Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lokasi Vaksin Booster di Jakarta Pusat Bulan Maret 2023

Kompas.com - 07/03/2023, 02:00 WIB
Tari Oktaviani

Penulis

KOMPAS.com - Pemberian vaksin booster Covid-19 dosis kedua kini sudah bisa diberikan pada masyarakat umum berusia 18 tahun ke atas.

Sejumlah fasilitas kesehatan mengadakan vaksinasi mulai dari dosis pertama sampai dosis booster kedua. Sebelumnya dosis booster kedua ini hanya diperuntukan bagi tenaga kesehatan dan lansia.

Dari keterangan sejumlah sosial media yang dimiliki puskesmas dan rumah sakit, stok vaksin booster kedua tersedia untuk masyarakat yang sudah ataupun belum memiliki tiket vaksin booster kedua di Satu Sehat

Untuk mengetahui informasi ketersediaan vaksin maka bisa cek berkala lewat JAKI dan media sosial setiap fasilitas kesehatan.

Adapun berikut ini beberapa lokasi vaksin booster yang sudah tersedia di rumah sakit di Jakarta Pusat bulan Maret 2023. Namun jadwal ini bisa berubah karena mengikuti ketersediaan stok vaksin di tempat.

Taman Lapangan Banteng

  • Jadwal: Senin-Minggu kecuali tanggal merah pukul 09.00-12.00 WIB
  • Jenis vaksin: Pfizer, Zifivax, & Indovac (tergantung persediaan)
  • Pendaftaran: JAKI atau on the spot

RSUD Tarakan

  • Jadwal: 13-18 Maret, Senin–Kamis pukul 08.00-12.00 WIB dan Jumat-Sabtu pukul 08.00-11.00 WIB
  • Lokasi: Lobby Gedung B RSUD Tarakan Jakarta
  • Jenis vaksin: Sesuai ketersediaan
  • Pendaftaran: JAKI

RSUD Sawah Besar

  • Jadwal: Senin-Jumat pukul 08.00-13.00 WIB
  • Jenis vaksin: Pfizer
  • Pendaftaran: On the spot

Gajah Mada Plaza

  • Lokasi: Lantai UG Health & Beauty
  • Jadwal: 1-10 Maret pukul 10.00-15.00 WIB
  • Jenis vaksin: Pfizer dan Zififax
  • Pendaftaran: On the spot

RPTRA Melati Benhil

  • Jadwal: 13-18 Maret pukul 08.30-12.00 WIB
  • Jenis vaksin: Pfizer dan Zifivac
  • Pendaftaran: On the spot

RSAL Mintoharjo

  • Jadwal: 13-17 Maret pukul 08.00-12.00 WIB
  • Jenis vaksin: Pfizer
  • Pendaftaran: On the spot

Baca juga: Cara Cek Tiket Vaksin Booster di Aplikasi Satu Sehat

Puskesmas Kecamatan Tanah Abang

  • Jadwal: 13-17 Maret pukul 16.00-20.00 WIB
  • Jenis vaksin: Pfizer dan Zifivac
  • Pendaftaran: On the spot

Puskesmas Kelurahan Petamburan

  • Jadwal: 13-17 Maret pukul 09.00-12.00 WIB
  • Jenis vaksin: Pfizer dan Zifivac
  • Pendaftaran: On the spot

Puskesmas Kelurahan Gelora

  • Jadwal: 13-17 Maret pukul 09.00-12.00 WIB
  • Jenis vaksin: Pfizer dan Zifivac
  • Pendaftaran: On the spot
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jenazah Korban Kecelakaan Pesawat Latih di BSD Dievakuasi ke RS Polri

Jenazah Korban Kecelakaan Pesawat Latih di BSD Dievakuasi ke RS Polri

Megapolitan
Kondisi Terkini Lokasi Pesawat Jatuh di Serpong, Polisi-TNI Awasi Warga yang Ingin Saksikan Evakuasi Korban

Kondisi Terkini Lokasi Pesawat Jatuh di Serpong, Polisi-TNI Awasi Warga yang Ingin Saksikan Evakuasi Korban

Megapolitan
Saksi: Pesawat Tecnam P2006T Berputar-putar dan Mengeluarkan Asap Sebelum Jatuh

Saksi: Pesawat Tecnam P2006T Berputar-putar dan Mengeluarkan Asap Sebelum Jatuh

Megapolitan
Dua Korban Pesawat Jatuh di BSD Telah Teridentifikasi

Dua Korban Pesawat Jatuh di BSD Telah Teridentifikasi

Megapolitan
Pesawat Latih yang Jatuh di BSD Serpong Menyisakan Buntut, Bagian Depan Hancur

Pesawat Latih yang Jatuh di BSD Serpong Menyisakan Buntut, Bagian Depan Hancur

Megapolitan
Ratusan Warga Nonton Proses Evakuasi Pesawat Jatuh di BSD Serpong

Ratusan Warga Nonton Proses Evakuasi Pesawat Jatuh di BSD Serpong

Megapolitan
Pesawat yang Jatuh di BSD Sempat Tabrak Pohon sebelum Hantam Tanah

Pesawat yang Jatuh di BSD Sempat Tabrak Pohon sebelum Hantam Tanah

Megapolitan
Saksi: Pesawat Latih Jatuh di BSD Serpong Bersamaan dengan Hujan Deras

Saksi: Pesawat Latih Jatuh di BSD Serpong Bersamaan dengan Hujan Deras

Megapolitan
Polres Tangsel Evakuasi 3 Korban Tewas Pesawat Latih yang Jatuh di BSD

Polres Tangsel Evakuasi 3 Korban Tewas Pesawat Latih yang Jatuh di BSD

Megapolitan
PSI Terima Pendaftaran 2 Bakal Calon Wali Kota Bekasi, Salah Satunya Kader PDI-P

PSI Terima Pendaftaran 2 Bakal Calon Wali Kota Bekasi, Salah Satunya Kader PDI-P

Megapolitan
Pesawat Latih yang Jatuh di BSD Terbang dari Tanjung Lesung menuju Pondok Cabe

Pesawat Latih yang Jatuh di BSD Terbang dari Tanjung Lesung menuju Pondok Cabe

Megapolitan
Pesawat Jatuh di BSD Serpong, Petugas Gabungan Evakuasi Seorang Korban Tewas

Pesawat Jatuh di BSD Serpong, Petugas Gabungan Evakuasi Seorang Korban Tewas

Megapolitan
Pesawat yang Jatuh di BSD Serpong adalah Pesawat Latih

Pesawat yang Jatuh di BSD Serpong adalah Pesawat Latih

Megapolitan
UU DKJ Sah, Heru Budi Harap Bisa Tumbuhkan Ekonomi Jakarta Lewat Kegiatan Skala Internasional

UU DKJ Sah, Heru Budi Harap Bisa Tumbuhkan Ekonomi Jakarta Lewat Kegiatan Skala Internasional

Megapolitan
Pesawat Jatuh di BSD Serpong, Satu Orang Diduga Awak Pesawat Tergeletak

Pesawat Jatuh di BSD Serpong, Satu Orang Diduga Awak Pesawat Tergeletak

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com