Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Meski Tunda Rapat, Ketua DPRD DKI Yakin Penyempurnaan APBD Tepat Waktu

Kompas.com - 18/03/2015, 06:48 WIB
Jessi Carina

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Ketua DPRD DKI Prasetio Edi Marsudi yakin penyempurnaan hasil evaluasi Rancangan APBD DKI Jakarta 2015 bersama Pemerintah Provinsi DKI akan selesai tepat waktu. Pada Selasa (17/3/2015) kemarin, DPRD menunda rapat pembahasan hasil evaluasi tersebut, Selasa (17/3/2015).

"Saya rasa mampu kalau kerja dengan hati dan niat yang baik," ujar Prasetio.

Prasetio juga membantah anggapan bahwa DPRD DKI menghambat proses penyempurnaan APBD ini. Pada dasarnya, kata Prasetio, DPRD juga ingin persoalan RAPBD ini segera selesai. Prasetio mengatakan, sikap yang diambil DPRD kemarin karena eksekutif belum siap saja.

"Engga ada hambat-menghambat. Ini cuma enggak siap aja dari eksekutifnya," ujar Prasetio.

Sebelumnya, rapat perdana pembahasan RAPBD DKI 2015 yang telah dikembalikan oleh Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) ditunda oleh pimpinan DPRD. Prasetio yang menunda rapat karena pihak Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) tidak menyiapkan print out RAPBD DKI 2015 versi Pemprov DKI. (Baca: Ahok: Astaga, Kasihan Banget DPRD Tidak Punya "Print Out" RAPBD)

"Kita tunda saja ya, Bapak-Ibu. Rapatnya mungkin bisa dilanjutkan besok ya, tunggu print out dari Pak Sekda ya, bisa kan, Pak?" tanya Prasetio beberapa menit setelah memulai rapat di Gedung DPRD DKI, Selasa.

Mendengar hal tersebut, Sekretaris Daerah (Sekda) DKI Saefullah yang juga anggota TAPD hanya mengangguk dan terdiam.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Virgoun: Saya Mohon Maaf Atas Tindakan Saya dalam Penyalahgunaan Narkoba...

Virgoun: Saya Mohon Maaf Atas Tindakan Saya dalam Penyalahgunaan Narkoba...

Megapolitan
Pengelola Revo Mall dan Polisi Akan Investigasi Penyebab Kebakaran yang Hanguskan 4 Lantai

Pengelola Revo Mall dan Polisi Akan Investigasi Penyebab Kebakaran yang Hanguskan 4 Lantai

Megapolitan
1.141 Kios dan Los Siap Tampung Pedagang di Gedung Baru Pasar Jambu Dua Bogor

1.141 Kios dan Los Siap Tampung Pedagang di Gedung Baru Pasar Jambu Dua Bogor

Megapolitan
Virgoun Pakai Sabu untuk Turunkan Berat Badan

Virgoun Pakai Sabu untuk Turunkan Berat Badan

Megapolitan
Kasus Ojol Ribut dengan Bocah di Jalur Sepeda Berakhir Damai, Pemotor Minta Maaf

Kasus Ojol Ribut dengan Bocah di Jalur Sepeda Berakhir Damai, Pemotor Minta Maaf

Megapolitan
Momen Virgoun Pakai Baju Tahanan dan Tangan Diborgol, Diekspos Saat Konpers di Kantor Polisi

Momen Virgoun Pakai Baju Tahanan dan Tangan Diborgol, Diekspos Saat Konpers di Kantor Polisi

Megapolitan
Polisi: Bentrokan di Cawang Dipicu Selisih Paham Penggunaan Gereja

Polisi: Bentrokan di Cawang Dipicu Selisih Paham Penggunaan Gereja

Megapolitan
Calon Pengantin di Bogor Kena Tipu WO,  Dekor Apa Adanya dan 'Catering' Tak Kunjung Datang

Calon Pengantin di Bogor Kena Tipu WO, Dekor Apa Adanya dan "Catering" Tak Kunjung Datang

Megapolitan
PPDB Jalur Zonasi di Jakarta Dibuka, Prioritaskan Siswa yang 1 RT dengan Sekolah

PPDB Jalur Zonasi di Jakarta Dibuka, Prioritaskan Siswa yang 1 RT dengan Sekolah

Megapolitan
Sempat Bantah Cabuli Cucunya Sendiri, Kakek di Depok Diringkus Polisi

Sempat Bantah Cabuli Cucunya Sendiri, Kakek di Depok Diringkus Polisi

Megapolitan
Aksi Nekat Jambret di Jakut, Beraksi Seorang Diri Gasak iPhone Pejalan Kaki Dekat Kantor Polisi

Aksi Nekat Jambret di Jakut, Beraksi Seorang Diri Gasak iPhone Pejalan Kaki Dekat Kantor Polisi

Megapolitan
Calon Pengantin di Bogor Ditipu WO, Catering dan Dekorasi Tidak Ada Saat Resepsi

Calon Pengantin di Bogor Ditipu WO, Catering dan Dekorasi Tidak Ada Saat Resepsi

Megapolitan
Pembangunan Masjid Agung Batal, Nasib SDN Pondok Cina 1 Belum Temukan Titik Terang

Pembangunan Masjid Agung Batal, Nasib SDN Pondok Cina 1 Belum Temukan Titik Terang

Megapolitan
Penjarahan Rusunawa Marunda Disebut Terjadi karena Masalah Revitalisasi Berlarut-larut

Penjarahan Rusunawa Marunda Disebut Terjadi karena Masalah Revitalisasi Berlarut-larut

Megapolitan
Revitalisasi Pasar Jambu Dua di Bogor Hampir Rampung, Kamis Ini Bisa Digunakan

Revitalisasi Pasar Jambu Dua di Bogor Hampir Rampung, Kamis Ini Bisa Digunakan

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com