Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pabrik Besar Terbakar di Kebon Jeruk, 16 Unit Damkar Diterjunkan

Kompas.com - 30/01/2023, 13:11 WIB
Larissa Huda

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - Sebuah pabrik yang terletak di Jalan Macan, RT 010/001, Kedoya Utara, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, mengalami kebakaran hebat pada Minggu (29/1/2023) malam.

Peristiwa kebakaran itu dilaporkan terjadi pada pukul 20.33 WIB. Adapun pabrik tersebut diketahui milik pria bernama Ali Anwar (62).

Kepala Seksi Operasional Sudin Gulkarmat (Kasie Ops) Jakarta Barat Syarifudin mengatakan, petugas Sektor Cengkareng beserta personel segera diluncurkan untuk melakukan pemadaman awal pukul 20.49 WIB.

"Pengerahan awal diluncurkan sebanyak 5 unit 20 personil. Hingga akhirnya ditambah menjadi 16 unit serta 80 personel," kata Syarifudin, dilansir dari TribunJakarta.com, Senin (30/1/2023).

Baca juga: Rumah di Tanjung Priok Ludes Terbakar, Diduga akibat STB Meledak

Syarifudin menerangkan, proses penanganan dan pendinginan kebakaran tersebut dilakukan sampai pukul 23.55 WIB. Berdasarkan hasil penanganan, kebakaran terjadi disebabkan korsleting.

"Dugaan penyebab munculnya titik api informasi sementara disebabkan karena korsleting," ujar Syarifudin.

Menurut Syarifudin, petugas saat ini masih terus mendata korban jiwa dan juga kerugian yang dialami pemilik pabrik. Adapun total luas pabrik yang mengalami kebakaran diperkirakan kurang lebih 400 meter persegi.

Artikel ini telah tayang di TribunJakarta.com dengan judul Malam Mencekam di Kebon Jeruk, Pabrik Besar Terbakar Hebat, 16 Unit Damkar Diterjunkan Padamkan Api. (Penulis: Wahyu Septiana | Editor: Jaisy Rahman Tohir)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dedie Rachim Daftar Penjaringan Cawalkot ke Partai Lain, Bentuk Bujuk Rayu PAN Cari Koalisi di Pilkada

Dedie Rachim Daftar Penjaringan Cawalkot ke Partai Lain, Bentuk Bujuk Rayu PAN Cari Koalisi di Pilkada

Megapolitan
Kemenhub Tambah CCTV di STIP usai Kasus Pemukulan Siswa Taruna hingga Tewas

Kemenhub Tambah CCTV di STIP usai Kasus Pemukulan Siswa Taruna hingga Tewas

Megapolitan
Kasus Kecelakaan HR-V Tabrak Bus Kuning UI Diselesaikan Secara Kekeluargaan

Kasus Kecelakaan HR-V Tabrak Bus Kuning UI Diselesaikan Secara Kekeluargaan

Megapolitan
Taruna STIP Dipukul Senior hingga Tewas, Kemenhub Bentuk Tim Investigasi

Taruna STIP Dipukul Senior hingga Tewas, Kemenhub Bentuk Tim Investigasi

Megapolitan
Dedie Rachim Ikut Penjaringan Cawalkot Bogor ke Beberapa Partai, PAN: Agar Tidak Terkesan Sombong

Dedie Rachim Ikut Penjaringan Cawalkot Bogor ke Beberapa Partai, PAN: Agar Tidak Terkesan Sombong

Megapolitan
Kebakaran Landa Ruko Tiga Lantai di Kebon Jeruk, Petugas Masih Padamkan Api

Kebakaran Landa Ruko Tiga Lantai di Kebon Jeruk, Petugas Masih Padamkan Api

Megapolitan
Kronologi Penganiayaan Taruna STIP hingga Tewas, Pukulan Fatal oleh Senior dan Pertolongan yang Keliru

Kronologi Penganiayaan Taruna STIP hingga Tewas, Pukulan Fatal oleh Senior dan Pertolongan yang Keliru

Megapolitan
Dijenguk Adik di RSJ Bogor, Pengemis Rosmini Disebut Tenang dan Tak Banyak Bicara

Dijenguk Adik di RSJ Bogor, Pengemis Rosmini Disebut Tenang dan Tak Banyak Bicara

Megapolitan
Senior yang Aniaya Taruna STIP Panik saat Korban Tumbang, Polisi: Dia Berusaha Bantu, tapi Fatal

Senior yang Aniaya Taruna STIP Panik saat Korban Tumbang, Polisi: Dia Berusaha Bantu, tapi Fatal

Megapolitan
Pengemis yang Suka Marah-marah Dijenguk Adiknya di RSJ, Disebut Tenang saat Mengobrol

Pengemis yang Suka Marah-marah Dijenguk Adiknya di RSJ, Disebut Tenang saat Mengobrol

Megapolitan
BOY STORY Bawakan Lagu 'Dekat di Hati' Milik RAN dan Joget Pargoy

BOY STORY Bawakan Lagu "Dekat di Hati" Milik RAN dan Joget Pargoy

Megapolitan
Lepas Rindu 'My Day', DAY6 Bawakan 10 Lagu di Saranghaeyo Indonesia 2024

Lepas Rindu "My Day", DAY6 Bawakan 10 Lagu di Saranghaeyo Indonesia 2024

Megapolitan
Jelang Pilkada 2024, 8 Nama Daftar Jadi Calon Wali Kota Bogor Melalui PKB

Jelang Pilkada 2024, 8 Nama Daftar Jadi Calon Wali Kota Bogor Melalui PKB

Megapolitan
Satpol PP Minta Pihak Keluarga Jemput dan Rawat Ibu Pengemis Viral Usai Dirawat di RSJ

Satpol PP Minta Pihak Keluarga Jemput dan Rawat Ibu Pengemis Viral Usai Dirawat di RSJ

Megapolitan
Mulai Hari Ini, KPU DKI Jakarta Buka Pendaftaran Cagub Independen

Mulai Hari Ini, KPU DKI Jakarta Buka Pendaftaran Cagub Independen

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com