Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kondisi Jihan, Salah Satu Korban Bom Kampung Melayu, Membaik

Kompas.com - 27/05/2017, 14:12 WIB
Sherly Puspita

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Kondisi Jihan, salah satu korban selamat dalam tragedi bom bunuh diri di Terminal Kampung Melayu, Jakarta Timur, sudah semakin membaik. Wajahnya tampak ceria saat menerima sejumlah teman dekatnya di RS Polri Keramat Jati, Sabtu (27/5/2017).

"Sudah sehat, tinggal nyeri aja di lengan kiri yang bengkak ini. Kemarin robek katanya mau dioperasi. Tapi senang didatengi temen-temen," kata Jihan.

Jihan mengatakan, saat ini nafsu makannya sudah mulai membaik. Meski demikian, belum ada informasi dari dokter yang menanganinya kapan dia diizinkan pulang.

"Sudah bisa makan banyak. Hari Senin (29/5/2017) itu masih cek THT, jadi belum tahu saya boleh pulangnya kapan," kata dia.

Mahasiswi Universitas Azzahra itu mengatakan bahwa hingga saat ini masih ada gangguan di telinganya akibat kerasnya suara bom yang menewaskan 5 orang pada Rabu lalu.

Sebelum dirawat di RS Polri Kramat Jati, Jihan dirawat di RS Premier Jatinegara. Di RS Premier Jihan menjalani tindakan medis penjahitan pada bagian punggung.

Baca juga: Begini Kondisi Polisi Korban Bom Kampung Melayu yang Dirawat di RS Polri

Pihak kepolisian telah mengidentifikasi dua pelaku peledakan bom bunuh diri pada hari Rabu itu. Mereka adalah Ahmad Sukri dan Ichwan Nurul Salam yang merupakan anggota JAD (Jamaah Ansharut Daulah).

Baca juga: Pelaku Bom Kampung Melayu Sudah Lama Masuk Radar Densus 88

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pendaftaran Cagub Independen DKI Dibuka, Syarat Calon Dapat 618.968 Dukungan Warga Jakarta

Pendaftaran Cagub Independen DKI Dibuka, Syarat Calon Dapat 618.968 Dukungan Warga Jakarta

Megapolitan
Fenomena Tawuran di Pasar Deprok, Disebut Ulah Provakator dan Diawali Pemasangan Petasan

Fenomena Tawuran di Pasar Deprok, Disebut Ulah Provakator dan Diawali Pemasangan Petasan

Megapolitan
Syoknya Lansia di Bogor, Nyaris Tewas Usai Tertimbun Reruntuhan Rumahnya yang Ambruk akibat Longsor

Syoknya Lansia di Bogor, Nyaris Tewas Usai Tertimbun Reruntuhan Rumahnya yang Ambruk akibat Longsor

Megapolitan
Pengakuan Alumni STIP soal Senioritas di Kampus: Telan Duri Ikan hingga Disundut Rokok

Pengakuan Alumni STIP soal Senioritas di Kampus: Telan Duri Ikan hingga Disundut Rokok

Megapolitan
Junior Tewas Dianiaya Senior di STIP, Keluarga Pelaku Belum Datangi Pihak Korban

Junior Tewas Dianiaya Senior di STIP, Keluarga Pelaku Belum Datangi Pihak Korban

Megapolitan
Sopir Diduga Mengantuk, Mobil Dinas Polda Jabar Sebabkan Kecelakaan Beruntun di Tol MBZ

Sopir Diduga Mengantuk, Mobil Dinas Polda Jabar Sebabkan Kecelakaan Beruntun di Tol MBZ

Megapolitan
Toko Pakaian di Pecenongan Terbakar, Pegawai Berhamburan ke Luar Gedung

Toko Pakaian di Pecenongan Terbakar, Pegawai Berhamburan ke Luar Gedung

Megapolitan
Warga yang Buang Sampah Sembarangan di Dekat Lokbin Pasar Minggu Bakal Didenda Rp 500.000

Warga yang Buang Sampah Sembarangan di Dekat Lokbin Pasar Minggu Bakal Didenda Rp 500.000

Megapolitan
Sopir di Tangerang Curi Uang Majikan Rp 150 Juta, Ajak Istri Saat Beraksi

Sopir di Tangerang Curi Uang Majikan Rp 150 Juta, Ajak Istri Saat Beraksi

Megapolitan
Polisi: Kami Butuh Partisipasi Warga untuk Atasi Tawuran

Polisi: Kami Butuh Partisipasi Warga untuk Atasi Tawuran

Megapolitan
Toko Pakaian di Pecenongan Terbakar, Kepulan Asap Putih Bikin Pemadam Kewalahan

Toko Pakaian di Pecenongan Terbakar, Kepulan Asap Putih Bikin Pemadam Kewalahan

Megapolitan
Harapan Masyarakat untuk RTH Tubagus Angke, Nyaman Tanpa Praktik Prostitusi...

Harapan Masyarakat untuk RTH Tubagus Angke, Nyaman Tanpa Praktik Prostitusi...

Megapolitan
Jadwal LRT Jabodebek Terbaru Mei 2024

Jadwal LRT Jabodebek Terbaru Mei 2024

Megapolitan
Nahas, Balita di Matraman Tewas Terperosok ke Selokan Saat Main Hujan-hujanan

Nahas, Balita di Matraman Tewas Terperosok ke Selokan Saat Main Hujan-hujanan

Megapolitan
Proyek Pengembangan Stasiun Tanah Abang Ditargetkan Rampung Akhir 2024

Proyek Pengembangan Stasiun Tanah Abang Ditargetkan Rampung Akhir 2024

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com