Salin Artikel

[UPDATE] 72 Pasien Positif Covid-19 di Jakarta Pusat, Kelurahan Gambir Temukan Kasus Positif Pertama

JAKARTA, KOMPAS.com - Jumlah pasien positif Covid-19 di Provinsi DKI Jakarta mencapai 1.552 orang per Senin (6/4/2020) pukul 08.00 WIB. Angka tersebut berdasarkan data terakhir yang ditampilkan situs web corona.jakarta.go.id.

Selain menampilkan angka, laman tersebut juga menunjukan peta sebaran kasus berdasarkan Kelurahan tempat tinggal pasien positif yang sudah diketahui.

Khusus di wilayah kota Administrasi Jakarta Pusat, sudah terdapat 91 pasien terkonfirmasi positif.

Jumlah itu bertambah 10 orang, dibandingkan catatan data kasus positif Covid-19 sehari sebelumnya, Minggu (5/4/2020).

Pada Kamis (9/4/2020), peta sebaran tempat tinggal 91 pasien positif itu berada di 36 kelurahan dari delapan kecamatan di Jakarta Pusat.

Gambir yang sebelumnya diklaim sebagai wilayah nol kasus Covid-19, kini ditemukan satu pasien yang terkonfirmasi positif.

Sementara itu, masih ada lima kelurahan lain yang sampai saat ini belum ditemukan kasus positif atau masih menunggu hasil tes Covid-19.

Kelurahan tersebut, yakni kelurahan Duri Pulo, Serdang, Kemayoran, Mangga Dua Selatan, Senen.

Berikut sebaran pasien positif Covid-19 di delapan kecamatan Jakarta Pusat.

Kecamatan Cempaka Putih: 12 pasien

1. Rawasari: 3 pasien

2. Cempaka Putih Barat: 8 pasien

3. Cempaka Putih Timur: 1 pasien

Kecamatan Gambir: 8 pasien

1. Kelurahan Gambir: 1 pasien

2. Petojo Selatan: 1 pasien

3. Petojo Utara: 2 pasien

4. Duri Pulo: 0 pasien

5. Kebon Kelapa: 2 pasien

6. Cideng: 2 pasien

Kecamatan Johar Baru: 10 pasien

1. Kelurahan Johar Baru: 5 pasien

2. Tanah Tinggi: 1 pasien

3. Galur: 1 pasien

4. Kamping Rawa: 3 pasien

Kecamatan Kemayoran: 16 Pasien

1. Harapan Mulya: 4 pasien

2. Utan Panjang: 1 pasien

3. Kebon Kosong: 8 pasien

4. Kelurahan Kemayoran: 0 pasien

5. Cempaka Baru: 2 pasien

6. Serdang: 0 pasien

7. Sumur Batu: 1 pasien

Kecamatan Sawah Besar: 10 pasien

1. Gunung Sahari Utara: 5 pasien

2. Pasar Baru: 2 pasien

3. Karang Anyar: 1 pasien

4. Mangga Dua Selatan: 0 pasien

5. Kartini: 1 pasien

6. Gunung Sahari Selatan: 1 pasien

Kecamatan Tanah Abang: 14 pasien

1. Gelora: 2 pasien

2. Karet Tengsing: 1 pasien

3. Bendungan Hilir: 5 pasien

4. Kampung Bali: 1 pasien

5. Kebon Kacang: 3 pasien

6. Kebon Melati: 2 pasien

Kecamatan Senen: 8 pasien

1. Paseban: 3 pasien

2. Kenari: 1 pasien

3. Kramat: 1 pasien

4. Kelurahan Senen: 0 pasien

5. Bungur: 3 pasien

Kecamatan Menteng: 13 pasien

1. Menteng: 5 pasien

2. Pegangsaan: 3 pasien

3. Cikini: 2 pasien

4. Gondangdia: 3 pasien

https://megapolitan.kompas.com/read/2020/04/09/08270641/update-72-pasien-positif-covid-19-di-jakarta-pusat-kelurahan-gambir

Terkini Lainnya

Rute Bus Tingkat Wisata Transjakarta BW2

Rute Bus Tingkat Wisata Transjakarta BW2

Megapolitan
Cara ke Mall Kelapa Gading Naik Kereta dan Transjakarta

Cara ke Mall Kelapa Gading Naik Kereta dan Transjakarta

Megapolitan
Ayah di Jaktim Setubuhi Anak Kandung sejak 2019, Korban Masih di Bawah Umur

Ayah di Jaktim Setubuhi Anak Kandung sejak 2019, Korban Masih di Bawah Umur

Megapolitan
Sempat Tersendat akibat Tumpahan Oli, Lalu Lintas Jalan Raya Bogor Kembali Lancar

Sempat Tersendat akibat Tumpahan Oli, Lalu Lintas Jalan Raya Bogor Kembali Lancar

Megapolitan
Ibu di Jaktim Rekam Putrinya Saat Disetubuhi Pacar, lalu Suruh Aborsi Ketika Hamil

Ibu di Jaktim Rekam Putrinya Saat Disetubuhi Pacar, lalu Suruh Aborsi Ketika Hamil

Megapolitan
Komnas PA Bakal Beri Pendampingan Siswa SMP di Jaksel yang Lompat dari Lantai 3 Gedung Sekolah

Komnas PA Bakal Beri Pendampingan Siswa SMP di Jaksel yang Lompat dari Lantai 3 Gedung Sekolah

Megapolitan
Penanganan Kasus Pemerkosaan Remaja di Tangsel Lambat, Pelaku Dikhawatirkan Ulangi Perbuatan

Penanganan Kasus Pemerkosaan Remaja di Tangsel Lambat, Pelaku Dikhawatirkan Ulangi Perbuatan

Megapolitan
Pendaftaran PPDB Jakarta Dibuka 10 Juni, Ini Jumlah Daya Tampung Siswa Baru SD hingga SMA

Pendaftaran PPDB Jakarta Dibuka 10 Juni, Ini Jumlah Daya Tampung Siswa Baru SD hingga SMA

Megapolitan
Kasus Perundungan Siswi SMP di Bogor, Polisi Upayakan Diversi

Kasus Perundungan Siswi SMP di Bogor, Polisi Upayakan Diversi

Megapolitan
Disdik DKI Akui Kuota Sekolah Negeri di Jakarta Masih Terbatas, Janji Bangun Sekolah Baru

Disdik DKI Akui Kuota Sekolah Negeri di Jakarta Masih Terbatas, Janji Bangun Sekolah Baru

Megapolitan
Polisi Gadungan yang Palak Warga di Jaktim dan Jaksel Positif Sabu

Polisi Gadungan yang Palak Warga di Jaktim dan Jaksel Positif Sabu

Megapolitan
Kondisi Siswa SMP di Jaksel yang Lompat dari Lantai 3 Gedung Sekolah Sudah Bisa Berkomunikasi

Kondisi Siswa SMP di Jaksel yang Lompat dari Lantai 3 Gedung Sekolah Sudah Bisa Berkomunikasi

Megapolitan
Polisi Gadungan di Jaktim Palak Pedagang dan Warga Selama 4 Tahun, Raup Rp 3 Juta per Bulan

Polisi Gadungan di Jaktim Palak Pedagang dan Warga Selama 4 Tahun, Raup Rp 3 Juta per Bulan

Megapolitan
Pelajar dari Keluarga Tak Mampu Bisa Masuk Sekolah Swasta Gratis Lewat PPDB Bersama

Pelajar dari Keluarga Tak Mampu Bisa Masuk Sekolah Swasta Gratis Lewat PPDB Bersama

Megapolitan
Dua Wilayah di Kota Bogor Jadi 'Pilot Project' Kawasan Tanpa Kabel Udara

Dua Wilayah di Kota Bogor Jadi "Pilot Project" Kawasan Tanpa Kabel Udara

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke