Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Inilah Pelanggan Palyja yang Memenangkan Undian "E-Billing" 2014!

Kompas.com - 22/01/2015, 16:45 WIB
Latief

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - PT PAM Lyonnaise Jaya (Palyja) menggelar undian berhadiah e-Billing, Kamis (22/1/2015) di Jakarta. Undian e-Billing merupakan program yang diselenggarakan Palyja untuk memudahkan pelanggannya dalam menerima tagihan bulanan lewat email.

Para pemenang undian tersebut tercatat sebagai pelanggan yang telah mendaftarkan emailnya dalam program e-Billing periode Juli hingga Desember 2014. Pengundian tersebut dihadiri perwakilan dari Kementerian Sosial, Dinas Sosial, PAM Jaya, Kepolisian Polsek Tanah Abang, Notaris dan pelanggan sebagai saksi.

"Mekanisme pengundian dilakukan melalui software yang mengacak 2.587 nomor rekening peserta undian," ujar Direktur Palyja Jacques Manem kepada Kompas.com.

Sebelumnya, perwakilan dari Kementerian Sosial sudah lebih dulu menyerahkan satu unit laptop yang masih tersegel kepada pihak Palyja. Laptop tersebut digunakan untuk mengundi para pemenang.

Selain Jacques Manem yang berkesempatan mengundi dua pemenang pertama, undian selanjutnya dilakukan Budi Susilo (Direktur CSU), Elizabeth Swasti, (CRA Div. Head), dan Meyritha Maryanie (CCSR Div. Head), serta Hilman Sandhi (Billing & Collection Div. Head). Adapun para pemenang hasil undian e-Billing tersebut adalah:

1. Nasrul Nasution
2. Harry Karsono
3. Tjoa Kim Hoa
4. Yuswarti
5. Teddy Mulyono
6. Rukmanto
7. Juffri Gozali
8. Anwar Tanumihardja
9. Alwi Setiawan
10. Elyana

Bagi Anda yang tertarik, untuk periode ke depan para pelangga bisa mendaftarkan emailnya. Menurut Jacques, dengan ikut program ini e-Billing para pelanggan Palyja telah ikut peduli lingkungan dengan mengurangi pemakaian kertas.

"Tagihannya juga datang tepat waktu dan tidak terselip lagi," katanya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Paniknya Mahasiswa di Tangsel, Kontrakan Digeruduk Warga saat Sedang Beribadah

Paniknya Mahasiswa di Tangsel, Kontrakan Digeruduk Warga saat Sedang Beribadah

Megapolitan
Jasad Balita Tersangkut di Selokan Matraman, Orangtua Sempat Lapor Kehilangan

Jasad Balita Tersangkut di Selokan Matraman, Orangtua Sempat Lapor Kehilangan

Megapolitan
Jasad Balita di Matraman Ditemukan Warga Saat Bersihkan Selokan, Ternyata Sudah 3 Hari Hilang

Jasad Balita di Matraman Ditemukan Warga Saat Bersihkan Selokan, Ternyata Sudah 3 Hari Hilang

Megapolitan
Polisi Ungkap Penyebab Mahasiswa di Tangsel Bertikai dengan Warga Saat Beribadah

Polisi Ungkap Penyebab Mahasiswa di Tangsel Bertikai dengan Warga Saat Beribadah

Megapolitan
KPU DKI Pastikan Keamanan Data 618.000 KTP yang Dikumpulkan untuk Syarat Dukung Cagub Independen

KPU DKI Pastikan Keamanan Data 618.000 KTP yang Dikumpulkan untuk Syarat Dukung Cagub Independen

Megapolitan
Ketua RW: Aktivitas Ibadah yang Dilakukan Mahasiswa di Tangsel Sudah Dikeluhkan Warga

Ketua RW: Aktivitas Ibadah yang Dilakukan Mahasiswa di Tangsel Sudah Dikeluhkan Warga

Megapolitan
Pemilik Warteg Kesal, Pria yang Bayar Makanan Sesukanya 'Nyentong' Nasi Sendiri

Pemilik Warteg Kesal, Pria yang Bayar Makanan Sesukanya "Nyentong" Nasi Sendiri

Megapolitan
Hampir Dua Pekan, Preman yang Hancurkan Gerobak Bubur di Jatinegara Masih Buron

Hampir Dua Pekan, Preman yang Hancurkan Gerobak Bubur di Jatinegara Masih Buron

Megapolitan
Warga Bogor yang Rumahnya Ambruk akibat Longsor Bakal Disewakan Tempat Tinggal Sementara

Warga Bogor yang Rumahnya Ambruk akibat Longsor Bakal Disewakan Tempat Tinggal Sementara

Megapolitan
Jelang Kedatangan Jemaah, Asrama Haji Embarkasi Jakarta Mulai Berbenah

Jelang Kedatangan Jemaah, Asrama Haji Embarkasi Jakarta Mulai Berbenah

Megapolitan
KPU DKI Terima 2 Bacagub Independen yang Konsultasi Jelang Pilkada 2024

KPU DKI Terima 2 Bacagub Independen yang Konsultasi Jelang Pilkada 2024

Megapolitan
Kecamatan Grogol Petamburan Tambah Personel PPSU di Sekitar RTH Tubagus Angke

Kecamatan Grogol Petamburan Tambah Personel PPSU di Sekitar RTH Tubagus Angke

Megapolitan
Alasan Pria Ini Bayar Sesukanya di Warteg, Ingin Makan Enak tapi Uang Pas-pasan

Alasan Pria Ini Bayar Sesukanya di Warteg, Ingin Makan Enak tapi Uang Pas-pasan

Megapolitan
Bakal Maju di Pilkada DKI Jalur Independen, Tim Pemenangan Noer Fajrieansyah Konsultasi ke KPU

Bakal Maju di Pilkada DKI Jalur Independen, Tim Pemenangan Noer Fajrieansyah Konsultasi ke KPU

Megapolitan
Lindungi Mahasiswa yang Dikeroyok Saat Beribadah, Warga Tangsel Luka karena Senjata Tajam

Lindungi Mahasiswa yang Dikeroyok Saat Beribadah, Warga Tangsel Luka karena Senjata Tajam

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com