Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mabuk Ganja, 10 Pelajar SMP Diamankan Polisi

Kompas.com - 11/06/2015, 22:09 WIB
Tangguh Sipria Riang

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Sepuluh remaja berstatus pelajar SMP berurusan dengan pihak berwajib karena menghisap ganja. Mereka diamankan petugas saat sedang mabuk ganja di sebuah saung, Jalan Kampung Pulo Rt 005/004, Pinang Ranti, Makasar, Jakarta Timur, Sabtu (6/6/2015) lalu.

"Mereka semua berstatus sebagai pelajar SMP. Saat dites urin, semuanya positif menggunakan narkoba jenis ganja," ujar Kasat Narkoba Polres Jaktim, Ajun Komisaris Besar Yupri, Kamis (11/6/2015).

Penangkapan tersebut bermula dari laporan warga yang resah dengan aktivitas para pelajar di sebuah saung. Selain nongkrong, para pelajar kerap mengkonsumsi narkoba jenis ganja.

Polisi pun menindaklanjuti laporan tersebut dan langsung melakukan pengintaian. Setelah menantikan momen yang tepat, anggota satuan reskrim narkoba membekuk sepuluh pelajar tersebut tanpa banyak perlawanan.

Sepuluh pelajar yang diamankan antara lain, TO (16), AMS (17), RC (15), DY (17), AS (16), MA (15), IM (17), RZ (16), AH (14) dan AD (14). Saar digeledah, polisi menemukan barang bukti 8 gram ganja siap olah.

Rinciannya, empat linting ganja siapa pakai dan bungkusan kertas berisi serbuk ganja kering. "Saat ini sepuluh pelaku telah diamankan dan masih menjalai proses pemeriksaan," kata Yupri.

Untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya, pelaku akan dijerat pasal 132 ayat (1) subsidair Pasal 127 ayat (1) huruf a Undang-Undang RI tahun 2009 tentang narkotika.

Jika terbukti bersalah, sepuluh remaja tersebut terancam hukuman hukuman paling lama 12 tahun penjara.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dua Ormas Bentrok hingga Lempar Batu-Helm, Lalin Jalan TB Simatupang Sempat Tersendat

Dua Ormas Bentrok hingga Lempar Batu-Helm, Lalin Jalan TB Simatupang Sempat Tersendat

Megapolitan
Kisah Perantau Bangun Masjid di Kampung Halaman dari Hasil Kerja di Tanah Perantauan

Kisah Perantau Bangun Masjid di Kampung Halaman dari Hasil Kerja di Tanah Perantauan

Megapolitan
Uniknya Seni Lukis Piring di Bekasi, Bermodalkan Piring Melamin dan Pensil Anak SD

Uniknya Seni Lukis Piring di Bekasi, Bermodalkan Piring Melamin dan Pensil Anak SD

Megapolitan
Sapi Kurban Mengamuk Saat Hendak Disembelih di Tangsel, Rusak Tiga Motor Warga

Sapi Kurban Mengamuk Saat Hendak Disembelih di Tangsel, Rusak Tiga Motor Warga

Megapolitan
Suasana Mencekam di Pasar Minggu Sore Ini, Dua Ormas Bentrok Lempar Batu dan Helm

Suasana Mencekam di Pasar Minggu Sore Ini, Dua Ormas Bentrok Lempar Batu dan Helm

Megapolitan
PKB Usung Supian Suri pada Pilkada Depok 2024 karena Hasil 'Survei Langitan'

PKB Usung Supian Suri pada Pilkada Depok 2024 karena Hasil "Survei Langitan"

Megapolitan
Marak Penjarahan Aset di Rusunawa Marunda, Pengelola Ungkap Tak Ada CCTV di Sana

Marak Penjarahan Aset di Rusunawa Marunda, Pengelola Ungkap Tak Ada CCTV di Sana

Megapolitan
Gang Venus Tambora Terlalu Padat Penduduk, Pemerintah Diminta Relokasi Warga ke Rusun

Gang Venus Tambora Terlalu Padat Penduduk, Pemerintah Diminta Relokasi Warga ke Rusun

Megapolitan
Demi Berkurban Sapi, Sugito Pedagang Siomay Menabung Dua Bulan Sebelum Idul Adha

Demi Berkurban Sapi, Sugito Pedagang Siomay Menabung Dua Bulan Sebelum Idul Adha

Megapolitan
Truk Sampah di Kota Bogor Disebut Tak Dapat Peremajaan Bertahun-tahun, padahal Berusia Tua

Truk Sampah di Kota Bogor Disebut Tak Dapat Peremajaan Bertahun-tahun, padahal Berusia Tua

Megapolitan
Pengelola Rusunawa Marunda Bakal Pasang Alat Kontrol Patroli untuk Cegah Penjarahan Berulang

Pengelola Rusunawa Marunda Bakal Pasang Alat Kontrol Patroli untuk Cegah Penjarahan Berulang

Megapolitan
Menunggu Berjam-jam di Masjid Istiqlal, Warga Kecewa Tak Ada Pembagian Daging Kurban

Menunggu Berjam-jam di Masjid Istiqlal, Warga Kecewa Tak Ada Pembagian Daging Kurban

Megapolitan
Sugito Tak Masalah Dapat Daging Kurban Sedikit: Yang Penting Orang di Lingkungan Kita Bisa Makan

Sugito Tak Masalah Dapat Daging Kurban Sedikit: Yang Penting Orang di Lingkungan Kita Bisa Makan

Megapolitan
Warga Jakbar Datang ke Masjid Istiqlal Berharap Kebagian Daging Kurban: Di Rumah Cuma Dapat 2 Ons

Warga Jakbar Datang ke Masjid Istiqlal Berharap Kebagian Daging Kurban: Di Rumah Cuma Dapat 2 Ons

Megapolitan
PKB Terbitkan SK Usung Supian Suri pada Pilkada Depok 2024

PKB Terbitkan SK Usung Supian Suri pada Pilkada Depok 2024

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com