Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jalur Puncak Macet, Ini Lima Titik yang Paling Padat Kendaraan

Kompas.com - 24/04/2023, 17:35 WIB
Ivany Atina Arbi

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - Setidaknya 50.000 kendaraan sudah memasuki area Puncak di Bogor, Jawa Barat, pada libur Lebaran 2023. Akibatnya, macet pun tak terhindari.

Hingga Senin (24/4/2023) sore, ada lima titik kemacetan yang tersebar sepanjang Jalur Puncak bogor.

Kapolres Bogor AKBP Iman Imanuddin mengatakan, titik kemacetan pertama ada di Simpang Megamendung.

Selanjutnya, kemacetan juga terjadi di Pasar Cisarua, Taman Safari, dan Gunung Mas.

“Kelima terjadi di At Ta’awun karena banyak yang beristirahat,” ujar Iman, dilansir dari TribunTangerang.com.

Kemacetan lalu lintas di kawasan wisata Puncak Bogor, Jawa Barat, Senin (24/4/2023).KOMPAS.COM/AFDHALUL IKHSAN Kemacetan lalu lintas di kawasan wisata Puncak Bogor, Jawa Barat, Senin (24/4/2023).

"Hari ini adalah hari ketiga Lebaran, jadi destinasi wisata yang ada di Puncak sedang tinggi untuk didatangi oleh masyarakat,” imbuhnya.

Kemacetan mengular sampai ke area Tol Ciawi, Bogor.

Akibat kemacetan panjang yang terjadi, banyak pengemudi roda empat akhirnya memutuskan putar balik dan tidak melanjutkan perjalanan mereka ke Puncak.

“Enggak kuat macetnya, Pak, nyerah saya," ujar salah seorang pengemudi kepada petugas kepolisian yang sedang berjaga di pintu keluar Tol Ciawi.

Polisi yang bertugas langsung mengarahkan kendaraan tersebut untuk lewat ke arah Ciawi untuk kembali ke Jakarta.

(Penulis: Cahya Nugraha | Editor: Intan Ungaling Dian)??

Artikel ini telah tayang di Tribuntangerang.com dengan judul 5 Titik Kemacetan di Jalur Puncak Bogor saat Libur Lebaran Hari Ketiga.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Warga Boleh Buang Sampah di TPS Dekat Lokbin Pasar Minggu pada Pagi Hari, Petugas Bakal Lakukan 'OTT'

Warga Boleh Buang Sampah di TPS Dekat Lokbin Pasar Minggu pada Pagi Hari, Petugas Bakal Lakukan "OTT"

Megapolitan
Remaja yang Tusuk Seorang Ibu di Bogor Ditahan Selama 7 Hari

Remaja yang Tusuk Seorang Ibu di Bogor Ditahan Selama 7 Hari

Megapolitan
Dubes Palestina: Gaza Utara Hancur Total, Rafah Dikendalikan Israel

Dubes Palestina: Gaza Utara Hancur Total, Rafah Dikendalikan Israel

Megapolitan
Warga Luar Jadi Biang Kerok Menumpuknya Sampah di TPS Dekat Lokbin Pasar Minggu

Warga Luar Jadi Biang Kerok Menumpuknya Sampah di TPS Dekat Lokbin Pasar Minggu

Megapolitan
Remaja yang Tusuk Seorang Ibu di Bogor Kini Berstatus Anak Berhadapan dengan Hukum

Remaja yang Tusuk Seorang Ibu di Bogor Kini Berstatus Anak Berhadapan dengan Hukum

Megapolitan
Seorang Pria Ditemukan Meninggal Dunia di Dalam Bajaj, Diduga Sakit

Seorang Pria Ditemukan Meninggal Dunia di Dalam Bajaj, Diduga Sakit

Megapolitan
PKS-Golkar-Nasdem Masih Terbuka ke Parpol Lain untuk Berkoalisi di Pilkada Depok 2024

PKS-Golkar-Nasdem Masih Terbuka ke Parpol Lain untuk Berkoalisi di Pilkada Depok 2024

Megapolitan
Dukung Penertiban Jukir Liar, Pegawai Minimarket: Kadang Mereka Suka Resek!

Dukung Penertiban Jukir Liar, Pegawai Minimarket: Kadang Mereka Suka Resek!

Megapolitan
Diduga Mengantuk, Sopir Angkot di Bogor Tabrak Pengendara Sepeda Motor hingga Tewas

Diduga Mengantuk, Sopir Angkot di Bogor Tabrak Pengendara Sepeda Motor hingga Tewas

Megapolitan
Pengendara Motor Tewas Usai Ditabrak Angkot di Bogor

Pengendara Motor Tewas Usai Ditabrak Angkot di Bogor

Megapolitan
Soal Jakarta Tak Lagi Jadi Ibu Kota, Ahok : Harusnya Tidak Ada Pengangguran

Soal Jakarta Tak Lagi Jadi Ibu Kota, Ahok : Harusnya Tidak Ada Pengangguran

Megapolitan
Keterlibatan 3 Tersangka Baru Kasus Tewasnya Taruna STIP, dari Panggil Korban sampai 'Kompori' Tegar untuk Memukul

Keterlibatan 3 Tersangka Baru Kasus Tewasnya Taruna STIP, dari Panggil Korban sampai "Kompori" Tegar untuk Memukul

Megapolitan
Puncak Kasus DBD Terjadi April 2024, 57 Pasien Dirawat di RSUD Tamansari

Puncak Kasus DBD Terjadi April 2024, 57 Pasien Dirawat di RSUD Tamansari

Megapolitan
Ahok : Buat Tinggal di Jakarta, Gaji Ideal Warga Rp 5 Juta

Ahok : Buat Tinggal di Jakarta, Gaji Ideal Warga Rp 5 Juta

Megapolitan
Ahok: Saya Mendorong Siapa Pun yang Jadi Gubernur Jakarta Harus Serahkan Nomor HP Pribadi ke Warga

Ahok: Saya Mendorong Siapa Pun yang Jadi Gubernur Jakarta Harus Serahkan Nomor HP Pribadi ke Warga

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com