Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Tempat Liburan di Bogor

Kompas.com - 05/01/2023, 00:15 WIB
Tari Oktaviani,
Nibras Nada Nailufar

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Bogor selalu punya deretan destinasi wisata. Mulai dari yang berkonsep modern hingga yang berkonsep suasana alam ada di sini. 

Banyak tempat wisata di Bogor yang bisa dikunjungi saat musim liburan tiba. Tidak sedikit warga Jakarta dan sekitarnya datang ke Bogor untuk menghabiskan musim liburannya mengingat jaraknya yang dekat. 

Berikut ini beberapa tempat liburan di Bogor yang bisa dikunjungi saat musim liburan tiba. 

Taman Safari

Selain ramah anak, Taman Safari Bogor juga cocok untuk mengajak para lansia. Dengan demikian bisa menjadi list tempat liburan bersama keluarga di Bogor.

Biasanya para pengunjung hanya duduk di mobil untuk mengelilingi area Taman Safari. Para wisatawan juga bisa melihat aneka satwa dengan jarak dekat. 

Taman Safari Indonesia ada di kawasan puncak Bogor, Jawa Barat. Tepatnya di Desa Cibeureum Kecamatan Cisarua, Bogor.

Ada banyak kegiatan yang bisa dilakukan seperti safari park, mengunjungi taman burung, animal education show, primates & reptiles dan sebagainya.

Harga tiket masuknya kini mulai dari Rp 200.000/orang. Taman Safari buka dari pukul 09.00-17.30 WIB dan ada juga safari nightnya.

Cimory Dairyland

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Cimory Dairyland Puncak (@cimorydairyland.puncak)

Tempat wisata yang satu ini hampir tidak pernah sepi meskipun bukan masuk di musim liburan. Oleh karena itu jika ingin ke sana pada musim liburan maka siap-siap dengan keramaian yang ada. 

Meskipun ramai namun areanya luas sehingga tidak terlalu padat pengunjung hingga berdesak-desakan. 

Cimory Dairyland punya banyak wahana yang terdiri dari banyak jenis satwa seperti Horse Riding, De Windmills, Camel Feeding dan masih banyak lainnya. 

Untuk harga tiket masuknya yaitu paket dua wahana seharga Rp 65.000/orang atau paket tiga wahana seharga Rp 85.000/orang. 

Cimory Dairyland buka dari pukul 07.00-17.30 WIB.

Kuntum Farmfield

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by kuntum farmfield & nurseries (@kuntumfarmfield)

Ingin mengajak anak-anak melihat hewan ternak, tempat ini bisa menjadi rekomendasi. Kuntum Farmfield menyediakan banyak hewan ternak yang bisa disentuh oleh pengunjung.

Beberapa hewan ternak di sana seperti sapi, kambing, domba, kelinci, kuda dan kura-kura. Selain menyentuh, pengunjung juga diperbolehkan memberi makan langsung dengan membeli makanannya seharga Rp 5.000 saja.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Motor dan STNK Mayat di Kali Sodong Raib, Keluarga Duga Dijebak Seseorang

Motor dan STNK Mayat di Kali Sodong Raib, Keluarga Duga Dijebak Seseorang

Megapolitan
Terganggu Pembangunan Gedung, Warga Bentrok dengan Pengawas Proyek di Mampang Prapatan

Terganggu Pembangunan Gedung, Warga Bentrok dengan Pengawas Proyek di Mampang Prapatan

Megapolitan
Ponsel Milik Mayat di Kali Sodong Hilang, Hasil Lacak Tunjukkan Posisi Masih di Jakarta

Ponsel Milik Mayat di Kali Sodong Hilang, Hasil Lacak Tunjukkan Posisi Masih di Jakarta

Megapolitan
Pakai Seragam Parkir Dishub, Jukir di Duri Kosambi Bingung Tetap Diamankan Petugas

Pakai Seragam Parkir Dishub, Jukir di Duri Kosambi Bingung Tetap Diamankan Petugas

Megapolitan
Sekolah di Tangerang Selatan Disarankan Buat Kegiatan Sosial daripada 'Study Tour' ke Luar Kota

Sekolah di Tangerang Selatan Disarankan Buat Kegiatan Sosial daripada "Study Tour" ke Luar Kota

Megapolitan
RS Bhayangkara Brimob Beri Trauma Healing untuk Korban Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana

RS Bhayangkara Brimob Beri Trauma Healing untuk Korban Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana

Megapolitan
KPU Kota Bogor Tegaskan Caleg Terpilih Harus Mundur jika Mencalonkan Diri di Pilkada 2024

KPU Kota Bogor Tegaskan Caleg Terpilih Harus Mundur jika Mencalonkan Diri di Pilkada 2024

Megapolitan
Pemilik Mobil yang Dilakban Warga gara-gara Parkir Sembarangan Mengaku Ketiduran di Rumah Saudara

Pemilik Mobil yang Dilakban Warga gara-gara Parkir Sembarangan Mengaku Ketiduran di Rumah Saudara

Megapolitan
Sebelum Ditemukan Tak Bernyawa di Kali Sodong, Efendy Pamit Beli Bensin ke Keluarga

Sebelum Ditemukan Tak Bernyawa di Kali Sodong, Efendy Pamit Beli Bensin ke Keluarga

Megapolitan
Pemprov DKI Diminta Prioritaskan Warga Jakarta dalam Rekrutmen PJLP dan Tenaga Ahli

Pemprov DKI Diminta Prioritaskan Warga Jakarta dalam Rekrutmen PJLP dan Tenaga Ahli

Megapolitan
Polisi Kesulitan Identifikasi Pelat Motor Begal Casis Bintara di Jakbar

Polisi Kesulitan Identifikasi Pelat Motor Begal Casis Bintara di Jakbar

Megapolitan
Parkir Sembarangan Depan Toko, Sebuah Mobil Dilakban Warga di Koja

Parkir Sembarangan Depan Toko, Sebuah Mobil Dilakban Warga di Koja

Megapolitan
Terminal Bogor Tidak Berfungsi Lagi, Lahannya Jadi Lapak Pedagang Sayur

Terminal Bogor Tidak Berfungsi Lagi, Lahannya Jadi Lapak Pedagang Sayur

Megapolitan
Duga Ada Tindak Pidana, Kuasa Hukum Keluarga Mayat di Kali Sodong Datangi Kantor Polisi

Duga Ada Tindak Pidana, Kuasa Hukum Keluarga Mayat di Kali Sodong Datangi Kantor Polisi

Megapolitan
Dijenguk Polisi, Casis Bintara yang Dibegal di Jakbar 'Video Call' Bareng Aipda Ambarita

Dijenguk Polisi, Casis Bintara yang Dibegal di Jakbar "Video Call" Bareng Aipda Ambarita

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com