Salin Artikel

Pemprov DKI Gelar Sayembara Penamaan Jalan di Kawasan Reklamasi Jakarta Utara

JAKARTA, KOMPAS.com - Pemprov DKI Jakarta melalui JXB membuka kesempatan bagi masyarakat untuk terlibat dalam pemberian nama jalan di Kawasan Pantai Kita dan Kawasan Pantai Maju, Jakarta Utara,

Sayembara ini terbuka untuk masyarakat umum dengan mengirimkan proposal dan mengunggah ide sayembara melalui platform Instagram.

Asisten Pembangunan dan Lingkungan Hidup Sekda DKI Jakarta Afan Adriansyah Idris menyatakan arti pentingnya melibatkan masyarakat dalam pembangunan Jakarta.

Menurut dia, jika pembangunan Ibu Kota dilakukan dengan cara berkolaborasi bersama masyarakat, maka akan tercipta rasa kepemilikan dan rasa bangga.

"Dalam kawasan ini, ada peran masyarakat yang ikut mewarnai. Sehingga nantinya masyarakat akan lebih bisa menjaga kebersihan, keindahan dan keamanan di kawasan tersebut,” ujar dia.

Direktur Utama JXB Novita Dewi menyampaikan bahwa setiap lapisan masyarakat dapat berpartisipasi dalam acara ini.

“JXB sebagai BUMD DKI Jakarta akan membantu Pemprov DKI Jakarta untuk memfasilitasi masyarakat yang ingin menyumbangkan idenya. Masyarakat dapat mengirimkan proposal atau materi ide-nya melalui instagram,” jelas dia.

Adapun Kawasan Pantai Kita dan Pantai Maju di wilayah Jakarta Utara, merupakan kawasan pantai buatan hasil dari proses reklamasi.

Sayembara yang digelar sebagai perwujudan kota kolaborasi ini dibuka sejak hari Kemerdekaan Republik Indonesia lalu hingga 13 September 2021.

Sayembara ini dilakukan untuk mengumpulkan ide untuk penamaan 5 ruas jalan, 1 bundaran, 3 jembatan dan 2 taman di kawasan tersebut.

https://megapolitan.kompas.com/read/2021/08/25/22114911/pemprov-dki-gelar-sayembara-penamaan-jalan-di-kawasan-reklamasi-jakarta

Terkini Lainnya

Rute Transjakarta 10A Rusun Marunda-Tanjung Priok

Rute Transjakarta 10A Rusun Marunda-Tanjung Priok

Megapolitan
Rute KA Cikuray, Tarif dan Jadwalnya 2024

Rute KA Cikuray, Tarif dan Jadwalnya 2024

Megapolitan
Bantah Pernyataan Ketua STIP soal Tak Ada Lagi Perpeloncoan, Alumni: Masih Ada, tapi pada Enggak Berani Berkoar

Bantah Pernyataan Ketua STIP soal Tak Ada Lagi Perpeloncoan, Alumni: Masih Ada, tapi pada Enggak Berani Berkoar

Megapolitan
Remaja Tusuk Seorang Ibu di Bogor Hingga Pisau Patah

Remaja Tusuk Seorang Ibu di Bogor Hingga Pisau Patah

Megapolitan
Jukir Liar Minimarket Ikhlas “Digusur” Asal Pemerintah Beri Pekerjaan Baru

Jukir Liar Minimarket Ikhlas “Digusur” Asal Pemerintah Beri Pekerjaan Baru

Megapolitan
Warga Bekasi Tewas Tertabrak Kereta di Kemayoran karena Terobos Palang Pelintasan

Warga Bekasi Tewas Tertabrak Kereta di Kemayoran karena Terobos Palang Pelintasan

Megapolitan
Manjakan Lansia, Asrama Haji Embarkasi Jakarta-Bekasi Tak Lagi Pakai Tempat Tidur Tingkat

Manjakan Lansia, Asrama Haji Embarkasi Jakarta-Bekasi Tak Lagi Pakai Tempat Tidur Tingkat

Megapolitan
KAI Commuter: Perjalanan Commuter Line Rangkasbitung-Tanah Abang Picu Pertumbuhan Ekonomi Lokal

KAI Commuter: Perjalanan Commuter Line Rangkasbitung-Tanah Abang Picu Pertumbuhan Ekonomi Lokal

Megapolitan
Tiga Jenazah ABK Kapal yang Terbakar di Muara Baru Telah Dijemput Keluarga

Tiga Jenazah ABK Kapal yang Terbakar di Muara Baru Telah Dijemput Keluarga

Megapolitan
Gangguan Jiwa Berat, Ibu yang Bunuh Anak Kandung di Bekasi Sempat Dirawat di RSJ

Gangguan Jiwa Berat, Ibu yang Bunuh Anak Kandung di Bekasi Sempat Dirawat di RSJ

Megapolitan
Jika Profesinya Dihilangkan, Jukir Liar Minimarket: Rawan Maling Motor dan Copet!

Jika Profesinya Dihilangkan, Jukir Liar Minimarket: Rawan Maling Motor dan Copet!

Megapolitan
Polisi: Ibu yang Bunuh Anak Kandung di Bekasi Alami Gangguan Kejiwaan Berat

Polisi: Ibu yang Bunuh Anak Kandung di Bekasi Alami Gangguan Kejiwaan Berat

Megapolitan
Imbas Tanah Longsor, Warga New Anggrek 2 GDC Depok Khawatir Harga Rumah Anjlok

Imbas Tanah Longsor, Warga New Anggrek 2 GDC Depok Khawatir Harga Rumah Anjlok

Megapolitan
Kisah Iyan, Korban Banjir Cipayung yang Terpaksa Mengungsi ke Rumah Mertua 2 Bulan Lamanya...

Kisah Iyan, Korban Banjir Cipayung yang Terpaksa Mengungsi ke Rumah Mertua 2 Bulan Lamanya...

Megapolitan
Maling Motor 'Ngadu' ke Ibunya Lewat 'Video Call' Saat Tertangkap Warga: Mak, Tolongin...

Maling Motor 'Ngadu' ke Ibunya Lewat 'Video Call' Saat Tertangkap Warga: Mak, Tolongin...

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke