Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompetisi Penelitian Berhadiah Asuransi

Kompas.com - 21/02/2018, 19:15 WIB
Tjahjo Sasongko

Editor


JAKARTA, Kompas.comMyRepublic sebagai pelopor penyedia layanan internet cepat dan hiburan tanpa batas untuk keluarga, menggandeng National Geographic untuk menggelar rangkaian kompetisi antar sekolah dengan nama acara “Dunia Dalam Genggamanku”.

Kompetisi yang bertemakan pengetahuan dan science ini bertujuan mengajak anak-anak di usia sekolah SD paham akan pengetahuan yang dapat mereka cari atau lihat melalui Internet, dan juga mengajarkan anak-anak untuk saling berbagi informasi dengan temannya.

Kompetisi digelar di  6 kota besar yaitu Jabodetabek, Surabaya, Semarang, Malang, Palembang, dan Medan mulai tanggal 19 Februari -5 Maret 2018 dan 26 Maret-6 April 2018.

Kompetisi digelar secara online di website MyRepublic “Kami melihat bahwa anak jaman sekarang sudah agresif dalam memilih tayangan yang akan mereka tonton, sehingga ini menjadi kesempatan bagi kami untuk memperkenalkan tayangan National Geographic kepada mereka sebagai saluran televisi yang bisa memberikan banyak informasi mengenai pengetahuan dan pendidikan,” ungkap Sr. Manager Marketing Communication MyRepublic, Virginia Fransisca di Jakarta

Sekolah-sekolah yang berada di kota tersebut diwajibkan membuat sebuah penelitian untuk mendapatkan hadiah utama berupa Learning Corner persembahan dari National Geographic dan MyRepublic.  

Para murid kelas 4-6 yang berada dalam sekolah tersebut juga  berkesempatan untuk memenangkan perlindungan masa depan senilai 300 juta selama 10 tahun persembahan dari Cigna sebagai insurance partnerEducational Plan selama 1 tahun- dengan menjawab 320 pertanyaan pengetahuan umum yang dipersiapkan oleh National Geographic dan MyRepublic dan mereka juga harus membuat video.

Kedua jenis kompetisi tersebut dapat diakses oleh peserta  melalui  www.myrepublic.co.id/natgeoschool  sampai tanggal 26 Maret 2018.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Beberapa Warga Tanah Tinggi Terpaksa Jual Rumah karena Kebutuhan Ekonomi, Kini Tinggal di Pinggir Jalan

Beberapa Warga Tanah Tinggi Terpaksa Jual Rumah karena Kebutuhan Ekonomi, Kini Tinggal di Pinggir Jalan

Megapolitan
Polisi Tewas dengan Luka Tembak di Kepala, Kapolres Jaksel Sebut karena Bunuh Diri

Polisi Tewas dengan Luka Tembak di Kepala, Kapolres Jaksel Sebut karena Bunuh Diri

Megapolitan
Polisi Dalami Dugaan Perempuan Dalam Koper di Bekasi Tewas karena Dibunuh

Polisi Dalami Dugaan Perempuan Dalam Koper di Bekasi Tewas karena Dibunuh

Megapolitan
Bursa Pilkada DKI 2024, Golkar: Ridwan Kamil Sudah Diplot buat Jabar

Bursa Pilkada DKI 2024, Golkar: Ridwan Kamil Sudah Diplot buat Jabar

Megapolitan
Prioritaskan Kader Internal, Golkar Belum Jaring Nama-nama untuk Cagub DKI

Prioritaskan Kader Internal, Golkar Belum Jaring Nama-nama untuk Cagub DKI

Megapolitan
Korban Kebakaran di Depok Ditemukan Terkapar di Atas Meja Kompor

Korban Kebakaran di Depok Ditemukan Terkapar di Atas Meja Kompor

Megapolitan
Kebakaran Agen Gas dan Air di Cinere Depok, Diduga akibat Kebocoran Selang Tabung Elpiji

Kebakaran Agen Gas dan Air di Cinere Depok, Diduga akibat Kebocoran Selang Tabung Elpiji

Megapolitan
Polisi Temukan Orangtua Mayat Bayi yang Terbungkus Plastik di Tanah Abang

Polisi Temukan Orangtua Mayat Bayi yang Terbungkus Plastik di Tanah Abang

Megapolitan
PJLP Temukan Mayat Bayi Terbungkus Plastik Saat Bersihkan Sampah di KBB Tanah Abang

PJLP Temukan Mayat Bayi Terbungkus Plastik Saat Bersihkan Sampah di KBB Tanah Abang

Megapolitan
Terdengar Ledakan Saat Agen Gas dan Air di Cinere Kebakaran

Terdengar Ledakan Saat Agen Gas dan Air di Cinere Kebakaran

Megapolitan
Perbaikan Pintu Bendung Katulampa yang Jebol Diperkirakan Selesai Satu Pekan

Perbaikan Pintu Bendung Katulampa yang Jebol Diperkirakan Selesai Satu Pekan

Megapolitan
Dituduh Punya Senjata Api Ilegal, Warga Sumut Melapor ke Komnas HAM

Dituduh Punya Senjata Api Ilegal, Warga Sumut Melapor ke Komnas HAM

Megapolitan
Pemprov DKI Bakal Gratiskan Biaya Ubah Domisili Kendaraan Warga Terdampak Penonaktifan NIK

Pemprov DKI Bakal Gratiskan Biaya Ubah Domisili Kendaraan Warga Terdampak Penonaktifan NIK

Megapolitan
Amarah Pembunuh Wanita di Pulau Pari, Cekik Korban hingga Tewas karena Kesal Diminta Biaya Tambahan 'Open BO'

Amarah Pembunuh Wanita di Pulau Pari, Cekik Korban hingga Tewas karena Kesal Diminta Biaya Tambahan "Open BO"

Megapolitan
Akses Jalan Jembatan Bendung Katulampa Akan Ditutup Selama Perbaikan

Akses Jalan Jembatan Bendung Katulampa Akan Ditutup Selama Perbaikan

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com