Salin Artikel

Soal Jadi Cawapres Anies Baswedan, AHY: Saya Tak Ingin Berandai-andai

AHY mengaku tidak ingin berandai-andai dan akan mempersiapkan diri, jika memang dipercaya menjadi cawapres.

"Saya tidak ingin berandai-andai terlalu jauh tapi saya punya optimisme dan keyakinan," kata AHY di kawasan Pasar Minggu, Jakarta Selatan, Jumat (14/7/2023).

"Jika dibarengi dengan niat yang baik dan ada saling percaya satu sama lain, Insyaallah apa pun tugas yang saya dapat jalankan, siap dan tentunya bisa berbuat yang terbaik," sambungnya.

Meski begitu, AHY memastikan, deklarasi cawapres Anies yang diusung oleh partai politik Koalisi Perubahan akan segera diumumkan dalam waktu dekat. 

Menurut dia, deklarasi cawapres untuk Koalisi Perubahan tak perlu menunggu deklarasi cawapres lain terlebih dahulu.

"Sebetulnya enggak ada parameter (menunggu deklaras lain) itu ya. Kami enggak melihat harus si A dulu mengumumkan, setelah itu kita ikutin, tidak," katanya.

"Semangat kami justru semakin cepat, semakin bagus. Artinya karena kita ingin segera bekerja, segera untuk mengkonsolidasikan," kata AHY.

Jika sudah ada pasangan pasti yang akan diusung, maka parpol dalam Koalisi Perubahan yang terdiri dari Partai Demokrat, Nasdem dan PKS dapat segera bekerja untuk mematangkan strategi pemenangan.

"Kalau bisa lebih cepat kenapa tidak. Artinya bukan menunggu siapa dengan siapa, tapi kita terus mematangkan strategi pemenangan. Kita mematangkan tim sukses pemenangan untuk bisa meyakinkan, begitu deklarasi jangan lagi baru ngobrol, jangan lagi baru diskusi, tapi sudah matang semuanya," ucap dia.

https://megapolitan.kompas.com/read/2023/07/14/16272671/soal-jadi-cawapres-anies-baswedan-ahy-saya-tak-ingin-berandai-andai

Terkini Lainnya

Kasus Kejahatan Seksual Terhadap Anak: Puncak Gunung Es yang Belum Efektif Dicegah

Kasus Kejahatan Seksual Terhadap Anak: Puncak Gunung Es yang Belum Efektif Dicegah

Megapolitan
Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling di Jakarta 31 Mei 2024

Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling di Jakarta 31 Mei 2024

Megapolitan
Daftar Lokasi SIM Keliling di Jakarta 31 Mei 2024

Daftar Lokasi SIM Keliling di Jakarta 31 Mei 2024

Megapolitan
Pengendara Sepeda Motor di Penjaringan Tewas Ditabrak Pengemudi Mobil Lansia

Pengendara Sepeda Motor di Penjaringan Tewas Ditabrak Pengemudi Mobil Lansia

Megapolitan
Mertua yang Diduga Dianiaya Menantu di Jakbar Dilaporkan Balik ke Polisi

Mertua yang Diduga Dianiaya Menantu di Jakbar Dilaporkan Balik ke Polisi

Megapolitan
Perbaikan Lintasan MRT yang Kejatuhan Besi Ribar Proyek Kejagung Habiskan Waktu 5 Jam

Perbaikan Lintasan MRT yang Kejatuhan Besi Ribar Proyek Kejagung Habiskan Waktu 5 Jam

Megapolitan
Cerita Penumpang MRT Saat Detik-detik Besi Ribar Proyek Kejagung Jatuh ke Lintasan Kereta

Cerita Penumpang MRT Saat Detik-detik Besi Ribar Proyek Kejagung Jatuh ke Lintasan Kereta

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Jumat 31 Mei 2024, dan Besok : Pagi Ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Jumat 31 Mei 2024, dan Besok : Pagi Ini Cerah Berawan

Megapolitan
KASN Telusuri Status Cuti Supian Suri Saat Datang ke Kantor PAN

KASN Telusuri Status Cuti Supian Suri Saat Datang ke Kantor PAN

Megapolitan
Soal Duet Keponakan Prabowo dan Kaesang di Pilkada DKI, PSI: Untuk Meramaikan Suasana Saja

Soal Duet Keponakan Prabowo dan Kaesang di Pilkada DKI, PSI: Untuk Meramaikan Suasana Saja

Megapolitan
Besi Ribar yang Jatuh di Lintasan MRT Masih Dievakuasi

Besi Ribar yang Jatuh di Lintasan MRT Masih Dievakuasi

Megapolitan
BNNP DKI Jakarta Musnahkan 3.449,7 Gram Barang Bukti Narkotika

BNNP DKI Jakarta Musnahkan 3.449,7 Gram Barang Bukti Narkotika

Megapolitan
Polisi: Besi Ribar yang Jatuh Mengenai Gerbong Kereta MRT

Polisi: Besi Ribar yang Jatuh Mengenai Gerbong Kereta MRT

Megapolitan
Menantu di Jakbar Diduga Aniaya Mertuanya karena Permasalahan Pembayaran Gaji ART

Menantu di Jakbar Diduga Aniaya Mertuanya karena Permasalahan Pembayaran Gaji ART

Megapolitan
Bandar Narkoba di Pondok Aren Diduga Masih Dalam Pengaruh Sabu Sebelum Tewas Dalam Toren Air

Bandar Narkoba di Pondok Aren Diduga Masih Dalam Pengaruh Sabu Sebelum Tewas Dalam Toren Air

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke