Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PP Iptek Siapkan 3 Teleskop untuk Amati Gerhana Bulan

Kompas.com - 04/04/2015, 17:56 WIB
Aldo Fenalosa

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Petugas Pusat Peragaan Ilmu Pengetahuan & Teknologi (PP IPTEK) menyiapkan tiga unit teleskop untuk mengamati gerhana bulan pada Sabtu (4/4/2015) malam. Meski gerimis turun di kawasan TMII, Jakarta Timur, belasan petugas PP Iptek masih memantau langit.

"Kita menyiapkan dua sampai tiga teleskop. Tapi sementara kita keluarkan stu dulu sambil melihat perkembangan (cuaca)," sebut Eci, salah satu pemandu PP Iptek, kepada Kompas.com Sabtu (4/4/2015) sore. [Baca: Ini Lokasi Nonton Bareng Gerhana Bulan di Jakarta]

Untuk menyiasati cuaca mendung yang tak kunjung berhenti, petugas PP Iptek menggelar pertunjukan sains yang melibatkan pengunjung.

"Kita bermain dengan nitrogen cair dulu yuk sambil menunggu hujan reda biar nanti bisa liat gerhana," tutur salah satu pemandu kepada pengunjung yang mayoritas adalah anak-anak.

"Mauu," sahut anak-anak itu.

Seperti diberitakan fenomena gerhana bulan menyapa Indonesia pada Sabtu (4/4/2015), bertepatan dengan malam Paskah. Bulan merah darah itu bisa disaksikan dari seluruh Indonesia.

Gerhana malam nanti  tergolong langka sebab durasi totalitasnya yang super singkat, kurang dari 5 menit. Umumnya, totalitas gerhana bulan terjadi puluhan menit.

Data Badan Penerbangan dan Antariksa Amerika Serikat (NASA) mengungkap bahwa gerhana dengan totalitas kurang dari 5 menit hanya terjadi 2 kali dalam satu milenium terakhir.


Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

“Kalau Bung Anies Berniat Maju Pilkada DKI Lewat PDI-P, Silakan Daftar'

“Kalau Bung Anies Berniat Maju Pilkada DKI Lewat PDI-P, Silakan Daftar"

Megapolitan
Jelang Pilkada 2024, Satpol PP DKI Minta Parpol Izin Saat Pasang Alat Peraga Kampanye

Jelang Pilkada 2024, Satpol PP DKI Minta Parpol Izin Saat Pasang Alat Peraga Kampanye

Megapolitan
Asrama Haji Embarkasi Jakarta-Bekasi Kebut Persiapan, Prioritaskan Jemaah Lansia

Asrama Haji Embarkasi Jakarta-Bekasi Kebut Persiapan, Prioritaskan Jemaah Lansia

Megapolitan
Tepergok Hendak Curi Motor, Maling di Koja 'Video Call' Ibunya Saat Diciduk Warga

Tepergok Hendak Curi Motor, Maling di Koja "Video Call" Ibunya Saat Diciduk Warga

Megapolitan
Kronologi Remaja Tikam Seorang Ibu di Bogor, Berawal dari Mabuk dan Panik

Kronologi Remaja Tikam Seorang Ibu di Bogor, Berawal dari Mabuk dan Panik

Megapolitan
Maju Pilkada DKI Jalur Independen, Dharma Pongrekun: Mau Selamatkan Rakyat

Maju Pilkada DKI Jalur Independen, Dharma Pongrekun: Mau Selamatkan Rakyat

Megapolitan
Dishub DKI Minta Warga Laporkan ke Aplikasi JAKI jika Temukan Jukir Liar di Minimarket

Dishub DKI Minta Warga Laporkan ke Aplikasi JAKI jika Temukan Jukir Liar di Minimarket

Megapolitan
Buntut Penganiayaan Taruna STIP, Desakan Moratorium hingga Penutupan Sekolah Menguat

Buntut Penganiayaan Taruna STIP, Desakan Moratorium hingga Penutupan Sekolah Menguat

Megapolitan
Jukir Liar Minimarket Tergolong Tindak Pidana, Dishub DKI Bakal Terapkan Sidang di Tempat

Jukir Liar Minimarket Tergolong Tindak Pidana, Dishub DKI Bakal Terapkan Sidang di Tempat

Megapolitan
Polisi Sebut Tersangka Kasus Kematian Taruna STIP Masih Mungkin Bertambah

Polisi Sebut Tersangka Kasus Kematian Taruna STIP Masih Mungkin Bertambah

Megapolitan
Jukir Liar Tak Setuju Ditertibkan, Kadishub DKI: Siapa Pun yang Timbulkan Keresahan, Harus Ditindak Tegas

Jukir Liar Tak Setuju Ditertibkan, Kadishub DKI: Siapa Pun yang Timbulkan Keresahan, Harus Ditindak Tegas

Megapolitan
3 Korban Tewas Kebakaran Kapal di Muara Baru Alami Luka Bakar Hampir 100 Persen

3 Korban Tewas Kebakaran Kapal di Muara Baru Alami Luka Bakar Hampir 100 Persen

Megapolitan
Remaja di Bogor Ditangkap Polisi Usai Tusuk Seorang Ibu dalam Keadaan Mabuk

Remaja di Bogor Ditangkap Polisi Usai Tusuk Seorang Ibu dalam Keadaan Mabuk

Megapolitan
Temui Heru Budi di Balai Kota, Ahmed Zaki Pastikan Bukan Bahas Isu Pilkada DKI 2024

Temui Heru Budi di Balai Kota, Ahmed Zaki Pastikan Bukan Bahas Isu Pilkada DKI 2024

Megapolitan
Warga Tangkap Pria yang Diduga Tusuk Perempuan di Bogor

Warga Tangkap Pria yang Diduga Tusuk Perempuan di Bogor

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com