Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tempat Hiburan Malam di Jakarta Selatan

Kompas.com - 08/07/2022, 01:15 WIB
Tari Oktaviani,
Nibras Nada Nailufar

Tim Redaksi

Lalu ada Attica Jakarta yang menyediakan fasilitas karaoke sehingga Anda dan teman-teman bisa berkaraoke bersama sambil santap makan malam di sini. 

Kemang

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh SHISHA CAFE (@shishacafeindonesia)

Kawasan Kemang perlu dikunjungi ketika berada di Jakarta Selatan. Kemang yang dikenal sebagai kawasan pilihan ekspatriat, punya banyak restoran, kafe, atau bar internasional.

Bagi yang ingin merasakan sensasi di Timur Tengah dan India bisa mengunjungi Shisha Cafe yang menggelar pertunjukan tari perut secara berkala.

Beberapa restoran atau bar juga kadang menggelar live music untuk menemani acara minum Anda seperti Black Sheep, Star, Queens Head, Beer Brother, PARC 19, Ecology, Eastern Promise, Barchipelago, VIN+, Dungeon Pool Lounge, BaronK, Amigos, Die Stube, dan banyak lainnya.

Sementara bagi yang ingin berdansa diiringi permainan dari DJ bisa mengunjungi Nu China, Brexit, Dronk, Venue, Tipsy, Ding Dong Disko, BOF Jakarta, dan i-Six.

Senopati

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh DUCK DOWN BAR (@duckdownjkt)

Senopati atau yang kini dikenal sebagai Senoparty punya sederet tempat yang jadi tempat hiburan malam favorit Jaksel.

Ada underground bar karaoke yang tak pernah sepi yakni Duck Down Bar. Lokasinya ada di basement Gedung Soho Gunawarman, Senopati.

Lalu ada juga A/A Bar, Ms. Jackson Music Bar, Soiree, The Cocktail Club, The Replay, Zodiac, dan masih banyak lainnya.

Agak menjauh ke Jalan Wijaya, Anda juga bisa menemukan beberapa kafe lounge dan bar seperti LEON. Kafe bertema western ini menyediakan aneka makanan barat dan juga tersedia aneka jenis wine.

Selain di LEON, ada juga The Neighbourhood di Dharmawangsa.

Pondok Indah

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by De Hooi (@dehooikeren)

Di sepanjang Jalan Arteri Pondok Indah, banyak bar dan karoke. Seperti Halfway di Gandaria. Kemudian Hatchi, De Hooi, La Bodega, dan Satu Lagi Bar.

Sebagian besar tempat khusus dewasa di Pondok Indah juga punya tempat pijat atau spa seperti New Vins, Revoo, New GVS, Delta, G2, dan Fortune.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ketika Ahok Bicara Solusi Masalah Jakarta hingga Dianggap Sinyal Maju Cagub DKI...

Ketika Ahok Bicara Solusi Masalah Jakarta hingga Dianggap Sinyal Maju Cagub DKI...

Megapolitan
Kelakuan Pria di Tanah Abang, Kerap Makan di Warteg tapi Bayar Sesukanya Berujung Ditangkap Polisi

Kelakuan Pria di Tanah Abang, Kerap Makan di Warteg tapi Bayar Sesukanya Berujung Ditangkap Polisi

Megapolitan
Viral Video Maling Motor Babak Belur Dihajar Massa di Tebet, Polisi Masih Buru Satu Pelaku Lain

Viral Video Maling Motor Babak Belur Dihajar Massa di Tebet, Polisi Masih Buru Satu Pelaku Lain

Megapolitan
Personel Gabungan TNI-Polri-Satpol PP-PPSU Diterjunkan Awasi RTH Tubagus Angke dari Prostitusi

Personel Gabungan TNI-Polri-Satpol PP-PPSU Diterjunkan Awasi RTH Tubagus Angke dari Prostitusi

Megapolitan
Tumpahan Oli di Jalan Juanda Depok Rampung Ditangani, Lalu Lintas Kembali Lancar

Tumpahan Oli di Jalan Juanda Depok Rampung Ditangani, Lalu Lintas Kembali Lancar

Megapolitan
Warga Minta Pemerintah Bina Pelaku Prostitusi di RTH Tubagus Angke

Warga Minta Pemerintah Bina Pelaku Prostitusi di RTH Tubagus Angke

Megapolitan
Jakarta Disebut Jadi Kota Global, Fahira Idris Sebut   Investasi SDM Kunci Utama

Jakarta Disebut Jadi Kota Global, Fahira Idris Sebut Investasi SDM Kunci Utama

Megapolitan
Kilas Balik Benyamin-Pilar di Pilkada Tangsel, Pernah Lawan Keponakan Prabowo dan Anak Wapres, Kini Potensi Hadapi Kotak Kosong

Kilas Balik Benyamin-Pilar di Pilkada Tangsel, Pernah Lawan Keponakan Prabowo dan Anak Wapres, Kini Potensi Hadapi Kotak Kosong

Megapolitan
Jejak Kekerasan di STIP dalam Kurun Waktu 16 Tahun, Luka Lama yang Tak Kunjung Sembuh...

Jejak Kekerasan di STIP dalam Kurun Waktu 16 Tahun, Luka Lama yang Tak Kunjung Sembuh...

Megapolitan
Makan dan Bayar Sesukanya di Warteg Tanah Abang, Pria Ini Beraksi Lebih dari Sekali

Makan dan Bayar Sesukanya di Warteg Tanah Abang, Pria Ini Beraksi Lebih dari Sekali

Megapolitan
Cerita Pelayan Warteg di Tanah Abang Sering Dihampiri Pembeli yang Bayar Sesukanya

Cerita Pelayan Warteg di Tanah Abang Sering Dihampiri Pembeli yang Bayar Sesukanya

Megapolitan
Cegah Praktik Prostitusi, Satpol PP DKI Dirikan Tiga Posko di RTH Tubagus Angke

Cegah Praktik Prostitusi, Satpol PP DKI Dirikan Tiga Posko di RTH Tubagus Angke

Megapolitan
Oli Tumpah Bikin Jalan Juanda Depok Macet Pagi Ini

Oli Tumpah Bikin Jalan Juanda Depok Macet Pagi Ini

Megapolitan
RTH Tubagus Angke Jadi Tempat Prostitusi, Komisi D DPRD DKI: Petugas Tak Boleh Kalah oleh Preman

RTH Tubagus Angke Jadi Tempat Prostitusi, Komisi D DPRD DKI: Petugas Tak Boleh Kalah oleh Preman

Megapolitan
DPRD DKI Minta Warga Ikut Bantu Jaga RTH Tubagus Angke

DPRD DKI Minta Warga Ikut Bantu Jaga RTH Tubagus Angke

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com