Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kasus di Kalibata City, Jenazah Holly Diterbangkan ke Semarang

Kompas.com - 02/10/2013, 05:02 WIB
Alsadad Rudi

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com — Setelah disemayamkan selama beberapa jam di ruang jenazah Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo, jenazah Holly Angelia Wahyu (36) dibawa ke Bandara Soekarno Hatta, Selasa (1/10/2013) malam.

Jenazah akan diterbangkan ke Semarang, Jawa Tengah, untuk kemudian dimakamkan di Salatiga, Jawa Tengah, Rabu (2/10/2013). Holly adalah perempuan yang ditemukan bersimbah darah di lantai 9 apartemen Kalibata City, Kalibata, Pancoran, Jakarta Selatan, Senin (30/9/2013) malam.

Berdasarkan pengamatan Kompas.com, Selasa, jenazah dibawa sekitar pukul 23.00 WIB dengan menggunakan mobil jenazah RSCM. Saat jenazah dibawa, tidak ada lagi keluarga yang mendampingi. Keluarga Holly sudah lebih dulu meninggalkan bandara sekitar pukul 22.00 WIB.

Proses pemindahan jenazah dari ruangan ke dalam mobil dilakukan petugas rumah sakit. Di atas peti jenazah, tertulis "Almarhumah Holly Angelia, Semarang, JT-500".

Seperti diberitakan, Holly ditemukan tewas setelah ditemukan penuh luka di kamar lantai 9 AT tower Ebony, Apartemen Kalibata City, Pancoran, Jakarta Selatan, Senin malam. Sebelum dia ditemukan, seorang lelaki diduga juga melompat dari lantai tersebut, yang langsung tewas setelah membentur lantai taman.

Pria tersebut berciri-ciri tinggi sekitar 165 sentimeter dan berberat badan sekitar 80 kilogram. Identitas pria ini belum diketahui. Dia diduga punya kaitan dengan penganiayaan di kamar apartemen yang mengakibatkan tewasnya Holly.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Anggota Polresta Manado Tembak Kepalanya Sendiri Pakai Senpi

Anggota Polresta Manado Tembak Kepalanya Sendiri Pakai Senpi

Megapolitan
2 Pria Rampok Taksi Online di Jakbar, Leher Sopir Dijerat dan Ditusuk

2 Pria Rampok Taksi Online di Jakbar, Leher Sopir Dijerat dan Ditusuk

Megapolitan
Polisi Periksa Kejiwaan Orangtua yang Buang Bayi ke KBB Tanah Abang

Polisi Periksa Kejiwaan Orangtua yang Buang Bayi ke KBB Tanah Abang

Megapolitan
Golkar Buka Peluang Lanjutkan Koalisi Indonesia Maju pada Pilkada DKI 2024

Golkar Buka Peluang Lanjutkan Koalisi Indonesia Maju pada Pilkada DKI 2024

Megapolitan
Di Tanah Tinggi Hampir Mustahil Menyuruh Anak Tidur Pukul 10 Malam untuk Cegah Tawuran

Di Tanah Tinggi Hampir Mustahil Menyuruh Anak Tidur Pukul 10 Malam untuk Cegah Tawuran

Megapolitan
Cekoki Remaja dengan Narkoba hingga Tewas, Pelaku: Saya Tidak Tahu Korban Masih Dibawah Umur

Cekoki Remaja dengan Narkoba hingga Tewas, Pelaku: Saya Tidak Tahu Korban Masih Dibawah Umur

Megapolitan
Polisi Periksa 5 Saksi Terkait Kasus Begal Mobil di Tajur Bogor

Polisi Periksa 5 Saksi Terkait Kasus Begal Mobil di Tajur Bogor

Megapolitan
Banyak Warga Protes NIK-nya Dinonaktifkan, Petugas: Mereka Keukeuh Ingin Gunakan Alamat Tak Sesuai Domisili

Banyak Warga Protes NIK-nya Dinonaktifkan, Petugas: Mereka Keukeuh Ingin Gunakan Alamat Tak Sesuai Domisili

Megapolitan
Keluarga Tolak Otopsi, Korban Tewas Kebakaran Cinere Depok Langsung Dimakamkan

Keluarga Tolak Otopsi, Korban Tewas Kebakaran Cinere Depok Langsung Dimakamkan

Megapolitan
Beberapa Warga Tanah Tinggi Terpaksa Jual Rumah karena Kebutuhan Ekonomi, Kini Tinggal di Pinggir Jalan

Beberapa Warga Tanah Tinggi Terpaksa Jual Rumah karena Kebutuhan Ekonomi, Kini Tinggal di Pinggir Jalan

Megapolitan
Polisi Tewas dengan Luka Tembak di Kepala, Kapolres Jaksel Sebut karena Bunuh Diri

Polisi Tewas dengan Luka Tembak di Kepala, Kapolres Jaksel Sebut karena Bunuh Diri

Megapolitan
Polisi Dalami Dugaan Perempuan Dalam Koper di Bekasi Tewas karena Dibunuh

Polisi Dalami Dugaan Perempuan Dalam Koper di Bekasi Tewas karena Dibunuh

Megapolitan
Bursa Pilkada DKI 2024, Golkar: Ridwan Kamil Sudah Diplot buat Jabar

Bursa Pilkada DKI 2024, Golkar: Ridwan Kamil Sudah Diplot buat Jabar

Megapolitan
Prioritaskan Kader Internal, Golkar Belum Jaring Nama-nama untuk Cagub DKI

Prioritaskan Kader Internal, Golkar Belum Jaring Nama-nama untuk Cagub DKI

Megapolitan
Korban Kebakaran di Depok Ditemukan Terkapar di Atas Meja Kompor

Korban Kebakaran di Depok Ditemukan Terkapar di Atas Meja Kompor

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com