Salin Artikel

Dishub Kota Bekasi Minta PO Bus Siapkan Aplikasi PeduliLindungi

BEKASI, KOMPAS.com - Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bekasi meminta perusahaan bus sediakan fasilitas Pedulilindungi di setiap armada bus.

Kepala Bidang Angkutan Dan Sarana Dishub Kota Bekasi, Erwin mengatakan, hal tersebut untuk mempermudah pemeriksaan penumpang apakah sudah menerima vaksinasi Covid-19 atau belum.

"Memang kita meminta Perusahaan Otobus (PO) ini untuk mereka menyiapkan Pedulilindungi, setiap PO," ujar Erwin saat dikonfirmasi Kompas.com, Selasa (21/12/2021).

Erwin mengatakan, pihaknya juga telah mempersiapkan fasilitas Pedulilindungi di beberapa terminal besar yang ada di Kota Bekasi.

"Yang penting sudah melakukan vaksinasi, kita akan siapkan peduli lindungi, jadi untuk diterminal Bekasi sama di Kayuringin," ujar dia.

Erwin melanjutkan, berbeda dengan tahun sebelumnya, pada Natal dan tahun baru kali ini, Dishub pastikan 285 armada bus siap untuk melayani penumpang.

Bus tersebut berasal dari armada AKDP sebanyak 186 unit, AKAP 50 unit, dan bus kota sebanyak 28 unit.

"Sedangkan Damri sebanyak 13 unit akan dioperasikan," ujar dia.

Dishub Kota Bekasi juga siapkan 53 armada bus cadangan guna antisipasi lonjakan penumpang bus saat nataru.

"AKDP, AKAP, bus kota, kita kasih bus cadangan itu 50 unit, terus kita juga ada DAMRI yabg dari Kayuringin itu juga kita siapkan, cadangannya tiga unit," ungkap Erwin.

https://megapolitan.kompas.com/read/2021/12/21/11531481/dishub-kota-bekasi-minta-po-bus-siapkan-aplikasi-pedulilindungi

Terkini Lainnya

Rute Transjakarta 10A Rusun Marunda-Tanjung Priok

Rute Transjakarta 10A Rusun Marunda-Tanjung Priok

Megapolitan
Rute KA Cikuray, Tarif dan Jadwalnya 2024

Rute KA Cikuray, Tarif dan Jadwalnya 2024

Megapolitan
Bantah Pernyataan Ketua STIP soal Tak Ada Lagi Perpeloncoan, Alumni: Masih Ada, tapi pada Enggak Berani Berkoar

Bantah Pernyataan Ketua STIP soal Tak Ada Lagi Perpeloncoan, Alumni: Masih Ada, tapi pada Enggak Berani Berkoar

Megapolitan
Remaja Tusuk Seorang Ibu di Bogor Hingga Pisau Patah

Remaja Tusuk Seorang Ibu di Bogor Hingga Pisau Patah

Megapolitan
Jukir Liar Minimarket Ikhlas “Digusur” Asal Pemerintah Beri Pekerjaan Baru

Jukir Liar Minimarket Ikhlas “Digusur” Asal Pemerintah Beri Pekerjaan Baru

Megapolitan
Warga Bekasi Tewas Tertabrak Kereta di Kemayoran karena Terobos Palang Pelintasan

Warga Bekasi Tewas Tertabrak Kereta di Kemayoran karena Terobos Palang Pelintasan

Megapolitan
Manjakan Lansia, Asrama Haji Embarkasi Jakarta-Bekasi Tak Lagi Pakai Tempat Tidur Tingkat

Manjakan Lansia, Asrama Haji Embarkasi Jakarta-Bekasi Tak Lagi Pakai Tempat Tidur Tingkat

Megapolitan
KAI Commuter: Perjalanan Commuter Line Rangkasbitung-Tanah Abang Picu Pertumbuhan Ekonomi Lokal

KAI Commuter: Perjalanan Commuter Line Rangkasbitung-Tanah Abang Picu Pertumbuhan Ekonomi Lokal

Megapolitan
Tiga Jenazah ABK Kapal yang Terbakar di Muara Baru Telah Dijemput Keluarga

Tiga Jenazah ABK Kapal yang Terbakar di Muara Baru Telah Dijemput Keluarga

Megapolitan
Gangguan Jiwa Berat, Ibu yang Bunuh Anak Kandung di Bekasi Sempat Dirawat di RSJ

Gangguan Jiwa Berat, Ibu yang Bunuh Anak Kandung di Bekasi Sempat Dirawat di RSJ

Megapolitan
Jika Profesinya Dihilangkan, Jukir Liar Minimarket: Rawan Maling Motor dan Copet!

Jika Profesinya Dihilangkan, Jukir Liar Minimarket: Rawan Maling Motor dan Copet!

Megapolitan
Polisi: Ibu yang Bunuh Anak Kandung di Bekasi Alami Gangguan Kejiwaan Berat

Polisi: Ibu yang Bunuh Anak Kandung di Bekasi Alami Gangguan Kejiwaan Berat

Megapolitan
Imbas Tanah Longsor, Warga New Anggrek 2 GDC Depok Khawatir Harga Rumah Anjlok

Imbas Tanah Longsor, Warga New Anggrek 2 GDC Depok Khawatir Harga Rumah Anjlok

Megapolitan
Kisah Iyan, Korban Banjir Cipayung yang Terpaksa Mengungsi ke Rumah Mertua 2 Bulan Lamanya...

Kisah Iyan, Korban Banjir Cipayung yang Terpaksa Mengungsi ke Rumah Mertua 2 Bulan Lamanya...

Megapolitan
Maling Motor 'Ngadu' ke Ibunya Lewat 'Video Call' Saat Tertangkap Warga: Mak, Tolongin...

Maling Motor 'Ngadu' ke Ibunya Lewat 'Video Call' Saat Tertangkap Warga: Mak, Tolongin...

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke