Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Penataan Minimarket di DKI untuk Lindungi Konsumen

Kompas.com - 16/01/2015, 14:50 WIB
Alsadad Rudi

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Rencana Wakil Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat membatasi peredaran minimarket di Jakarta mendapat dukungan dari pemerintah pusat, dalam hal ini Kementerian Koperasi dan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM).

Hal itu disampaikan Menteri Koperasi dan UMKM Anak Agung Ngurah Puspayoga usai mengadakan pertemuan dengan Djarot, di Balai Kota DKI Jakarta, Jumat (16/1/2015).

Sebagai informasi, Djarot memang berencana membatasi peredaran minimarket. Salah satu cara yang akan dilakukan adalah dengan mendata minimarket yang menyalahi izin untuk kemudian menindaknya.

"Kebijakan beliau untuk pasar-pasar modern yang tidak ada izin akan ditata. Kalau tidak ada izin ya tidak boleh operasi lagi. Ini sebuah kebijakan yang sangat mulia. Tentunya untuk kepentingan ekonomi kerakyatan," kata mantan Wali Kota Denpasar itu.

Menurut Anak Agung, pembatasan minimarket akan memberikan kesempatan bagi para pelaku UMKM untuk memberdayakan diri. Anak Agung pun menegaskan kementerian yang ia pimpin siap berperan untuk memfasilitasi.

Meskipun demikian, kata dia, nantinya pelaku UMKM diharuskan menyamakan standar mutu produknya agar bisa menyamai mutu produk-produk yang dijual di minimarket. Hal itu perlu dilakukan untuk menjaga hak-hak para konsumen.

"Misalnya higienis, ada tanggal expired, harus kita bina para pelaku UMKM kita. Kita akan kerja sama antara kementerian dengan Pemprov DKI. Jadi kementerian UMKM akan memberikan pelatihan demi peningkatan kualitas," jelas Puspayoga.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

DPW PSI Terima Berkas Pendaftaran Achmad Sajili sebagai Bakal Calon Gubernur DKI Jakarta

DPW PSI Terima Berkas Pendaftaran Achmad Sajili sebagai Bakal Calon Gubernur DKI Jakarta

Megapolitan
Protes Iuran Tapera, Karyawan Swasta: Kami Sudah Banyak Potongan!

Protes Iuran Tapera, Karyawan Swasta: Kami Sudah Banyak Potongan!

Megapolitan
Pegi Jadi Tersangka, Kakak Kandung Vina: Selidiki Dulu Lebih Lanjut!

Pegi Jadi Tersangka, Kakak Kandung Vina: Selidiki Dulu Lebih Lanjut!

Megapolitan
Panca Darmansyah Didakwa Pembunuhan Berencana terhadap 4 Anak Kandungnya

Panca Darmansyah Didakwa Pembunuhan Berencana terhadap 4 Anak Kandungnya

Megapolitan
Pencuri Pembatas Jalan di Rawa Badak Terancam Dipenjara 5 Tahun

Pencuri Pembatas Jalan di Rawa Badak Terancam Dipenjara 5 Tahun

Megapolitan
'Lebih Baik KPR daripada Gaji Dipotong untuk Tapera, Enggak Budget Wise'

"Lebih Baik KPR daripada Gaji Dipotong untuk Tapera, Enggak Budget Wise"

Megapolitan
Gaji Bakal Dipotong buat Tapera, Karyawan yang Sudah Punya Rumah Bersuara

Gaji Bakal Dipotong buat Tapera, Karyawan yang Sudah Punya Rumah Bersuara

Megapolitan
Panca Pembunuh 4 Anak Kandung Hadiri Sidang Perdana, Pakai Sandal Jepit dan Diam Seribu Bahasa

Panca Pembunuh 4 Anak Kandung Hadiri Sidang Perdana, Pakai Sandal Jepit dan Diam Seribu Bahasa

Megapolitan
Keberatan Soal Iuran Tapera, Pegawai: Pusing, Gaji Saya Sudah Kebanyakan Potongan

Keberatan Soal Iuran Tapera, Pegawai: Pusing, Gaji Saya Sudah Kebanyakan Potongan

Megapolitan
Nestapa Pekerja soal Iuran Tapera : Gaji Ngepas, Pencairan Sulit

Nestapa Pekerja soal Iuran Tapera : Gaji Ngepas, Pencairan Sulit

Megapolitan
Satu Tahun Dagang Sabu, Pria di Koja Terancam 20 Tahun Penjara

Satu Tahun Dagang Sabu, Pria di Koja Terancam 20 Tahun Penjara

Megapolitan
Bingung dengan Potongan Gaji untuk Tapera, Pegawai Swasta: Yang Punya Rumah Kena Juga, Enggak?

Bingung dengan Potongan Gaji untuk Tapera, Pegawai Swasta: Yang Punya Rumah Kena Juga, Enggak?

Megapolitan
Ulah Keblinger Pria di Koja, Curi Besi Pembatas Jalan untuk Nafkahi Keluarga Berujung Ditangkap Polisi dan Warga

Ulah Keblinger Pria di Koja, Curi Besi Pembatas Jalan untuk Nafkahi Keluarga Berujung Ditangkap Polisi dan Warga

Megapolitan
Kata Karyawan Swasta, Tapera Terasa Membebani yang Bergaji Pas-pasan

Kata Karyawan Swasta, Tapera Terasa Membebani yang Bergaji Pas-pasan

Megapolitan
Soal Wacana Rusun Baru untuk Eks Warga Kampung Bayam, Pemprov DKI: 'Don't Worry'

Soal Wacana Rusun Baru untuk Eks Warga Kampung Bayam, Pemprov DKI: "Don't Worry"

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com