Salin Artikel

12 Pejabat di Kota Tangerang Jalani Vaksinasi Covid-19

Wali Kota Tangerang Arief Wismansyah mengungkapkan bahwa seluruh pejabat yang hadir  menerima vaksinasi di hari yang sama.

"Semua yang ada di undangan, semuanya berhasil menerima vaksin," urai Arief kepada awak media, Jumat sore.

Ia mengaku, dirinya tak merasakan adanya perbedaan antara suntikan vaksin pertama dan kedua yang telah ia terima.

Terkait efek samping, kata Arief, ia tidak merasakan adanya efek apa pun usai menerima vaksin Sinovac yang ke dua.

"Enggak ada efek apa pun. Dingin tadi rasanya pas divaksin," kata politikus Demokrat tersebut.

Kendati demikian, Arief diharuskan untuk istirahat sejenak usai diketahui tensinya melebihi angka normal.

Namun, akhirnya Arief diperbolehkan untuk menerima vaksin usai beristirahat sejenak.

"Tadi waktu tes, tensinya sempat tinggi. Tapi akhirnya normal setelah istirahat sebentar," papar dia.

Serupa dengan Arief, Ketua DPRD Kota Tangerang Gatot Wibowo mengungkapkan bahwa dirinya tak merasakan efek samping apa pun usai menerima vaksin pertamanya.

"Ini pertama kali saya divaksin. Engga ada ruam, enggak pegal atau pusing juga," ungkap Gatot.

Ada pun pejabat yang menerima suntikan Sinovac adalah Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah, Wakil Wali Kota Tangerang Sachrudin, Ketua DPRD Kota Tangerang Gatot Wibowo, dan Kepala Kejaksaan Negeri Kota Tangerang I Dewa Gede Wirajana.

Beberapa pejabat lain, yakni Ketua Pengadilan Negeri Tangerang Minanoer Rachman, Ketua MUI Kota Tangerang Ghozali Barmawi, Kepala Bagian Sumber Daya Polres Metro Tangerang Kota AKBP Nurman Surachman, dan delapan pejabat lainnya.

Seluruh pejabat tersebut baru pertama kali menerima vaksinasi virus SARS-CoV-2, kecuali Arief yang menerima vaksinasi kedua.

Untuk diketahui, Arief telah menerima suntikan vaksin pertamanya yang dilaksanakan di Pendopo Kabupaten Tangerang, Kota Tangerang, Banten, Kamis (14/1/2021) kemarin bersama pejabat daerah se-Banten.

https://megapolitan.kompas.com/read/2021/01/30/00201921/12-pejabat-di-kota-tangerang-jalani-vaksinasi-covid-19

Terkini Lainnya

Kebengisan Pembunuh Wanita Dalam Koper: Setubuhi dan Habisi Korban, lalu Curi Uang Kantor

Kebengisan Pembunuh Wanita Dalam Koper: Setubuhi dan Habisi Korban, lalu Curi Uang Kantor

Megapolitan
Kronologi Meninggalnya Siswa STIP yang Dianiaya Senior

Kronologi Meninggalnya Siswa STIP yang Dianiaya Senior

Megapolitan
Pernah Mengaku Capek Terlibat Narkoba, Rio Reifan Ditangkap Lagi Usai 2 Bulan Bebas Penjara

Pernah Mengaku Capek Terlibat Narkoba, Rio Reifan Ditangkap Lagi Usai 2 Bulan Bebas Penjara

Megapolitan
Senior Aniaya Siswa STIP hingga Tewas, 5 Kali Pukul Bagian Ulu Hati

Senior Aniaya Siswa STIP hingga Tewas, 5 Kali Pukul Bagian Ulu Hati

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Motif Pembunuhan Wanita Dalam Koper: Korban Ternyata Minta Dinikahi | Misteri Mayat Wanita Dalam Koper Mulai Terkuak

[POPULER JABODETABEK] Motif Pembunuhan Wanita Dalam Koper: Korban Ternyata Minta Dinikahi | Misteri Mayat Wanita Dalam Koper Mulai Terkuak

Megapolitan
Rute Transjakarta 10M Pulo Gadung - Walikota Jakarta Utara via Cakung

Rute Transjakarta 10M Pulo Gadung - Walikota Jakarta Utara via Cakung

Megapolitan
Lokasi dan Jadwal Pencetakan KTP dan KK di Tangerang Selatan

Lokasi dan Jadwal Pencetakan KTP dan KK di Tangerang Selatan

Megapolitan
Kecelakaan di UI, Saksi Sebut Mobil HRV Berkecepatan Tinggi Tabrak Bus Kuning

Kecelakaan di UI, Saksi Sebut Mobil HRV Berkecepatan Tinggi Tabrak Bus Kuning

Megapolitan
Polisi Periksa 10 Saksi Kasus Tewasnya Siswa STIP yang Diduga Dianiaya Senior

Polisi Periksa 10 Saksi Kasus Tewasnya Siswa STIP yang Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Diduga Ngebut, Mobil Tabrak Bikun UI di Hutan Kota

Diduga Ngebut, Mobil Tabrak Bikun UI di Hutan Kota

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Tinggalkan Mayat Korban di Kamar Hotel

Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Tinggalkan Mayat Korban di Kamar Hotel

Megapolitan
Siswa STIP Dianiaya Senior di Sekolah, Diduga Sudah Tewas Saat Dibawa ke Klinik

Siswa STIP Dianiaya Senior di Sekolah, Diduga Sudah Tewas Saat Dibawa ke Klinik

Megapolitan
Terdapat Luka Lebam di Sekitar Ulu Hati Mahasiswa STIP yang Tewas Diduga Dianiaya Senior

Terdapat Luka Lebam di Sekitar Ulu Hati Mahasiswa STIP yang Tewas Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Dokter Belum Visum Jenazah Mahasiswa STIP yang Tewas akibat Diduga Dianiaya Senior

Dokter Belum Visum Jenazah Mahasiswa STIP yang Tewas akibat Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Polisi Pastikan RTH Tubagus Angke Sudah Bersih dari Prostitusi

Polisi Pastikan RTH Tubagus Angke Sudah Bersih dari Prostitusi

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke