Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bernuansa Jawa, Konser Jakarta Fair 2022 Malam Ini Dimeriahkan Ndarboy Genk dan Anak-Istri Mendiang Didi Kempot

Kompas.com - 17/06/2022, 10:29 WIB
Larissa Huda

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - Jakarta Fair atau yang lebih dikenal dengan Pekan Raya Jakarta (PRJ) masih berlangsung di Arena Jakarta International Expo, Kemayoran, Jakarta Pusat. Pesta untuk warga Jakarta ini dibuka pada 9 Juni - 17 Juli 2022.

Berdasarkan situs resmi www.jakartafair.co.id, Jakarta Fair 2022 akan menampilkan Ndarboy Genk, serta Yan Vellia feat Lare Kempot (Saka Seika) pada Jumat (17/6/2022) malam ini.

Berdasarkan jadwal konser Jakarta Fair 2022 pada Jumat(17/6/2022), Ndarboy Genk akan tampil pada pukul 20.00 di panggung utama.

Baca juga: Harga Tiket PRJ Kemayoran 2022 dan Cara Membelinya

Sementara itu, Yan Vellia feat Lare Kempot (Saka Seika) akan mengisi konser panggung utama Jakarta Fair 2022 pada pukul 21.00 WIB.

Adapun Ndarboy Genk adalah musisi yang banyak menciptakan lagu-lagu dengan bahasa Jawa. Salah satunya adalah lagu Mendung Tanpo Udan yang rilis pada 2019.

Lagu ini cukup sukses melambungkan nama Ndarboy Genk. Perlu diketahui, bahwa nama asli Ndarboy adalah Helarius Daru Indrajaya.

Baca juga: Polemik PRJ Monas dan PRJ Kemayoran di Era Jokowi-Ahok

Sementara itu, Yan Vellia merupakan istri dari mendiang musisi dan penyanyi campursari Didi Kempot. Yan sudah banyak mengeluarkan lagu dan aktif bermusik sejak lama.

Sama seperti Didi Kempot, kebanyakan lagu yang dinyanyikan Yan menggunakan bahasa Jawa. Beberapa lagu yang dinyanyikan pun dikenal sebagai pop Jawa.

Dalam konser Jakarta Fair 2022 nanti malam, Yan bakal berkolaborasi dengan Saka dan Seika, putra-putrinya bersama Didi Kempot.

Harga tiket masuk bundling konser Jakarta Fair 2022 hari ini adalah Rp100.000. Jika hanya ingin masuk ke PRJ tanpa melihat konser musik di Jakarta Fair 2022, harga tiket masuk hari ini hanya Rp50.000 per orang.

Jadwal konser Jakarta Fair 2022

Lokasi: Panggung Utama

Jumat, 17 Juni 2022

  • 20.00 WIB: Ndarboy Genk
  • 21.00 WIB: Yan Vellia Feat Duo Lare Kempot (Saka Seika)

Sabtu, 18 Juni 2022

  • 20.00 WIB: Pitu
  • 21.00 WIB: NOAH

Minggu, 19 Juni 2022

  • 20.00 WIB: Revival
  • 21.00 WIB: Tony Q

Senin, 20 Juni 2022

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dijenguk Adik di RSJ Bogor, Pengemis Rosmini Disebut Tenang dan Tak Banyak Bicara

Dijenguk Adik di RSJ Bogor, Pengemis Rosmini Disebut Tenang dan Tak Banyak Bicara

Megapolitan
Senior yang Aniaya Taruna STIP Panik saat Korban Tumbang, Polisi: Dia Berusaha Bantu, tapi Fatal

Senior yang Aniaya Taruna STIP Panik saat Korban Tumbang, Polisi: Dia Berusaha Bantu, tapi Fatal

Megapolitan
Pengemis yang Suka Marah-marah Dijenguk Adiknya di RSJ, Disebut Tenang saat Mengobrol

Pengemis yang Suka Marah-marah Dijenguk Adiknya di RSJ, Disebut Tenang saat Mengobrol

Megapolitan
BOY STORY Bawakan Lagu 'Dekat di Hati' Milik RAN dan Joget Pargoy

BOY STORY Bawakan Lagu "Dekat di Hati" Milik RAN dan Joget Pargoy

Megapolitan
Lepas Rindu 'My Day', DAY6 Bawakan 10 Lagu di Saranghaeyo Indonesia 2024

Lepas Rindu "My Day", DAY6 Bawakan 10 Lagu di Saranghaeyo Indonesia 2024

Megapolitan
Jelang Pilkada 2024, 8 Nama Daftar Jadi Calon Wali Kota Bogor Melalui PKB

Jelang Pilkada 2024, 8 Nama Daftar Jadi Calon Wali Kota Bogor Melalui PKB

Megapolitan
Satpol PP Minta Pihak Keluarga Jemput dan Rawat Ibu Pengemis Viral Usai Dirawat di RSJ

Satpol PP Minta Pihak Keluarga Jemput dan Rawat Ibu Pengemis Viral Usai Dirawat di RSJ

Megapolitan
Mulai Hari Ini, KPU DKI Jakarta Buka Pendaftaran Cagub Independen

Mulai Hari Ini, KPU DKI Jakarta Buka Pendaftaran Cagub Independen

Megapolitan
Kala Senioritas dan Arogansi Hilangkan Nyawa Taruna STIP...

Kala Senioritas dan Arogansi Hilangkan Nyawa Taruna STIP...

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Kebengisan Pembunuh Wanita Dalam Koper | Kronologi Meninggalnya Siswa STIP yang Dianiaya Senior

[POPULER JABODETABEK] Kebengisan Pembunuh Wanita Dalam Koper | Kronologi Meninggalnya Siswa STIP yang Dianiaya Senior

Megapolitan
Daftar 73 SD/MI Gratis di Tangerang dan Cara Daftarnya

Daftar 73 SD/MI Gratis di Tangerang dan Cara Daftarnya

Megapolitan
Taruna STIP Tewas Dianiaya, Polisi Ungkap Pemukulan Senior ke Junior Jadi Tradisi 'Penindakan'

Taruna STIP Tewas Dianiaya, Polisi Ungkap Pemukulan Senior ke Junior Jadi Tradisi "Penindakan"

Megapolitan
Empat Taruna STIP yang Diduga Saksikan Pelaku Aniaya Junior Tak Ikut Ditetapkan Tersangka

Empat Taruna STIP yang Diduga Saksikan Pelaku Aniaya Junior Tak Ikut Ditetapkan Tersangka

Megapolitan
Motif Pelaku Aniaya Taruna STIP hingga Tewas: Senioritas dan Arogansi

Motif Pelaku Aniaya Taruna STIP hingga Tewas: Senioritas dan Arogansi

Megapolitan
Penyebab Utama Tewasnya Taruna STIP Bukan Pemukulan, tapi Ditutup Jalur Pernapasannya oleh Pelaku

Penyebab Utama Tewasnya Taruna STIP Bukan Pemukulan, tapi Ditutup Jalur Pernapasannya oleh Pelaku

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com