Salin Artikel

Bike to Work: Tak Masalah Tak Bangun Jalur Sepeda Baru, asalkan...

JAKARTA, KOMPAS.com - Ketua Umum Bike to Work Indonesia Fahmi Saimima tak mempermasalahkan ihwal tak adanya penambahan jalur sepeda baru oleh Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta.

Namun, Fahmi meminta alokasi anggaran dialihkan untuk pemeliharaan dan membuat jalur sepeda di Jakarta menjadi steril. Dengan demikian, hal itu akan menarik minat masyarakat untuk bersepeda dalam bermobilitas.

"Yang udah ada kita harus kembangkan. Enggak apa-apa enggak bagun dulu yang banyak, tapi yang sudah ada kita optimalisasi penggunaannya untuk peningkatan penggunaan jalur sepeda," kata Fahmi dikutip dari akun Instagram Bike to Work, Jumat (18/11/2022).

Untuk itu, ia juga meminta Pemrov DKI mengedukasi masyarakat tentang keberadaan dan fungsi jalur sepeda sehingga mereka tak menyerobot jalur sepeda.

Selain itu, ia meminta Pemprov DKI menggerakkan Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) dan Dinas Perhubungan (Dishub) untuk membantu mensterilkan jalur sepeda dari kendaraan yang masuk dan parkir di dalamnya.

Kemudian, Bike to Work juga meminta polisi menerapkan sanksi bagi pihak yang melanggar terkait keberadaan jalur sepeda.

"Upayakan regulasinya. Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2009 udah jelas regulasinya. Tambah juga dengan Perda. Satpol PP suruh gerak. Dishub suruh gerak, kalau ada yang parkir di jalur sepeda suruh derek. Polisi juga harus gerak," ujar Fahmi.

Untuk diketahui, Bike to Work tengah berupaya menyampaikan aspirasi mereka ke Balai Kota DKI untuk menyampaikan aspirasi mereka ihwal pembangunan jalur sepeda di Jakarta.

Adapun dalam aksi tersebut, Bike to Work akan menemui Penjabat Gubernur DKI Heru Budi Hartono untuk menyampaikan aspirasi tentang keberlangsungan jalur sepeda di Jakarta.

https://megapolitan.kompas.com/read/2022/11/18/10045461/bike-to-work-tak-masalah-tak-bangun-jalur-sepeda-baru-asalkan

Terkini Lainnya

Fakta Kasus Pembunuhan Wanita Dalam Koper di Cikarang: Korban Disetubuhi lalu Dibunuh oleh Rekan Kerja

Fakta Kasus Pembunuhan Wanita Dalam Koper di Cikarang: Korban Disetubuhi lalu Dibunuh oleh Rekan Kerja

Megapolitan
Kronologi Jari Satpam Gereja di Pondok Aren Digigit Sampai Putus, Pelaku Diduga Mabuk

Kronologi Jari Satpam Gereja di Pondok Aren Digigit Sampai Putus, Pelaku Diduga Mabuk

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Ditangkap di Rumah Istrinya

Pembunuh Wanita Dalam Koper Ditangkap di Rumah Istrinya

Megapolitan
DJ East Blake Nekat Sebar Video dan Foto Mesum Mantan Kekasih sebab Tak Terima Diputuskan

DJ East Blake Nekat Sebar Video dan Foto Mesum Mantan Kekasih sebab Tak Terima Diputuskan

Megapolitan
RTH Tubagus Angke Jadi Tempat Prostitusi, Satpol PP dan Dinas Terkait Dinilai Lalai

RTH Tubagus Angke Jadi Tempat Prostitusi, Satpol PP dan Dinas Terkait Dinilai Lalai

Megapolitan
7 Tahun Berdiri, Lokasi Binaan Pasar Minggu Kini Sepi Pedagang dan Pembeli

7 Tahun Berdiri, Lokasi Binaan Pasar Minggu Kini Sepi Pedagang dan Pembeli

Megapolitan
Polisi Tangkap DJ East Blake yang Diduga Sebar Video dan Foto Mesum Mantan Kekasih

Polisi Tangkap DJ East Blake yang Diduga Sebar Video dan Foto Mesum Mantan Kekasih

Megapolitan
Pihak Keluarga Bakal Temui Ibu Pengemis Viral yang Paksa Orang Sedekah

Pihak Keluarga Bakal Temui Ibu Pengemis Viral yang Paksa Orang Sedekah

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Setubuhi Korban Sebelum Membunuhnya

Pembunuh Wanita Dalam Koper Setubuhi Korban Sebelum Membunuhnya

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Tak Dikenakan Pasal Pembunuhan Berencana

Pembunuh Wanita Dalam Koper Tak Dikenakan Pasal Pembunuhan Berencana

Megapolitan
Tak Sadar Jarinya Digigit sampai Putus, Satpam Gereja: Ada yang Bilang 'Itu Jarinya Buntung'

Tak Sadar Jarinya Digigit sampai Putus, Satpam Gereja: Ada yang Bilang "Itu Jarinya Buntung"

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Jadi Tersangka, Dijerat Pasal Pembunuhan dan Curas

Pembunuh Wanita Dalam Koper Jadi Tersangka, Dijerat Pasal Pembunuhan dan Curas

Megapolitan
Korban Duga Pelaku yang Gigit Jarinya hingga Putus di Bawah Pengaruh Alkohol

Korban Duga Pelaku yang Gigit Jarinya hingga Putus di Bawah Pengaruh Alkohol

Megapolitan
Geng Motor Nekat Masuk 'Kandang Tentara' di Halim, Kena Gebuk Provost Lalu Diringkus Polisi

Geng Motor Nekat Masuk 'Kandang Tentara' di Halim, Kena Gebuk Provost Lalu Diringkus Polisi

Megapolitan
Banyak Kondom Bekas Berserak, Satpol PP Jaga RTH Tubagus Angke

Banyak Kondom Bekas Berserak, Satpol PP Jaga RTH Tubagus Angke

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke