Salin Artikel

Polres Depok Turunkan 200 Personel, Pantau Rumah Kosong Warga yang Mudik

"Total ada 200-an personel yang patroli," kata Kaur Humas Polres Depok Iptu Made Budi saat mengonfirmasi kepada Kompas.com, Jumat (12/4/2024).

Made mengungkapkan, patroli dilakukan setiap hari dan memfokuskan pada pantauan saat malam hari.

Secara terpisah, Kapolres Metro Depok Kombes Pol Arya Perdana mengatakan, ada sekiranya 30 personel untuk patroli malam.

"Untuk patroli malam, kami lakukan patroli gabungan dengan Garnisun dan Satpol-PP, itu keliling ke seluruh wilayah Depok," ungkap Arya.

"Akan tetapi, masing-masing petugas dari Polsek di wilayah juga ikut patroli bersama," tambahnya.

Arya juga menyampaikan, pendenahan titik-titik rawan sudah dilakukan berdasarkan laporan dan kejadian dari tahun lalu.

"Jika ada kejadian atau hal yang dirasa perlu dilaporkan dapat menghubungi call center di 110. Itu akan langsung terhubung ke kami dan bisa segera tersampaikan ke Polsek terdekat, unit Reskrim, Lantas, hingga Intel," jelas Arya.

"Kami berusaha mengantisipasi kejadian yang biasa terjadi saat rumah kosong seperti kebakaran dan hal-hal lain," terang Arya.

Lebih lanjut, Arya juga menghimbau elemen masyarakat yang baru akan mudik untuk melaporkan keberangkatannya kepada pihak RT/RW, atau tetangga terdekat.

"Pastikan periksa AC, kompor. dan pastikan untuk mengamankan barang berharga," ucap Arya.

https://megapolitan.kompas.com/read/2024/04/12/12562581/polres-depok-turunkan-200-personel-pantau-rumah-kosong-warga-yang-mudik

Terkini Lainnya

Selebgram Zoe Levana Terobos dan Terjebak di 'Busway', Polisi Masih Selidiki

Selebgram Zoe Levana Terobos dan Terjebak di "Busway", Polisi Masih Selidiki

Megapolitan
Terobos Busway lalu Terjebak, Selebgram Zoe Levana Bakal Diperiksa

Terobos Busway lalu Terjebak, Selebgram Zoe Levana Bakal Diperiksa

Megapolitan
Sulitnya Ungkap Identitas Penusuk Noven di Bogor, Polisi: Pelaku di Bawah Umur, Belum Rekam E-KTP

Sulitnya Ungkap Identitas Penusuk Noven di Bogor, Polisi: Pelaku di Bawah Umur, Belum Rekam E-KTP

Megapolitan
Sendi Sespri Iriana Diminta Jokowi Tingkatkan Popularitas dan Elektabilitas untuk Maju Pilkada Bogor

Sendi Sespri Iriana Diminta Jokowi Tingkatkan Popularitas dan Elektabilitas untuk Maju Pilkada Bogor

Megapolitan
Terlibat Jaringan Gembong Narkoba Johan Gregor Hass, 6 WNI Ditangkap

Terlibat Jaringan Gembong Narkoba Johan Gregor Hass, 6 WNI Ditangkap

Megapolitan
Bikin Surat Perjanjian dengan Jakpro, Warga Sepakat Tinggalkan Rusun Kampung Susun Bayam

Bikin Surat Perjanjian dengan Jakpro, Warga Sepakat Tinggalkan Rusun Kampung Susun Bayam

Megapolitan
Siswi SLB Diduga Dicabuli di Sekolah hingga Hamil, Orangtua Cari Keadilan

Siswi SLB Diduga Dicabuli di Sekolah hingga Hamil, Orangtua Cari Keadilan

Megapolitan
Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling di Jakarta 22 Mei 2024

Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling di Jakarta 22 Mei 2024

Megapolitan
Warga Lihat Ibunda Furqon Ketua Tani Kampung Susun Bayam Hendak Dibawa Paksa Saat Penggerudukan

Warga Lihat Ibunda Furqon Ketua Tani Kampung Susun Bayam Hendak Dibawa Paksa Saat Penggerudukan

Megapolitan
Daftar Lokasi SIM Keliling di Jakarta 22 Mei 2024

Daftar Lokasi SIM Keliling di Jakarta 22 Mei 2024

Megapolitan
Pengemudi Ojol di Marunda Dibegal dan Motor Dibawa Kabur, Polisi Buru Pelaku

Pengemudi Ojol di Marunda Dibegal dan Motor Dibawa Kabur, Polisi Buru Pelaku

Megapolitan
Remaja di Depok Dibacok Gangster, Polisi: Pelaku Salah Sasaran

Remaja di Depok Dibacok Gangster, Polisi: Pelaku Salah Sasaran

Megapolitan
Mau Maju Pilkada Bogor, Sespri Iriana Dinasihati Jokowi Tidak Buru-buru Pilih Partai

Mau Maju Pilkada Bogor, Sespri Iriana Dinasihati Jokowi Tidak Buru-buru Pilih Partai

Megapolitan
Mobil Selebgram Zoe Levana Masuk 'Busway' di Pluit, Kadishub: Bisa Ditilang dan Denda Rp 500.000

Mobil Selebgram Zoe Levana Masuk "Busway" di Pluit, Kadishub: Bisa Ditilang dan Denda Rp 500.000

Megapolitan
Ketika Warga Dipaksa Angkat Kaki dari Kampung Susun Bayam...

Ketika Warga Dipaksa Angkat Kaki dari Kampung Susun Bayam...

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke