Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hindari Truk Berhenti, Pasangan Suami Istri Tewas akibat Kecelakaan di Jatake Tangerang

Kompas.com - 15/03/2023, 18:40 WIB
Ellyvon Pranita,
Jessi Carina

Tim Redaksi

TANGERANG, KOMPAS.com- Pasangan suami-istri tewas dalam kecelakaan di Jalan Raya Gatot Subroto KM 7,5 tepatnya RM Surya Kencana, Kelurahan Jatake, Kecamatan Jatiuwung Kota Tangerang, Rabu (15/3/2023).

Kanit Laka Lantas Polres Metro Tangerang, AKP Badruzzaman mengatakan, dua orang korban sebagai suami-istri tersebut adalah S dan M.

Kecelakaan itu terjadi saat keduanya yang mengendarai sepeda motor merek Honda Kharima, berusaha menghindari kendaraan lain di jalan.

Mereka yang berangkat dari arah Bitung menuju ke arah Tangerang berusaha menghindari truk besar trailer Hino yang sedang berhenti di sebelah kiri jalan utama itu.

Baca juga: Dalam Sidang, Istri AKBP Dody Ungkap Rekaman Percakapan Telepon dengan Teddy Minahasa

Dengan begitu, S yang mengendalikan kemudi motor akhirnya memindahkan lajur kendaraan dari arah kiri ke kanan jalan.

"Kemudian sepeda motor Honda Kharima hilang kendali dan terjatuh ke kanan, kemudian sepeda motor tersebut masuk ke kolong kendaran Isuzu Giga yang dikemudikan E yang berjalan di lajur sebelah kanan," ujar Badruzzaman kepada Kompas.com, Rabu.

Badruzzaman menjelaskan, pada saat sepeda motor itu masuk ke kolong kendaran E, keduanya terlindas ban belakang sebelah kiri kendaraan itu.

Baca juga: Kucuran Air Keluar dari Pembatas Jalan Metro Pondok Indah, Timbulkan Genangan dan Bikin Macet

Keduanya disebutkan meninggal di tempat kejadian perkara (TKP).

"Sehingga terjadilah kecelakaan lalu lintas yang berakibat pengendara sepeda motor Honda Kharisma dan orang yang dibonceng mengalami luka dan meninggal dunia di TKP," jelasnya.

Pihak kepolisian pun segera mengantarkan jenazah dua orang korban itu dibawa ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kabupaten Tangerang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Laki-laki yang Ditemukan Tergeletak di Separator Koja Jakut Diduga Tewas karena Sakit

Laki-laki yang Ditemukan Tergeletak di Separator Koja Jakut Diduga Tewas karena Sakit

Megapolitan
Tak Larang Sekolah Gelar 'Study Tour', DPRD Depok: Jika Orangtua Tak Setuju, Jangan Dipaksa

Tak Larang Sekolah Gelar "Study Tour", DPRD Depok: Jika Orangtua Tak Setuju, Jangan Dipaksa

Megapolitan
Gembong Narkoba yang Ditangkap di Filipina Pernah Tinggal di Lombok

Gembong Narkoba yang Ditangkap di Filipina Pernah Tinggal di Lombok

Megapolitan
Nestapa Calon Siswa Bintara di Jakbar, Kelingkingnya Nyaris Putus dan Gagal Masuk Polisi akibat Dibegal

Nestapa Calon Siswa Bintara di Jakbar, Kelingkingnya Nyaris Putus dan Gagal Masuk Polisi akibat Dibegal

Megapolitan
Mayat Laki-laki Ditemukan Tergeletak di Separator Jalan di Koja

Mayat Laki-laki Ditemukan Tergeletak di Separator Jalan di Koja

Megapolitan
Sempat Dirazia, Jukir Liar di Minimarket Bungur Raya Kembali Beroperasi

Sempat Dirazia, Jukir Liar di Minimarket Bungur Raya Kembali Beroperasi

Megapolitan
Lansia Tewas Ditusuk Orang Tak Dikenal di Kebon Jeruk, Polisi Selidiki Identitas Pelaku

Lansia Tewas Ditusuk Orang Tak Dikenal di Kebon Jeruk, Polisi Selidiki Identitas Pelaku

Megapolitan
Gembong Narkoba Asia Buronan BNN Ditangkap di Filipina

Gembong Narkoba Asia Buronan BNN Ditangkap di Filipina

Megapolitan
Baru Sehari Ditertibkan, Jukir Liar Kembali Terlihat di Minimarket yang Dirazia Dishub Jaksel

Baru Sehari Ditertibkan, Jukir Liar Kembali Terlihat di Minimarket yang Dirazia Dishub Jaksel

Megapolitan
Hendak Shalat Subuh di Masjid, Lansia di Kebon Jeruk Tewas Ditusuk Orang Tak Dikenal

Hendak Shalat Subuh di Masjid, Lansia di Kebon Jeruk Tewas Ditusuk Orang Tak Dikenal

Megapolitan
Cerita Karyawan Minimarket di Cilincing Kerap Dikomplain Pengunjung karena Ditarik Uang Parkir

Cerita Karyawan Minimarket di Cilincing Kerap Dikomplain Pengunjung karena Ditarik Uang Parkir

Megapolitan
Pengamat Nilai Pemprov DKI Tak Perlu Beri Pekerjaan bagi Jukir Liar

Pengamat Nilai Pemprov DKI Tak Perlu Beri Pekerjaan bagi Jukir Liar

Megapolitan
Disdukcapil DKI Catat 7.243 Pendatang Tiba di Jakarta Pasca-Lebaran

Disdukcapil DKI Catat 7.243 Pendatang Tiba di Jakarta Pasca-Lebaran

Megapolitan
Oknum Diduga Terima Setoran dari 'Pak Ogah' di Persimpangan Cakung-Cilincing, Polisi Janji Tindak Tegas

Oknum Diduga Terima Setoran dari "Pak Ogah" di Persimpangan Cakung-Cilincing, Polisi Janji Tindak Tegas

Megapolitan
Polisi: 12 Orang yang Ditangkap Edarkan Narkoba Pakai Kapal Laut dari Aceh hingga ke Batam

Polisi: 12 Orang yang Ditangkap Edarkan Narkoba Pakai Kapal Laut dari Aceh hingga ke Batam

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com