Salin Artikel

Hoaks, Kabar Pasar Tebet Tutup karena Ada Pedagang Positif Covid-19

JAKARTA, KOMPAS.com - Beredar kabar Pasar Tebet, Jakarta Selatan, ditutup total lantaran ada pedagang yang berstatus positif Covid-19.

Hal itu disebut membuat semua pedagang di pasar harus mengikuti rapid test demi memantau peredaran Covid-19 di pasar.

Informasi tersebut tersebar di beberapa grup WA sebagai berikut:

"Pasar Tebet Barat ditutup total karena pemilik toko kristal di lantai 2 positif dan meninggal kemarin. Lalu Kepala Pasar Jaya Tebet Barat inisitaif untuk rapid test ke semua pedagang Pasar Tebet Barat hasilnya : 2 orang karyawan toko kristal positif dan 12 orang suspect, hebatnya 14 orang itu baik-baik saja, enggak demam, enggak sakit tenggorokan atau sesak nafas, terinfeksi tanpa gejala, akhirnya di bawa langsung ke wisma atlet dan semua pedagang Pasar Tebet Barat wajib karantina mandiri di rumah di bawah Dinkes. Jangan ke Pasar Tebet Barat dulu ya teman2 semua".

Camat Tebet Dyan Airlangga membantah informasi tersebut. Dia mengatakan informasi tersebut hoaks.

"Saya pastikan pasar tetap buka. Itu hoaks," kata dia saat dikonfirmasi, Rabu (15/4/2020).

Dia mengatakan sudah menghubungi kepala pasar secara langsung untuk mengonfirmasi kebenaran informasi tersebut.

Dia mengimbau warga agar tetap tenang dan jangan terpengaruh oleh Informasi sesat ditengah pandemi Covid-19 ini.

https://megapolitan.kompas.com/read/2020/04/15/10413851/hoaks-kabar-pasar-tebet-tutup-karena-ada-pedagang-positif-covid-19

Terkini Lainnya

9 Jam Berdarah: RN Dibunuh, Mayatnya Dimasukkan ke Koper lalu Dibuang ke Pinggir Jalan di Cikarang

9 Jam Berdarah: RN Dibunuh, Mayatnya Dimasukkan ke Koper lalu Dibuang ke Pinggir Jalan di Cikarang

Megapolitan
Seorang Remaja Tenggelam di Kali Ciliwung, Diduga Terseret Derasnya Arus

Seorang Remaja Tenggelam di Kali Ciliwung, Diduga Terseret Derasnya Arus

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok: Malam Ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok: Malam Ini Hujan Petir

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Mobil Terbakar di Tol Japek Arah Cawang | Pembunuh Wanita Dalam Koper di Bekasi Ditangkap

[POPULER JABODETABEK] Mobil Terbakar di Tol Japek Arah Cawang | Pembunuh Wanita Dalam Koper di Bekasi Ditangkap

Megapolitan
Perjuangkan Peningkatan Upah Buruh, Lia dan Teman-temannya Rela ke Jakarta dari Cimahi

Perjuangkan Peningkatan Upah Buruh, Lia dan Teman-temannya Rela ke Jakarta dari Cimahi

Megapolitan
Cerita Suratno, Buruh yang Khawatir Uang Pensiunnya Berkurang karena UU Cipta Kerja

Cerita Suratno, Buruh yang Khawatir Uang Pensiunnya Berkurang karena UU Cipta Kerja

Megapolitan
Pembunuh Perempuan Dalam Koper Tak Melawan Saat Ditangkap Polisi di Palembang

Pembunuh Perempuan Dalam Koper Tak Melawan Saat Ditangkap Polisi di Palembang

Megapolitan
Said Iqbal Minta Prabowo Hapus UU Cipta Kerja Klaster Ketenagakerjaan

Said Iqbal Minta Prabowo Hapus UU Cipta Kerja Klaster Ketenagakerjaan

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Ajak Korban Masuk ke Kamar Hotel di Bandung

Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Ajak Korban Masuk ke Kamar Hotel di Bandung

Megapolitan
Said Iqbal: Upah Buruh di Jakarta yang Ideal Rp 7 Juta Per Bulan

Said Iqbal: Upah Buruh di Jakarta yang Ideal Rp 7 Juta Per Bulan

Megapolitan
Ikut Demo May Day 2024, Buruh Wanita Rela Panas-panasan demi Memperjuangkan Upah yang Layak

Ikut Demo May Day 2024, Buruh Wanita Rela Panas-panasan demi Memperjuangkan Upah yang Layak

Megapolitan
Dua Orang Terluka Imbas Kecelakaan di Tol Jakarta-Cikampek

Dua Orang Terluka Imbas Kecelakaan di Tol Jakarta-Cikampek

Megapolitan
Korban Kedua yang Tenggelam di Sungai Ciliwung Ditemukan Tewas 1,2 Kilometer dari Lokasi Kejadian

Korban Kedua yang Tenggelam di Sungai Ciliwung Ditemukan Tewas 1,2 Kilometer dari Lokasi Kejadian

Megapolitan
Rayakan 'May Day Fiesta', Massa Buruh Mulai Padati Stadion Madya GBK

Rayakan "May Day Fiesta", Massa Buruh Mulai Padati Stadion Madya GBK

Megapolitan
Fahira Idris: Gerakan Buruh Terdepan dalam Perjuangkan Isu Lintas Sektoral

Fahira Idris: Gerakan Buruh Terdepan dalam Perjuangkan Isu Lintas Sektoral

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke