Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Puluhan Bus di Terminal Poris Plawad Jalani Inspeksi Keselamatan Jelang Mudik Lebaran

Kompas.com - 14/04/2022, 22:14 WIB
Muhammad Naufal,
Ivany Atina Arbi

Tim Redaksi

TANGERANG, KOMPAS.com - Puluhan bus di Terminal Poris Plawad, Kota Tangerang, disebut telah menjalani inspeksi keselamatan atau ramp chek menjelang mudik Lebaran 2022.

Kepala Terminal Poris Plawad Alwien Athena Alwie berujar, inspeksi tersebut dilakukan oleh pihak terminal, pemerintah pusat, dan juga Pemerintah Kota Tangerang.

"Setiap hari ada gabungan memang. Dari Dishub (Dinas Perhubungan) Kota Tangerang, dari pemerintah pusat, sama dari terminal, gabungan," paparnya, melalui sambungan telepon, Kamis (14/4/2022).

"Kan ini memang mau ada angkutan lebaran, jadi harus di-ramp check dulu. Persiapannya bagaimana," sambung dia.

Dalam kesempatan itu, Alwien belum mengungkapkan jumlah bus yang telah diperiksa.

Baca juga: Pihak Terminal Poris Plawad Siap Fasilitasi Porgram Mudik Lebaran Gratis

Namun, kata dia, sudah ada puluhan bus yang menjalani pengecekan sejak 5 April 2022.

"Puluhan bus yang di-ramp check sampai. Kan ditarget supaya banyak (yang diperiksa)," ucapnya.

Selain itu, pihak Terminal Poris Plawad juga menggandeng Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Tangerang untuk memastikan kondisi kesehatan sopir bus menjelang periode mudik Lebaran 2022.

"Akan kita libatkan juga Dinkes setempat untuk membantu, untuk memeriksa kesehatan sopir," papar Alwien.

Dia memperkirakan, kerja sama dengan Dinkes Kota Tangerang akan berlangsung pada tujuh hari sebelum hari raya Idul Fitri 2022.

Baca juga: Kuota Mudik Gratis bagi Warga Kota Tangerang Capai 1.200 Kursi, Diberangkatkan 150 Orang Per Hari

Pihak terminal dan Dinkes Kota Tangerang akan mendirikan posko kesehatan. Melalui posko tersebut, kesehatan para sopir bus yang hendak membawa angkutan mudik Lebaran bakal diperiksa.

"Rencananya H-7 (Lebaran) pas ada posko nanti," sebut Alwien.

"Cek kesehatan sopir, skrining yang standar seperti tensi. Kalau istilahnya lelah, disuruh istirahat, pakai sopir yang satunya," sambungnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rute KA Argo Cheribon, Tarif dan Jadwalnya 2024

Rute KA Argo Cheribon, Tarif dan Jadwalnya 2024

Megapolitan
Polisi Grebek Laboratorium Narkoba di Perumahan Elite Kawasan Sentul Bogor

Polisi Grebek Laboratorium Narkoba di Perumahan Elite Kawasan Sentul Bogor

Megapolitan
Bau Sampah Terasa Menyengat di Lokbin Pasar Minggu

Bau Sampah Terasa Menyengat di Lokbin Pasar Minggu

Megapolitan
Ini Tujuan Benyamin Ikut Penjaringan Bakal Cawalkot Tangsel di Tiga Partai Rival

Ini Tujuan Benyamin Ikut Penjaringan Bakal Cawalkot Tangsel di Tiga Partai Rival

Megapolitan
Usaha Dinsos Bogor Akhiri Perjalanan Mengemis Rosmini dengan Telusuri Keberadaan Keluarga

Usaha Dinsos Bogor Akhiri Perjalanan Mengemis Rosmini dengan Telusuri Keberadaan Keluarga

Megapolitan
Pembunuh Perempuan Dalam Koper Sempat Tinggalkan Jasad Korban di Hotel

Pembunuh Perempuan Dalam Koper Sempat Tinggalkan Jasad Korban di Hotel

Megapolitan
Dipecat karena Dituduh Gelapkan Uang, Ketua RW di Kalideres: Buat Apa Saya Korupsi Kalau Datanya Lengkap

Dipecat karena Dituduh Gelapkan Uang, Ketua RW di Kalideres: Buat Apa Saya Korupsi Kalau Datanya Lengkap

Megapolitan
Sudah Sepi Pembeli, Uang Retribusi di Lokbin Pasar Minggu Naik 2 Kali Lipat

Sudah Sepi Pembeli, Uang Retribusi di Lokbin Pasar Minggu Naik 2 Kali Lipat

Megapolitan
Benyamin-Pilar Kembalikan Berkas Penjaringan Pilkada Tangsel, Demokrat Sambut dengan Nasi Kebuli

Benyamin-Pilar Kembalikan Berkas Penjaringan Pilkada Tangsel, Demokrat Sambut dengan Nasi Kebuli

Megapolitan
Sehari Berlalu, Remaja yang Tenggelam di Kali Ciliwung Belum Ditemukan

Sehari Berlalu, Remaja yang Tenggelam di Kali Ciliwung Belum Ditemukan

Megapolitan
Polisi Masih Observasi Kondisi Kejiwaan Anak yang Bacok Ibu di Cengkareng

Polisi Masih Observasi Kondisi Kejiwaan Anak yang Bacok Ibu di Cengkareng

Megapolitan
Pedagang Sebut Lokbin Pasar Minggu Sepi karena Lokasi Tak Strategis

Pedagang Sebut Lokbin Pasar Minggu Sepi karena Lokasi Tak Strategis

Megapolitan
Ini Kantong Parkir Penonton Nobar Timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 di Monas

Ini Kantong Parkir Penonton Nobar Timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 di Monas

Megapolitan
Golkar Depok Ajukan Ririn Farabi Arafiq untuk Maju Pilkada 2024

Golkar Depok Ajukan Ririn Farabi Arafiq untuk Maju Pilkada 2024

Megapolitan
Jasad Bayi Tergeletak di Pinggir Tol Jaksel

Jasad Bayi Tergeletak di Pinggir Tol Jaksel

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com