Salin Artikel

Pedagang Kopi Keliling Ditabrak Pengendara Mobil di Jakarta Barat

PS Kasat Samapta Polres Metro Jakarta Barat Komisaris Polisi Slamet Riyanto menjelaskan, kejadian tabrakan itu terjadi ketika korban hendak mulai berdagang.

Saat kecelakaan terjadi, secara kebetulan Tim Patroli Perintis Presisi juga melintas di lokasi kejadian dan menyaksikan langsung tabrakan tersebut.

"Tim kemudian langsung menghampiri pesepeda motor tersebut dan memberikan pertolongan pertama pada korban," ujar Slamet dikutip dari keterangannya, Minggu (7/8/2022).

Slamet menjelaskan, bahwa pengemudi mobil itu sempat mencoba untuk kabur, tetapi akhirnya berhasil dikejar dan diamankan oleh pengendara lain.

Korban yang mengalami luka pada tubuhnya langsung dibawa ke rumah sakit Atma Jaya, Penjaringan, Jakarta Utara, untuk kemudian diberikan perawatan.

"Korban yang mengalami laka lantas kemudian dibawa ke rumah sakit untuk dirawat," jelasnya.

Sementara itu, dikonfirmasi secara terpisah melalui sambungan telepon, Kepala Tim Patroli Perintis Presisi 1 Briptu Abdul menjelaskan bahwa insiden itu berakhir secara kekeluargaan.

Pelaku dan korban sepakat untuk melakukan negosiasi. Pelaku juga menyatakan bersedia untuk bertanggung jawab segala biaya perawatan korban.

"Jadi itu pengemudi sempat mau kabur tapi berhasil ditangkap sama pengendara lain. Di rumah sakit, korban dan pelaku negosiasi. Ganti rugi sama biaya pengobatan, sampai sembuh," jelas Abdul.

https://megapolitan.kompas.com/read/2022/08/08/08064181/pedagang-kopi-keliling-ditabrak-pengendara-mobil-di-jakarta-barat

Terkini Lainnya

Polisi: Kami Butuh Partisipasi Warga untuk Atasi Tawuran

Polisi: Kami Butuh Partisipasi Warga untuk Atasi Tawuran

Megapolitan
Toko Pakaian di Pecenongan Terbakar, Kepulan Asap Putih Bikin Pemadam Kewalahan

Toko Pakaian di Pecenongan Terbakar, Kepulan Asap Putih Bikin Pemadam Kewalahan

Megapolitan
Harapan Masyarakat untuk RTH Tubagus Angke, Nyaman Tanpa Praktik Prostitusi...

Harapan Masyarakat untuk RTH Tubagus Angke, Nyaman Tanpa Praktik Prostitusi...

Megapolitan
Jadwal LRT Jabodebek Terbaru Mei 2024

Jadwal LRT Jabodebek Terbaru Mei 2024

Megapolitan
Nahas, Balita di Matraman Tewas Terperosok ke Selokan Saat Main Hujan-hujanan

Nahas, Balita di Matraman Tewas Terperosok ke Selokan Saat Main Hujan-hujanan

Megapolitan
Proyek Pengembangan Stasiun Tanah Abang Ditargetkan Rampung Akhir 2024

Proyek Pengembangan Stasiun Tanah Abang Ditargetkan Rampung Akhir 2024

Megapolitan
Polisi Bakal Pertemukan Perwakilan Warga Klender dan Cipinang Muara demi Atasi Tawuran di Pasar Deprok

Polisi Bakal Pertemukan Perwakilan Warga Klender dan Cipinang Muara demi Atasi Tawuran di Pasar Deprok

Megapolitan
Ketika Si Kribo Apes Usai 'Diviralkan' Pemilik Warteg karena Bayar Makan Sesukanya...

Ketika Si Kribo Apes Usai "Diviralkan" Pemilik Warteg karena Bayar Makan Sesukanya...

Megapolitan
3 Orang Tewas akibat Kebakaran Kapal di Muara Baru

3 Orang Tewas akibat Kebakaran Kapal di Muara Baru

Megapolitan
PPKUKM Akui Tumpukan Sampah 3 Ton Jadi Faktor Utama Sepinya Lokbin Pasar Minggu

PPKUKM Akui Tumpukan Sampah 3 Ton Jadi Faktor Utama Sepinya Lokbin Pasar Minggu

Megapolitan
3 Kapal Nelayan di Muara Baru Terbakar akibat Mesin Pendingin Ikan Meledak

3 Kapal Nelayan di Muara Baru Terbakar akibat Mesin Pendingin Ikan Meledak

Megapolitan
Jelang Pilkada 2024, Demokrat Ungkap Kriteria yang Cocok Jadi Cagub Jakarta

Jelang Pilkada 2024, Demokrat Ungkap Kriteria yang Cocok Jadi Cagub Jakarta

Megapolitan
Upaya Mencari Titik Terang Kasus Junior Tewas di Tangan Senior STIP

Upaya Mencari Titik Terang Kasus Junior Tewas di Tangan Senior STIP

Megapolitan
Pelaku Pembunuhan Kakak Tiri di Medan Serahkan Diri ke Polresta Bogor

Pelaku Pembunuhan Kakak Tiri di Medan Serahkan Diri ke Polresta Bogor

Megapolitan
Cerita Warga Trauma Naik JakLingko, Tegur Sopir Ugal-ugalan Malah Diteriaki 'Gue Orang Miskin'...

Cerita Warga Trauma Naik JakLingko, Tegur Sopir Ugal-ugalan Malah Diteriaki "Gue Orang Miskin"...

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke