Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Cafe Buat Kerja dan Nugas di Tebet

Kompas.com - 24/09/2022, 00:30 WIB
Tari Oktaviani,
Nibras Nada Nailufar

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Mencari working space di kawasan Tebet tidak sulit. Banyak cafe yang memang bisa digunakan untuk tempat kerja dan nugas.

Pekerja work from home (WFH) umumnya sengaja mencari tempat di luar rumah untuk mengerjakan tugasnya. Salah satu tempat yang dipilih yakni cafe yang cenderung sepi, nyaman dan juga ada wifi.

Tidak hanya pekerja, namun juga pelajar hingga mahasiswa pun banyak memilih mengerjakan tugasnya di cafe.

Berikut ini merupakan cafe di Tebet yang cocok buat kerja dan nugas.

Muyen Coffee & Roastery

Meski terhitung baru namun kafe ini bisa menjadi rekomendasi sebagai tempat buat kerja dari luar. Kafenya luas dan juga memiliki space antar-meja dan kursi yang jauh sehingga tidak akan terganggu satu dengan lainnya. 

Selain itu di sini juga banyak orang yang nongkrong lama-lama hanya untuk mengerjakan tugasnya di laptop. Tentunya sambil makan dan minum dari sana. 

Lokasinya juga strategis karena dekat dengan Stasiun KA Tebet. Pengunjung bisa berjalan kaki. 

  • Lokasi: Jalan Tebet Raya
  • Jam operasional: Pukul 08.00-23.00 WIB
  • Harga menu: Cafe Latte Rp 30.000/Rp 35.000, Vietnam Drip Rp 35.000, Mochacino Rp 40.000

Orka Coffee

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Orka Coffee (@orkacoffee)

Coffee Shop ini punya banyak spot foto instagenic. Tempatnya juga nyaman dan bersih. Area meja dan kursinya juga banyak.

Di sini juga terdapat fasilitas penunjang seperti wifi, colokan listrik dan smooking area. Sangat cocok sebagai tempat buat kerja atau nugas dari sana. 

  • Lokasi: Jalan Tebet Dalam Raya
  • Jam operasional: Pukul 08.00-22.00 WIB
  • Harga menu: Chicken Strips Rp 44.000, Capucino Rp 25.000, Mocha Rp 25.000/Rp 28.000

Saturasi Kopi

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Saturasi Kopi (@saturasikopi)

Meski tempatnya tidak terlalu besar namun pas untuk kerja dan nugas dari sana. Kafe ini punya ruangan yang kedap suara sehingga tidak ada suara berisik dari luar.

Kafenya nyaman dan juga bersih. Banyak pengunjung perorangan yang sengaja datang untuk kerja atau nugas. 

  • Lokasi: Jalan Tebet Raya
  • Jam operasional: Pukul 13.30-22.00 WIB
  • Harga menu: Americano Rp 24.000/Rp 26.000, Hazelnut Latte Rp 32.000/Rp 34.000, Aneka Pasta Rp 35.000

Kopi Nako 

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Kopi Nako Tebet (@kopinako.tebet)

Meski tempatnya tidak besar namun punya area outdoor yang oke untuk kerja atau nugas. Di sana pengunjung bisa mendapatkan nuansa yang estetik karena desain kafe yang oke. 

Di saat siang atau sore hari kafe ini tidak terlalu ramai sehingga datang di waktu tersebut untuk kerja dari sana. 

Ada lahan parkir di seberang kafe. Selain itu letaknya strategis karena dekat dengan kawasan Tebet Eco Park.

  • Lokasi: Jalan Tebet Barat Dalam X
  • Jam operasional: Pukul 08.00-21.00 WIB
  • Harga menu: Es Kopi Nako Rp 23.000, Es Kopi Sayang Rp 25.000, Kopi Babeh Rp 19.000

Relung Kopi

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Relung Kopi® (@relung.kopi)

Meski tempatnya tidak terlalu luas namun desainnya memang untuk para pekerja work from anywhere.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

9 Jam Berdarah: RN Dibunuh, Mayatnya Dimasukkan ke Koper lalu Dibuang ke Pinggir Jalan di Cikarang

9 Jam Berdarah: RN Dibunuh, Mayatnya Dimasukkan ke Koper lalu Dibuang ke Pinggir Jalan di Cikarang

Megapolitan
Seorang Remaja Tenggelam di Kali Ciliwung, Diduga Terseret Derasnya Arus

Seorang Remaja Tenggelam di Kali Ciliwung, Diduga Terseret Derasnya Arus

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok: Malam Ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok: Malam Ini Hujan Petir

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Mobil Terbakar di Tol Japek Arah Cawang | Pembunuh Wanita Dalam Koper di Bekasi Ditangkap

[POPULER JABODETABEK] Mobil Terbakar di Tol Japek Arah Cawang | Pembunuh Wanita Dalam Koper di Bekasi Ditangkap

Megapolitan
Perjuangkan Peningkatan Upah Buruh, Lia dan Teman-temannya Rela ke Jakarta dari Cimahi

Perjuangkan Peningkatan Upah Buruh, Lia dan Teman-temannya Rela ke Jakarta dari Cimahi

Megapolitan
Cerita Suratno, Buruh yang Khawatir Uang Pensiunnya Berkurang karena UU Cipta Kerja

Cerita Suratno, Buruh yang Khawatir Uang Pensiunnya Berkurang karena UU Cipta Kerja

Megapolitan
Pembunuh Perempuan Dalam Koper Tak Melawan Saat Ditangkap Polisi di Palembang

Pembunuh Perempuan Dalam Koper Tak Melawan Saat Ditangkap Polisi di Palembang

Megapolitan
Said Iqbal Minta Prabowo Hapus UU Cipta Kerja Klaster Ketenagakerjaan

Said Iqbal Minta Prabowo Hapus UU Cipta Kerja Klaster Ketenagakerjaan

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Ajak Korban Masuk ke Kamar Hotel di Bandung

Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Ajak Korban Masuk ke Kamar Hotel di Bandung

Megapolitan
Said Iqbal: Upah Buruh di Jakarta yang Ideal Rp 7 Juta Per Bulan

Said Iqbal: Upah Buruh di Jakarta yang Ideal Rp 7 Juta Per Bulan

Megapolitan
Ikut Demo May Day 2024, Buruh Wanita Rela Panas-panasan demi Memperjuangkan Upah yang Layak

Ikut Demo May Day 2024, Buruh Wanita Rela Panas-panasan demi Memperjuangkan Upah yang Layak

Megapolitan
Dua Orang Terluka Imbas Kecelakaan di Tol Jakarta-Cikampek

Dua Orang Terluka Imbas Kecelakaan di Tol Jakarta-Cikampek

Megapolitan
Korban Kedua yang Tenggelam di Sungai Ciliwung Ditemukan Tewas 1,2 Kilometer dari Lokasi Kejadian

Korban Kedua yang Tenggelam di Sungai Ciliwung Ditemukan Tewas 1,2 Kilometer dari Lokasi Kejadian

Megapolitan
Rayakan 'May Day Fiesta', Massa Buruh Mulai Padati Stadion Madya GBK

Rayakan "May Day Fiesta", Massa Buruh Mulai Padati Stadion Madya GBK

Megapolitan
Fahira Idris: Gerakan Buruh Terdepan dalam Perjuangkan Isu Lintas Sektoral

Fahira Idris: Gerakan Buruh Terdepan dalam Perjuangkan Isu Lintas Sektoral

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com