapi pada Enggak Berani Berkoar

Megapolitan
Remaja Tusuk Seorang Ibu di Bogor Hingga Pisau Patah

Remaja Tusuk Seorang Ibu di Bogor Hingga Pisau Patah

Megapolitan
Jukir Liar Minimarket Ikhlas “Digusur” Asal Pemerintah Beri Pekerjaan Baru

Jukir Liar Minimarket Ikhlas “Digusur” Asal Pemerintah Beri Pekerjaan Baru

Megapolitan
Warga Bekasi Tewas Tertabrak Kereta di Kemayoran karena Terobos Palang Pelintasan

Warga Bekasi Tewas Tertabrak Kereta di Kemayoran karena Terobos Palang Pelintasan

Megapolitan
Manjakan Lansia, Asrama Haji Embarkasi Jakarta-Bekasi Tak Lagi Pakai Tempat Tidur Tingkat

Manjakan Lansia, Asrama Haji Embarkasi Jakarta-Bekasi Tak Lagi Pakai Tempat Tidur Tingkat

Megapolitan
KAI Commuter: Perjalanan Commuter Line Rangkasbitung-Tanah Abang Picu Pertumbuhan Ekonomi Lokal

KAI Commuter: Perjalanan Commuter Line Rangkasbitung-Tanah Abang Picu Pertumbuhan Ekonomi Lokal

Megapolitan
Tiga Jenazah ABK Kapal yang Terbakar di Muara Baru Telah Dijemput Keluarga

Tiga Jenazah ABK Kapal yang Terbakar di Muara Baru Telah Dijemput Keluarga

Megapolitan
Gangguan Jiwa Berat, Ibu yang Bunuh Anak Kandung di Bekasi Sempat Dirawat di RSJ

Gangguan Jiwa Berat, Ibu yang Bunuh Anak Kandung di Bekasi Sempat Dirawat di RSJ

Megapolitan
Jika Profesinya Dihilangkan, Jukir Liar Minimarket: Rawan Maling Motor dan Copet!

Jika Profesinya Dihilangkan, Jukir Liar Minimarket: Rawan Maling Motor dan Copet!

Megapolitan
Polisi: Ibu yang Bunuh Anak Kandung di Bekasi Alami Gangguan Kejiwaan Berat

Polisi: Ibu yang Bunuh Anak Kandung di Bekasi Alami Gangguan Kejiwaan Berat

Megapolitan
Imbas Tanah Longsor, Warga New Anggrek 2 GDC Depok Khawatir Harga Rumah Anjlok

Imbas Tanah Longsor, Warga New Anggrek 2 GDC Depok Khawatir Harga Rumah Anjlok

Megapolitan
Kisah Iyan, Korban Banjir Cipayung yang Terpaksa Mengungsi ke Rumah Mertua 2 Bulan Lamanya...

Kisah Iyan, Korban Banjir Cipayung yang Terpaksa Mengungsi ke Rumah Mertua 2 Bulan Lamanya...

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke