Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lokasi Vaksin Jabodetabek 25 Maret 2022 dan Link Pendaftarannya

Kompas.com - 25/03/2022, 00:00 WIB
Tari Oktaviani,
Nibras Nada Nailufar

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Meski Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di wilayah Jabodetabek sudah turun ke level 2, namun Pemerintah tetap gencar mengadakan vaksinasi di sejumlah wilayah.

Vaksinasi massal diadakan di beberapa lokasi mulai dari vaksin dosis pertama, kedua, ketiga atau booster dan vaksin anak. Vaksin yang digunakan di setiap lokasi berbeda-beda tergantung persediaan. Ada Sinovac, AstraZeneca, Pfizer, dan Moderna.

Persyaratan calon penerima vaksin bisa menggunakan Kartu Tanda Penduduk (KTP) mana saja. Bagi anak-anak diminta membawa artu keluarga (KK) sebagai pengganti KTP.

Selain itu khusus untuk calon penerima vaksin booster harus memenuhi syarat sudah divaksin lengkap, dengan jarak pemberian dosis kedua minimal 6 bulan. Adapun berikut ini beberapa lokasi vaksin yang bisa dikunjungi pada 25 Maret 2022.

Jakarta

Sentra Vaksin Carvil

  • Alamat: Kantor Carvil PIK, Komplek Centra Industri Terpadu, Jakarta Utara
  • Jadwal: 25-27 Maret 2022 pukul 09.00-15.00 WIB
  • Pendaftaran: https://bit.ly/carvilvaksinbooster

Puskesmas Papanggo

Puskesmas Kecamatan Cilincing

Sentra Vaksinasi Artha Graha Peduli

  • Alamat: Rumah Sakit Lapangan Artha Graha Peduli, Jakarta Utara
  • Jadwal: Pukul 08.30-12.30 WIB (dosis pertama, kedua Sinovac dan booster, vaksin anak)
  • Pendaftaran: https://agparthakes.id/vaksin-umum

LRT Jakarta Pegangsaan Dua

Pondok Pesantren Minhajurrosyidin Pondok Gede

  • Alamat: Jalan SPG 7 Nomor 17, Lubang Buaya
  • Jadwal: 08.00-14.00 WIB (booster)
  • Pendaftaran: Melalui Aplikasi Good Doctor

RSUD Ciracas

  • Alamat: Jalan Cibubur I, Ciracas, Jakarta Timur
  • Jadwal: 21-25 Maret 2022 Pukul 08.30-12.00 WIB (dosis pertama, kedua dan booster)
  • Pendaftaran: On The Spot atau https://vaksinasi-corona.jakarta.go.id/

RSKO Cibubur

  • Alamat: Jalan Lapangan Tembak Nomor 75 Cibubur, Jakarta Timur
  • Jadwal: 21-25 Maret 2022 Pukul 08.30-12.00 WIB (dosis pertama, kedua dan booster)
  • Pendaftaran: On The Spot atau https://vaksinasi-corona.jakarta.go.id/

PT Mustika Ratu

  • Alamat: Jalan Mustika Ratu Nomor 21, Jakarta Timur
  • Jadwal: 21-25 Maret 2022 pukul 08.30-12.00 WIB (dosis pertama, kedua dan booster)
  • Pendaftaran: On The Spot atau https://vaksinasi-corona.jakarta.go.id/

Tamini Square

  • Alamat: Jalan Taman Mini I Nomor 1, Jakarta Timur
  • Jadwal: Pukul 09.30-12.00 WIB (booster)
  • Pendaftaran: On The Spot

Sentra Vaksin Lotte Grosir Pasar Rebo x MNC Peduli

Sentra Vaksinasi Shopee

  • Alamat: Sopo Del Tower Lantai P2, Mega Kuningan, Jakarta Selatan
  • Jadwal: 14-25 Maret 2022 Pukul 08.00-16.00 WIB
  • Pendaftaran: https://shopee.co.id/program/form/2614 (Formulir ini hanya tersedia di Aplikasi Shopee. Silakan scan kode QR tersebut untuk melihat formulir)

Plaza Semanggi

  • Alamat: Jalan Jenderal Sudirman Kav. 50, Jakarta Selatan
  • Jadwal: 7 Maret-1 April, Senin-Jumat pukul 10.00-15.00 WIB (dosis pertama, kedua dan booster)
  • Pendaftaran: https://vaksinasi-corona.jakarta.go.id/ atau On The Spot

Mall Gandaria City

RPTRA Berseri Petukangan Utara

  • Alamat: Jalan Swadarma Raya Nomor 72, Jakarta Selatan
  • Jadwal: Pukul 09.00-10.00 WIB (booster)
  • Pendaftaran: On The Spot

RPTRA Taman Sawo

  • Alamat: Jalan Damai Raya Nomor 3, Cipete Utara
  • Jadwal: Pukul 08.30-11.00 WIB (booster)
  • Pendaftaran: On The Spot

Baca juga: Lampu Hijau Mudik Lebaran, Kemenhub Siapkan Aturan hingga Posko Vaksin

Puskesmas Kelurahan Paseban

RS St Caroulus Salemba

GOR Mangga Dua Selatan

RPTRA Melati Benhil

  • Alamat: Jalan Danau Bekuan Nomor 4, Benhil, Jakarta Pusat
  • Jadwal: Pukul 09.00-11.00 WIB (booster)
  • Pendaftaran: On The Spot

Universitas Yarsi

Plaza Slipi Jaya

  • Alamat: Jalan Letjen S. Parman, Kemanggisan, Jakarta Barat
  • Jadwal: Pukul 08.30-10.00 WIB (booster)
  • Pendaftaran: bit.ly/boosterpalmerah

Puskesmas Rawabuaya

Kantor Kelurahan Kapuk

  • Alamat: Jalan Kapuk Raya Nomor 1, Jakarta Barat
  • Jadwal: Pukul 09.00-10.00 WIB
  • Pendaftaran: On The Spot

Puskesmas Grogol Petamburan

Puskesmas Duri Kosambi 2 Cengkareng

Green Sedayu Mall

RSUD Hermina Daan Mogot

Baca juga: Cara Daftar Vaksin Booster untuk Syarat Mudik Lebaran 2022

Bogor

Mall Boxies 123 Tajur

Puskesmas Pancasan

  • Alamat: Jalan Aria Surialaga Nomor 12
  • Jadwal: 21-25 Maret 2022 pukul 08.00-11.00 WIB
  • Pendaftaran: On The Spot

Tenda BNPB

  • Alamat: Di samping Polsek Tanah Sareal, Tangerang
  • Jadwal: 21-25 Maret 2022 Pukul 08.00-12.00 WIB (booster)
  • Pendaftaran: On The Spot

Puskesmas Mekarwangi

  • Alamat: Jalan Pabuaran Cimanggis Nomor 46, Tangerang
  • Jadwal: 21-26 Maret 2022 pukul 08.00-selesai
  • Pendaftaran: On The Spot

Depok


RS Universitas Indonesia (UI)

  • Alamat: Pondok Cina, Kecamatan Beji
  • Jadwal: Pukul 08.00-15.00 WIB (vaksin dosis I, II dan booster)
  • Pendaftaran: rsui.ac.id

Puskesmas Depok Jaya

Puskesmas Mampang

  • Alamat: Jalan Nam Nam Raya Nomor 201, Pancoran Mas
  • Jadwal: Senin-Sabtu pukul 09.00-selesai
  • Pendaftaran: Hubungi 0812-8108-1595 only WA (hotline vaksin)

Puskesmas Limo

  • Alamat: Jalan Raya Grogol, Limo
  • Jadwal: Jumat-Sabtu pukul 09.00-selesai
  • Pendaftaran: On The Spot

Tangerang

Puskesmas Gebang Raya

  • Alamat: Jalan Raya Villa Tangerang Indah
  • Jadwal: 21-25 Maret 2022 pukul 08.00-11.00 WIB
  • Pendaftaran: On The Spot

RS An Nisa Tangerang

  • Alamat: Jalan Gatot Subroto Nomor KM. 3
  • Jadwal: 21-25 Maret 2022 pukul 09.00-12.00 WIB
  • Pendaftaran: On The Spot

Mall Teraskota

  • Alamat: CBD Lot VII B, Jalan Pahlawan Seribu, Serpong, Tangerang Selatan
  • Jadwal: Senin-Jumat pukul 08.00-11.30 WIB
  • Pendaftaran: s.id/vaksintangsel

Unity Bulding

Sumarecon Mall Serpong

Mall Alam Sutera

Baca juga: Mudah, Ini Cara Daftar Vaksin Booster di PeduliLindungi dan JAKI

Bekasi

Stadion Patriot Chandrabraga Gate 9

  • Alamat: Jalan A.Yani Nomor 2, Kota Bekas
  • Jadwal: Pukul 08.00 - 12.00 WIB
  • Pendaftaran: On The Spot

Puskesmas Mustikasari

  • Alamat: Jalan Mandor Demong Nomor 59
  • Jadwal: Senin-Sabtu pukul 08.00-11.00 WIB (vaksin dosis pertama, kedua, booster dan anak)
  • Pendaftaran: On The Spot

Puskesmas Jatiasih

  • Alamat: Jalan Swatantra IV Nomor 1
  • Jadwal: Senin-Sabtu Pukul 08.15-11.30 WIB (booster)
  • Pendaftaran: On The Spot

SD Al Falah

  • Alamat: Harapan Mulya, Bekasi
  • Jadwal: 22-25 Maret 2022 pukul 08.00-selesai (vaksin anak)
  • Pendaftaran: On The Spot

SD Al Choir

  • Alamat: Jalan Pangeran Jayakarta 3, Harapan Mulya
  • Jadwal: 22-25 Maret 2022 pukul 08.00-selesai (vaksin anak)
  • Pendaftaran: On The Spot
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Eks Warga Kampung Bayam Ingin Hunian Layak dan Minta Cabut Laporan Polisi

Eks Warga Kampung Bayam Ingin Hunian Layak dan Minta Cabut Laporan Polisi

Megapolitan
Berantas Kemiskinan, Dinsos DKI Minta Pelaku Usaha Ikut Padmamitra Awards DKI Jakarta 2024

Berantas Kemiskinan, Dinsos DKI Minta Pelaku Usaha Ikut Padmamitra Awards DKI Jakarta 2024

Megapolitan
Jaktim Punya SDM yang Maju, Warga: Sektor Pendidikan Cukup Mumpuni

Jaktim Punya SDM yang Maju, Warga: Sektor Pendidikan Cukup Mumpuni

Megapolitan
Operasional MRT Jakarta Dihentikan Sementara Imbas Besi Crane Jatuh ke Rel

Operasional MRT Jakarta Dihentikan Sementara Imbas Besi Crane Jatuh ke Rel

Megapolitan
Mediasi Eks Warga Kampung Bayam dengan Pemprov DKI Ditunda, Berlanjut Pekan Depan

Mediasi Eks Warga Kampung Bayam dengan Pemprov DKI Ditunda, Berlanjut Pekan Depan

Megapolitan
Sufmi Dasco Disebut Segera Umumkan Soal Majunya Budisatrio Djiwandono dan Kaesang di Pilkada DKI 2024

Sufmi Dasco Disebut Segera Umumkan Soal Majunya Budisatrio Djiwandono dan Kaesang di Pilkada DKI 2024

Megapolitan
Pemkot Bogor Tak Akan Beri Celah Kecurangan PPDB 2024

Pemkot Bogor Tak Akan Beri Celah Kecurangan PPDB 2024

Megapolitan
Jasad Pria Membusuk di Apartemen Kemayoran, Diduga Meninggal karena Sakit

Jasad Pria Membusuk di Apartemen Kemayoran, Diduga Meninggal karena Sakit

Megapolitan
Bursa Bakal Cawalkot Bogor Mulai Ramai, Warga Belum Mengenal Sosok

Bursa Bakal Cawalkot Bogor Mulai Ramai, Warga Belum Mengenal Sosok

Megapolitan
MA Ubah Aturan Batas Usia Calon Gubernur, Pengamat: Berkaitan dengan Rencana Kaesang Maju Pilkada Jakarta

MA Ubah Aturan Batas Usia Calon Gubernur, Pengamat: Berkaitan dengan Rencana Kaesang Maju Pilkada Jakarta

Megapolitan
Muncul Poster Budisatrio-Kaesang untuk Pilkada Jakarta, Pengamat: Itu Kode Serius

Muncul Poster Budisatrio-Kaesang untuk Pilkada Jakarta, Pengamat: Itu Kode Serius

Megapolitan
Pekerja di Jakarta: Kalau Sudah Punya Rumah, Tapera untuk Apa?

Pekerja di Jakarta: Kalau Sudah Punya Rumah, Tapera untuk Apa?

Megapolitan
Soal Kabar Kaesang Duet dengan Keponakan Prabowo di Pilkada 2024, DPW PSI: Belum Terima Informasi Pusat

Soal Kabar Kaesang Duet dengan Keponakan Prabowo di Pilkada 2024, DPW PSI: Belum Terima Informasi Pusat

Megapolitan
Pedagang Kopi Keliling di Tanah Abang Terjaring Razia Jukir

Pedagang Kopi Keliling di Tanah Abang Terjaring Razia Jukir

Megapolitan
Muncul Foto Budisatrio Djiwandono dan Kaesang for Jakarta, Gerindra : Itu Aspirasi Masyarakat

Muncul Foto Budisatrio Djiwandono dan Kaesang for Jakarta, Gerindra : Itu Aspirasi Masyarakat

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com