Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ahok dan Djarot Ingin Tampil Apa Adanya dalam Debat

Kompas.com - 12/01/2017, 06:51 WIB
Jessi Carina

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Debat cagub dan cawagub DKI akan digelar besok malam. Calon wakil gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat mengatakan dia sempat menyinggung persiapan debat ketika bertemu dengan calon gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama.

"Saya tadi ketemu sama Pak Ahok (sapaan Basuki). Bagaimana ini? Kata dia, 'sudah Mas ngalir saja, kita kan sudah sehati'" ujar Djarot di Pasar Minggu, Jakarta Selatan, Rabu (11/1/2017).

Djarot mengatakan Ahok sudah mengetahui apa yang dia mau, begitu juga sebaliknya. Hal ini karena mereka berdua sudah lebih lama bekerjasama untuk mengurus Jakarta.

Djarot merasa tidak perlu ada persiapan khusus untuk membuat pasangan nomor urut dua terlihat kompak.

"Jadi enggak ada persiapan yang khusus seperti latihan, gestur harus bagaimana, ya apa adanya ajalah," ujar Djarot.

Djarot ingin menampilkan sosok Ahok dan Djarot yang apa adanya dalam debat nanti. Sebab, dia yakin sebagian besar warga Jakarta akan menonton acara debat tersebut. Djarot ingin warga Jakarta benar-benar bisa melihat sosok mereka yang sebenarnya.

Sehingga, kata Djarot, warga Jakarta dapat melihat siapa pasangan calon yang memiliki kapasitas dan berkinerja baik.

"Jadi saatnya kita perlihatkan dalam debat diri kita apa adanya. Kami juga berharap moderator bisa netral," ujar Djarot. (Baca: Sambil Bercanda, Ahok Sebut Debat di Sidang Jadi "Try Out" Debat Cagub)

Debat cagub-cawagub DKI rencananya digelar tiga kali, yakni 13 dan 27 Januari 2017, serta 10 Februari 2017. Nantinya, debat itu akan ditayangkan secara langsung sejumlah stasiun televisi.

Debat pertama ini akan berlangsung di Hotel Bidakara mulai pukul 20.00-22.00 WIB dan akan disiarkan langsung oleh tiga stasiun televisi, yakni TV One, Net TV, dan Jawa Pos TV.

Kompas TV Jelang Debat Pemimpin Jakarta-Satu Meja eps 173 bagian 3
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Mahasiswa di Tangsel Diduga Dikeroyok saat Beribadah, Korban Disebut Luka dan Trauma

Mahasiswa di Tangsel Diduga Dikeroyok saat Beribadah, Korban Disebut Luka dan Trauma

Megapolitan
Kasus Kekerasan di STIP Terulang, Pengamat: Bukti Lemahnya Pengawasan

Kasus Kekerasan di STIP Terulang, Pengamat: Bukti Lemahnya Pengawasan

Megapolitan
Kasus Penganiayaan Putu Satria oleh Senior, STIP Masih Bungkam

Kasus Penganiayaan Putu Satria oleh Senior, STIP Masih Bungkam

Megapolitan
Beredar Video Sekelompok Mahasiswa di Tangsel yang Sedang Beribadah Diduga Dianiaya Warga

Beredar Video Sekelompok Mahasiswa di Tangsel yang Sedang Beribadah Diduga Dianiaya Warga

Megapolitan
Tegar Tertunduk Dalam Saat Dibawa Kembali ke TKP Pembunuhan Juniornya di STIP...

Tegar Tertunduk Dalam Saat Dibawa Kembali ke TKP Pembunuhan Juniornya di STIP...

Megapolitan
Rumah Warga di Bogor Tiba-tiba Ambruk Saat Penghuninya Sedang Nonton TV

Rumah Warga di Bogor Tiba-tiba Ambruk Saat Penghuninya Sedang Nonton TV

Megapolitan
Jadwal Pendaftaran PPDB Kota Bogor 2024 untuk SD dan SMP

Jadwal Pendaftaran PPDB Kota Bogor 2024 untuk SD dan SMP

Megapolitan
Sejumlah Warga Setujui Usulan Heru Budi Bangun 'Jogging Track' di RTH Tubagus Angke untuk Cegah Prostitusi

Sejumlah Warga Setujui Usulan Heru Budi Bangun "Jogging Track" di RTH Tubagus Angke untuk Cegah Prostitusi

Megapolitan
Taruna Tingkat 1 STIP Dipulangkan Usai Kasus Penganiayaan oleh Senior

Taruna Tingkat 1 STIP Dipulangkan Usai Kasus Penganiayaan oleh Senior

Megapolitan
Ketika Ahok Bicara Solusi Masalah Jakarta hingga Dianggap Sinyal Maju Cagub DKI...

Ketika Ahok Bicara Solusi Masalah Jakarta hingga Dianggap Sinyal Maju Cagub DKI...

Megapolitan
Kelakuan Pria di Tanah Abang, Kerap Makan di Warteg tapi Bayar Sesukanya Berujung Ditangkap Polisi

Kelakuan Pria di Tanah Abang, Kerap Makan di Warteg tapi Bayar Sesukanya Berujung Ditangkap Polisi

Megapolitan
Viral Video Maling Motor Babak Belur Dihajar Massa di Tebet, Polisi Masih Buru Satu Pelaku Lain

Viral Video Maling Motor Babak Belur Dihajar Massa di Tebet, Polisi Masih Buru Satu Pelaku Lain

Megapolitan
Personel Gabungan TNI-Polri-Satpol PP-PPSU Diterjunkan Awasi RTH Tubagus Angke dari Prostitusi

Personel Gabungan TNI-Polri-Satpol PP-PPSU Diterjunkan Awasi RTH Tubagus Angke dari Prostitusi

Megapolitan
Tumpahan Oli di Jalan Juanda Depok Rampung Ditangani, Lalu Lintas Kembali Lancar

Tumpahan Oli di Jalan Juanda Depok Rampung Ditangani, Lalu Lintas Kembali Lancar

Megapolitan
Warga Minta Pemerintah Bina Pelaku Prostitusi di RTH Tubagus Angke

Warga Minta Pemerintah Bina Pelaku Prostitusi di RTH Tubagus Angke

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com