Salin Artikel

Piknik di Taman Ria Rio Jakarta Timur, Simak Jam Buka dan Tiket Masuknya

JAKARTA, KOMPAS.com - Bila mencari ruang terbuka hijau untuk piknik di Jakarta Timur, cobalah singgah ke Taman Kota Ria Rio.

Letaknya tak jauh dari Halte Transjakarta Cempaka Putih.

Taman ini cocok dikunjungi bersama buah hati.

Sebab, pengunjung bisa menggelar tikar untuk piknik kecil-kecilan sembari menikmati bekal camilan yang dibawa dari rumah.

Warga bernama Nur (29) datang dari Pulogadung bersama dua anaknya untuk rekreasi di taman pada Selasa (5/9/2023) sore.

"Habis mandi kan anak minta jalan, dibawa ke sini saja, habisnya enggak ada tempat lain lagi sih," kata dia sembari mengawasi kedua anaknya yang berlarian.

Tak lupa, Nur juga menyiapkan sebungkus jajanan untuk dinikmati si kecil sore itu. Usai lelah bermain, dua bocah itu menghampiri ibunya untuk beristirahat.

Selain Nur, sejumlah pengunjung juga tersebar di titik lain. Ada yang duduk bersantai di bangku taman, ada pula yang asyik main kejar-kejaran.

Jam buka dan tiket masuk

Menurut informasi dari penjaga taman bernama Samsudin (59), Taman Ria Rio bisa dikunjungi setiap hari, mulai pukul 06.00-18.00 WIB.

Lokasinya terletak di Jalan Pulo Mas Utara Blok E Nomor1, Kayu Putih, Pulo Gadung, RT 7/RW 15, Kecamatan Pulo Gadung, Jakarta Timur.

"Ini tamannya PT Pulo Mas Jaya sebelah. Bukanya dari jam enam pagi sampai jam enam sore, gratis cuma bayar parkir aja Rp 5.000," tutur dia.

Ia mengingatkan pengunjung agar segera pulang karena waktu sudah menunjuk hampir pukul enam sore.

Tidak ada biaya masuk ke area taman maupun untuk piknik alias gratis. Pengunjung dikenakan tarif parkir Rp 5.000 untuk sepeda motor dan mobil.

https://megapolitan.kompas.com/read/2023/09/06/20131951/piknik-di-taman-ria-rio-jakarta-timur-simak-jam-buka-dan-tiket-masuknya

Terkini Lainnya

Air PAM Asin dan Beminyak, Warga Koja Pakai Air Kemasan untuk Masak dan Minum

Air PAM Asin dan Beminyak, Warga Koja Pakai Air Kemasan untuk Masak dan Minum

Megapolitan
Warga Koja Keluhkan Air PAM di Rumahnya Asin dan Berminyak Lebih dari Seminggu

Warga Koja Keluhkan Air PAM di Rumahnya Asin dan Berminyak Lebih dari Seminggu

Megapolitan
Pemprov DKI Janjikan MRT Tetap Beroperasi Optimal Usai Insiden Jatuhnya Besi Ribar ke Lintasan

Pemprov DKI Janjikan MRT Tetap Beroperasi Optimal Usai Insiden Jatuhnya Besi Ribar ke Lintasan

Megapolitan
Munculnya Foto Duet Budi Djiwandono-Kaesang untuk Pilkada Jakarta, Babak Lanjut Koalisi Jokowi-Prabowo?

Munculnya Foto Duet Budi Djiwandono-Kaesang untuk Pilkada Jakarta, Babak Lanjut Koalisi Jokowi-Prabowo?

Megapolitan
Saat PSI dan Gerindra Buka Suara soal Isu Kaesang Maju Pilkada DKI, Duet dengan Keponakan Prabowo

Saat PSI dan Gerindra Buka Suara soal Isu Kaesang Maju Pilkada DKI, Duet dengan Keponakan Prabowo

Megapolitan
Besi Ribar Jatuh ke Lintasan MRT, Pihak Kontraktor Sebut akibat Induksi Elektromagnetik

Besi Ribar Jatuh ke Lintasan MRT, Pihak Kontraktor Sebut akibat Induksi Elektromagnetik

Megapolitan
Perbaikan Lintasan Rampung, MRT Jakarta Kembali Beroperasi Hari Ini

Perbaikan Lintasan Rampung, MRT Jakarta Kembali Beroperasi Hari Ini

Megapolitan
Viral Video Tarif Parkir Liar Sepeda Motor di JIS Rp 25.000, Sudinhub Jakut: Warga Kerap Cari Untung

Viral Video Tarif Parkir Liar Sepeda Motor di JIS Rp 25.000, Sudinhub Jakut: Warga Kerap Cari Untung

Megapolitan
Kasus Kejahatan Seksual Terhadap Anak: Puncak Gunung Es yang Belum Efektif Dicegah

Kasus Kejahatan Seksual Terhadap Anak: Puncak Gunung Es yang Belum Efektif Dicegah

Megapolitan
Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling di Jakarta 31 Mei 2024

Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling di Jakarta 31 Mei 2024

Megapolitan
Daftar Lokasi SIM Keliling di Jakarta 31 Mei 2024

Daftar Lokasi SIM Keliling di Jakarta 31 Mei 2024

Megapolitan
Pengendara Sepeda Motor di Penjaringan Tewas Ditabrak Pengemudi Mobil Lansia

Pengendara Sepeda Motor di Penjaringan Tewas Ditabrak Pengemudi Mobil Lansia

Megapolitan
Mertua yang Diduga Dianiaya Menantu di Jakbar Dilaporkan Balik ke Polisi

Mertua yang Diduga Dianiaya Menantu di Jakbar Dilaporkan Balik ke Polisi

Megapolitan
Perbaikan Lintasan MRT yang Kejatuhan Besi Ribar Proyek Kejagung Habiskan Waktu 5 Jam

Perbaikan Lintasan MRT yang Kejatuhan Besi Ribar Proyek Kejagung Habiskan Waktu 5 Jam

Megapolitan
Cerita Penumpang MRT Saat Detik-detik Besi Ribar Proyek Kejagung Jatuh ke Lintasan Kereta

Cerita Penumpang MRT Saat Detik-detik Besi Ribar Proyek Kejagung Jatuh ke Lintasan Kereta

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke