Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Asyiknya Ahok dan Keluarga Jalan-jalan Naik Bus Tingkat Keliling Jakarta

Kompas.com - 29/06/2023, 17:50 WIB
Wasti Samaria Simangunsong ,
Nursita Sari

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Mantan Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok mengajak istri dan kedua buah hatinya, yakni Yosafat dan Sarah, berwisata keliling Jakarta naik bus tingkat transjakarta, Rabu (28/6/2023) pagi.

"Itu kemarin. Nemenin Yosafat yang ingin naik bus," ujar salah satu staf Ahok mengonfirmasi hal ini.

Momen itu terekam dalam video yang diunggah istri Ahok, Puput Nastiti Devi, melalui akun Instagram @btpnd.

Ahok dan istri kompak mengenakan baju berwarna biru. Mereka naik bus wisata dua tingkat yang atapnya terbuka dari halte di depan Gedung Sarinah, Thamrin, Jakarta Pusat.

Baca juga: Bus Tingkat Wisata Transjakarta Ramai Peminat, Bisa Keliling Jakarta Gratis!

Ahok dan keluarga tampak menikmati panorama gedung-gedung pencakar langit di Ibu Kota. Mereka sesekali diajak berswafoto oleh penumpang lainnya.

"Naik bis tingkat bersama keluarga keliling Jakarta Asyiknya ?? *Yosafat & Sarah kepingin naik bis*," demikian keterangan dalam video yang diunggah di akun @btpnd.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BTPND (@btpnd)

Bagi Anda yang ingin menjajal bus tingkat ini, bisa naik bus wisata bertingkat nomor BW4, dengan perjalanan dimulai dari Halte IRTI Monas.

Bus ini berhenti di beberapa halte, yakni Halte Sarinah 1, Wisma Nusantara, Bumiputera, Karet Sudirman 1, Benhil 1, Gelora Bung Karno 1, Bundaran Senayan 2, FX Sudirman.

Baca juga: 5 Tips Naik Bus Tingkat Atap Terbuka, Bawa Kartu Uang Elektronik

Kemudian, Halte Gelora Bung Karno 2, Benhil 2, Karet Sudirman 2, Menara Astra, Dukuh Atas 2, Tosari 2, Plaza Indonesia, Sarinah 2, Museum Nasional, Monas 2, Monas 3, dan kembali ke IRTI Monas.

Untuk naik bus tingkat ini, para penumpang tidak perlu membayar sepeser pun alias gratis.

Meski begitu, calon penumpang tetap harus menyiapkan kartu uang elektronik (KUE).

Sebab, sebelum naik, calon penumpang harus melakukan tap-in dan tap-out KUE terlebih dulu. Tenang saja, saldo KUE tidak akan berkurang.

Sebagai informasi, satu KUE hanya bisa digunakan oleh satu penumpang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pesawat Latih yang Jatuh di BSD Serpong Selesai Dievakuasi

Pesawat Latih yang Jatuh di BSD Serpong Selesai Dievakuasi

Megapolitan
RS Polri Buka Posko untuk Identifikasi Jenazah Korban Pesawat Jatuh di BSD

RS Polri Buka Posko untuk Identifikasi Jenazah Korban Pesawat Jatuh di BSD

Megapolitan
Saksi Sebut Satu Korban Pesawat Jatuh di BSD Serpong Terlempar 3 Meter

Saksi Sebut Satu Korban Pesawat Jatuh di BSD Serpong Terlempar 3 Meter

Megapolitan
Jenazah Salim Said Dimakamkan di TPU Tanah Kusir

Jenazah Salim Said Dimakamkan di TPU Tanah Kusir

Megapolitan
'Ada Mayday, Mayday, Habis Itu Hilang Kontak...'

"Ada Mayday, Mayday, Habis Itu Hilang Kontak..."

Megapolitan
Awak Pesawat yang Jatuh di BSD Sulit Dievakuasi, Basarnas: Butuh Hati-hati

Awak Pesawat yang Jatuh di BSD Sulit Dievakuasi, Basarnas: Butuh Hati-hati

Megapolitan
Ini Identitas Tiga Korban Pesawat Jatuh di BSD Tangerang

Ini Identitas Tiga Korban Pesawat Jatuh di BSD Tangerang

Megapolitan
Jenazah Korban Kecelakaan Pesawat Latih di BSD Dievakuasi ke RS Polri

Jenazah Korban Kecelakaan Pesawat Latih di BSD Dievakuasi ke RS Polri

Megapolitan
Kondisi Terkini Lokasi Pesawat Jatuh di Serpong, Polisi-TNI Awasi Warga yang Ingin Saksikan Evakuasi Korban

Kondisi Terkini Lokasi Pesawat Jatuh di Serpong, Polisi-TNI Awasi Warga yang Ingin Saksikan Evakuasi Korban

Megapolitan
Saksi: Pesawat Tecnam P2006T Berputar-putar dan Mengeluarkan Asap Sebelum Jatuh

Saksi: Pesawat Tecnam P2006T Berputar-putar dan Mengeluarkan Asap Sebelum Jatuh

Megapolitan
Dua Korban Pesawat Jatuh di BSD Telah Teridentifikasi

Dua Korban Pesawat Jatuh di BSD Telah Teridentifikasi

Megapolitan
Pesawat Latih yang Jatuh di BSD Serpong Menyisakan Buntut, Bagian Depan Hancur

Pesawat Latih yang Jatuh di BSD Serpong Menyisakan Buntut, Bagian Depan Hancur

Megapolitan
Ratusan Warga Nonton Proses Evakuasi Pesawat Jatuh di BSD Serpong

Ratusan Warga Nonton Proses Evakuasi Pesawat Jatuh di BSD Serpong

Megapolitan
Pesawat yang Jatuh di BSD Sempat Tabrak Pohon sebelum Hantam Tanah

Pesawat yang Jatuh di BSD Sempat Tabrak Pohon sebelum Hantam Tanah

Megapolitan
Saksi: Pesawat Latih Jatuh di BSD Serpong Bersamaan dengan Hujan Deras

Saksi: Pesawat Latih Jatuh di BSD Serpong Bersamaan dengan Hujan Deras

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com