Salin Artikel

Puskesmas Harapan Mulya Gelar Vaksinasi Anak Usia 6-11 Tahun, Upaya Door to Door Dikedepankan

BEKASI, KOMPAS.com - Unit Pelayanan Tingkat Daerah (UPTD) Puskesmas Harapan Mulya, Kota Bekasi melaksanakan vaksinasi Covid-19 untuk anak usia 6-11 tahun.

Gelaran kegiatan vaksinasi Covid-19 untuk anak di Puskesmas Harapan Mulya sudah berlangsung sejak November 2021 sampai dengan sekarang. Sedangkan pada Desember yang lalu, vaksinasi dosis pertama untuk anak sudah mencapai 220.

"Kategori vaksin anak di Puskesmas ini mulai dari usia 6 tahun sampai 11 tahun. Kita sudah berjalan dari bulan November, dan dosis paling banyak, ada di bulan Desember 2021 kemarin yang sampai 220 dosis vaksin." ucap dr Arie Rahayu Udhani selaku Kepala Puskesmas, Rabu (5/1/2022).

Adapun vaksinasi di Puskesmas Harapan Mulya sudah mencapai tahap dua vaksinasi anak 6-11 tahun. Pihak puskesmas juga memberikan keterangan bahwa untuk vaksin yang digunakan adalah vaksin Sinovac.

Puskesmas Harapan Mulya menargetkan, vaksinasi total untuk anak sebanyak di Puskesmas ini sebanyak 2.123 dosis

"Kita sudah masuk ke tahap dua untuk dosis anak sekolah usia 6-11 tahun. Di sini bagi anak yang sudah vaksin pertama, bisa datang lagi untuk vaksin dosis dua. Namun, harus menunggu waktu 28 hari sejak vaksin pertama disuntikkan, dan untuk target vaksinasinya sebanyak 2.124 dosis, namun per hari ini baru sekitar kurang lebih 1.200 dosis." ungkap Arie.

Vaksinasi door to door

Tidak hanya menunggu warga datang, pihak Puskesmas Harapan Mulya juga berinisiatif untuk melakukan upaya vaksinasi Covid-19 secara door to door ke rumah-rumah warga.

"Kita secara bergantian melakukan vaksinasi door to door kerumah warga, jadi ada jadwalnya masing-masing" ucap Arie.

Salah satu orangtua peserta vaksinasi yang juga warga Kelurahan Harapan Mulya, Tumene, mengaku puas dan senang dengan pelayanan yang diberikan oleh Puskesmas Harapan Mulya.

"Alhamdulillah sih baik pelayanannya. Proses vaksinasinya cepat, petugasnya baik dan alur vaksinasinya juga jelas." pungkasnya.

https://megapolitan.kompas.com/read/2022/01/05/14022181/puskesmas-harapan-mulya-gelar-vaksinasi-anak-usia-6-11-tahun-upaya-door

Terkini Lainnya

9 Jam Berdarah: RN Dibunuh, Mayatnya Dimasukkan ke Koper lalu Dibuang ke Pinggir Jalan di Cikarang

9 Jam Berdarah: RN Dibunuh, Mayatnya Dimasukkan ke Koper lalu Dibuang ke Pinggir Jalan di Cikarang

Megapolitan
Seorang Remaja Tenggelam di Kali Ciliwung, Diduga Terseret Derasnya Arus

Seorang Remaja Tenggelam di Kali Ciliwung, Diduga Terseret Derasnya Arus

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok: Malam Ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok: Malam Ini Hujan Petir

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Mobil Terbakar di Tol Japek Arah Cawang | Pembunuh Wanita Dalam Koper di Bekasi Ditangkap

[POPULER JABODETABEK] Mobil Terbakar di Tol Japek Arah Cawang | Pembunuh Wanita Dalam Koper di Bekasi Ditangkap

Megapolitan
Perjuangkan Peningkatan Upah Buruh, Lia dan Teman-temannya Rela ke Jakarta dari Cimahi

Perjuangkan Peningkatan Upah Buruh, Lia dan Teman-temannya Rela ke Jakarta dari Cimahi

Megapolitan
Cerita Suratno, Buruh yang Khawatir Uang Pensiunnya Berkurang karena UU Cipta Kerja

Cerita Suratno, Buruh yang Khawatir Uang Pensiunnya Berkurang karena UU Cipta Kerja

Megapolitan
Pembunuh Perempuan Dalam Koper Tak Melawan Saat Ditangkap Polisi di Palembang

Pembunuh Perempuan Dalam Koper Tak Melawan Saat Ditangkap Polisi di Palembang

Megapolitan
Said Iqbal Minta Prabowo Hapus UU Cipta Kerja Klaster Ketenagakerjaan

Said Iqbal Minta Prabowo Hapus UU Cipta Kerja Klaster Ketenagakerjaan

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Ajak Korban Masuk ke Kamar Hotel di Bandung

Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Ajak Korban Masuk ke Kamar Hotel di Bandung

Megapolitan
Said Iqbal: Upah Buruh di Jakarta yang Ideal Rp 7 Juta Per Bulan

Said Iqbal: Upah Buruh di Jakarta yang Ideal Rp 7 Juta Per Bulan

Megapolitan
Ikut Demo May Day 2024, Buruh Wanita Rela Panas-panasan demi Memperjuangkan Upah yang Layak

Ikut Demo May Day 2024, Buruh Wanita Rela Panas-panasan demi Memperjuangkan Upah yang Layak

Megapolitan
Dua Orang Terluka Imbas Kecelakaan di Tol Jakarta-Cikampek

Dua Orang Terluka Imbas Kecelakaan di Tol Jakarta-Cikampek

Megapolitan
Korban Kedua yang Tenggelam di Sungai Ciliwung Ditemukan Tewas 1,2 Kilometer dari Lokasi Kejadian

Korban Kedua yang Tenggelam di Sungai Ciliwung Ditemukan Tewas 1,2 Kilometer dari Lokasi Kejadian

Megapolitan
Rayakan 'May Day Fiesta', Massa Buruh Mulai Padati Stadion Madya GBK

Rayakan "May Day Fiesta", Massa Buruh Mulai Padati Stadion Madya GBK

Megapolitan
Fahira Idris: Gerakan Buruh Terdepan dalam Perjuangkan Isu Lintas Sektoral

Fahira Idris: Gerakan Buruh Terdepan dalam Perjuangkan Isu Lintas Sektoral

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke