Salin Artikel

UPDATE 9 Juli: 13 Kelurahan di Depok Masih di Zona Merah Covid-19

Dari angka tersebut, total masih terdapat 13 kelurahan di 7 kecamatan yang mencatat kasus aktif Covid-19 sebanyak 6 kasus atau lebih per Kamis kemarin.

Itu artinya, 13 kelurahan itu masuk dalam kelompok zona merah penularan Covid-19 di Depok.

Dibandingkan 4 hari sebelumnya, jumlah ini berkurang 1 kelurahan dan 1 kecamatan, yaitu Kelurahan Ratujaya di Cipayung yang tak lagi masuk daftar zona merah karena menyisakan 5 kasus aktif.

Sebagai informasi, kasus aktif merupakan jumlah pasien positif Covid-19 yang saat ini sedang terinfeksi virus corona.

Mereka sedang dirawat, baik isolasi mandiri maupun dirawat di rumah sakit. Berikut rinciannya:

1. Beji (22 kasus aktif di 3 kelurahan zona merah)

- Kelurahan Pondok Cina (9 kasus aktif)

- Kelurahan Kukusan (7 kasus aktif)

- Kelurahan Tanah Baru (6 kasus aktif)

2. Sawangan (20 kasus aktif di 2 kelurahan zona merah)

- Kelurahan Bedahan (14 kasus aktif)

- Kelurahan Pengasinan (6 kasus aktif)

3. Pancoran Mas (15 kasus aktif di 2 kelurahan zona merah)

- Kelurahan Mampang (9 kasus aktif)

- Kelurahan Depok Jaya (6 kasus aktif)

4. Cimanggis (14 kasus aktif di 2 kelurahan zona merah)

- Kelurahan Mekarsari (8 kasus aktif)

- Kelurahan Pasir Gunung Selatan (6 kasus aktif)

5. Sukmajaya (13 kasus aktif di 2 kelurahan)

- Kelurahan Mekarjaya (7 kasus aktif)

- Kelurahan Sukmajaya (6 kasus aktif)

6. Tapos

- Kelurahan Cilangkap (12 kasus aktif)

7. Cilodong

- Kelurahan Sukamaju (8 kasus aktif)

Di luar itu, sebanyak 12 kelurahan di 6 kecamatan di Depok dinyatakan 0 kasus aktif Covid-19.

Kecamatan Bojongsari memiliki kelurahan paling banyak 0 kasus aktif di Depok, yakni Kelurahan Bojongsari Lama, Bojongsari Baru, Duren Seribu, dan Duren Mekar.

Selanjutnya, ada Kelurahan Leuwinanggung dan Tapos di Kecamatan Tapos yang nihil kasus aktif.

Berikutnya, ada Kelurahan Krukut dan Limo di Kecamatan Limo yang juga 0 kasus aktif.

Sisanya, 0 kasus aktif Covid-19 ditemukan di Kelurahan Kedaung, Sawangan; Harjamukti, Cimanggis; Pangkalanjati Baru, Cinere; dan Tirtajaya, Sukmajaya.

https://megapolitan.kompas.com/read/2020/07/10/10251601/update-9-juli-13-kelurahan-di-depok-masih-di-zona-merah-covid-19

Terkini Lainnya

Perjuangkan Peningkatan Upah Buruh, Lia dan Teman-temannya Rela ke Jakarta dari Cimahi

Perjuangkan Peningkatan Upah Buruh, Lia dan Teman-temannya Rela ke Jakarta dari Cimahi

Megapolitan
Cerita Suratno, Buruh yang Khawatir Uang Pensiunnya Berkurang karena UU Cipta Kerja

Cerita Suratno, Buruh yang Khawatir Uang Pensiunnya Berkurang karena UU Cipta Kerja

Megapolitan
Pembunuh Perempuan Dalam Koper Tak Melawan Saat Ditangkap Polisi di Palembang

Pembunuh Perempuan Dalam Koper Tak Melawan Saat Ditangkap Polisi di Palembang

Megapolitan
Said Iqbal Minta Prabowo Hapus UU Cipta Kerja Klaster Ketenagakerjaan

Said Iqbal Minta Prabowo Hapus UU Cipta Kerja Klaster Ketenagakerjaan

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Ajak Korban Masuk ke Kamar Hotel di Bandung

Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Ajak Korban Masuk ke Kamar Hotel di Bandung

Megapolitan
Said Iqbal: Upah Buruh di Jakarta yang Ideal Rp 7 Juta Per Bulan

Said Iqbal: Upah Buruh di Jakarta yang Ideal Rp 7 Juta Per Bulan

Megapolitan
Ikut Demo May Day 2024, Buruh Wanita Rela Panas-panasan demi Memperjuangkan Upah yang Layak

Ikut Demo May Day 2024, Buruh Wanita Rela Panas-panasan demi Memperjuangkan Upah yang Layak

Megapolitan
Dua Orang Terluka Imbas Kecelakaan di Tol Jakarta-Cikampek

Dua Orang Terluka Imbas Kecelakaan di Tol Jakarta-Cikampek

Megapolitan
Korban Kedua yang Tenggelam di Sungai Ciliwung Ditemukan Tewas 1,2 Kilometer dari Lokasi Kejadian

Korban Kedua yang Tenggelam di Sungai Ciliwung Ditemukan Tewas 1,2 Kilometer dari Lokasi Kejadian

Megapolitan
Rayakan 'May Day Fiesta', Massa Buruh Mulai Padati Stadion Madya GBK

Rayakan "May Day Fiesta", Massa Buruh Mulai Padati Stadion Madya GBK

Megapolitan
Fahira Idris: Gerakan Buruh Terdepan dalam Perjuangkan Isu Lintas Sektoral

Fahira Idris: Gerakan Buruh Terdepan dalam Perjuangkan Isu Lintas Sektoral

Megapolitan
Polisi Tangkap Pembunuh Wanita Dalam Koper di Bekasi

Polisi Tangkap Pembunuh Wanita Dalam Koper di Bekasi

Megapolitan
Hadiri 'May Day Fiesta', Massa Buruh Mulai Bergerak Menuju GBK

Hadiri "May Day Fiesta", Massa Buruh Mulai Bergerak Menuju GBK

Megapolitan
Pakai Caping Saat Aksi 'May Day', Pedemo: Buruh seperti Petani, Semua Pasti Butuh Kami...

Pakai Caping Saat Aksi "May Day", Pedemo: Buruh seperti Petani, Semua Pasti Butuh Kami...

Megapolitan
Penyebab Mobil Terbakar di Tol Japek: Pecah Ban lalu Ditabrak Pikap

Penyebab Mobil Terbakar di Tol Japek: Pecah Ban lalu Ditabrak Pikap

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke