Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cerita Ahok Disekolahkan Komunikasi oleh Gerindra

Kompas.com - 08/10/2015, 20:54 WIB
Kurnia Sari Aziza

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com — Gubernur DKI Jakarta Basuki "Ahok" Tjahaja Purnama membantah anggapan yang menyebutkan bahwa sikap ceplas-ceplos serta aksinya yang sering marah-marah merupakan citra yang dibangun dari dirinya.

Hal itu sekaligus menjawab pertanyaan salah seorang peserta Indonesia Knowledge Forum 2015 Conference and Expo-BCA Learning Service (BLS) yang berasal dari Sampoerna University. 

"Banyak pengamat komunikasi yang bilang mau mempelajari komunikasi saya. Saya bilang, 'Katanya komunikasi saya salah, kenapa dipelajari?' Kalau (komunikasi) ini bagian trik, saya tanya, berani enggak sebuah terobosan memenangkan pasar dengan tidak ada dasar teori. Enggak berani dan saya melawan teori komunikasi," kata Basuki di Hotel Ritz-Carlton, Jakarta, Kamis (8/10/2015). 

Bahkan, Basuki mengaku pernah mengikuti sekolah komunikasi yang dibiayai Partai Gerindra. Saat itu, Basuki masih menjadi kader Partai Gerindra dan menjadi calon wakil gubernur DKI.

"Institusi itu ambil foto saya. Mungkin nanti promosi mereka, 'Nih komunikasi Wagub DKI hasil polesan saya'. Pas ketahuan komunikasi saya kayak begini, langsung enggak pernah keluar sampai sekarang foto saya di iklannya dia. Soalnya merusak merek," kata Basuki yang mengundang gelak tawa para peserta seminar. 

Lebih lanjut, ia menegaskan memiliki prinsip sederhana dalam berkomunikasi. Asalkan apa yang dibicarakan dengan hati nurani sama, maka seseorang tidak akan kesulitan untuk berkomunikasi ataupun bertutur kata. Bahkan, Basuki mengklaim tidak pernah takut ditanya apa pun oleh wartawan.

"Santai saja, tanya apa saja sama saya. Saya itu enggak pernah mikir kalau ngomong dan saya enggak pernah tuh berpikir dulu atau ngomong 'Hmm... hmm... hmm...' sebelum jawab pertanyaan," kata Basuki.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Janggal, Brigadir RAT Bunuh Diri Saat Jadi Pengawal Bos Tambang, tapi Atasannya Tak Tahu

Janggal, Brigadir RAT Bunuh Diri Saat Jadi Pengawal Bos Tambang, tapi Atasannya Tak Tahu

Megapolitan
8 Pasien DBD Masih Dirawat di RSUD Tamansari, Mayoritas Anak-anak

8 Pasien DBD Masih Dirawat di RSUD Tamansari, Mayoritas Anak-anak

Megapolitan
Pengelola Imbau Warga Tak Mudah Tergiur Tawaran Jual Beli Rusunawa Muara Baru

Pengelola Imbau Warga Tak Mudah Tergiur Tawaran Jual Beli Rusunawa Muara Baru

Megapolitan
UPRS IV: Banyak Oknum yang Mengatasnamakan Pengelola dalam Praktik Jual Beli Rusunawa Muara Baru

UPRS IV: Banyak Oknum yang Mengatasnamakan Pengelola dalam Praktik Jual Beli Rusunawa Muara Baru

Megapolitan
9 Jam Berdarah: RM Dibunuh, Mayatnya Dimasukkan ke Koper lalu Dibuang ke Pinggir Jalan di Cikarang

9 Jam Berdarah: RM Dibunuh, Mayatnya Dimasukkan ke Koper lalu Dibuang ke Pinggir Jalan di Cikarang

Megapolitan
Seorang Remaja Tenggelam di Kali Ciliwung, Diduga Terseret Derasnya Arus

Seorang Remaja Tenggelam di Kali Ciliwung, Diduga Terseret Derasnya Arus

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok: Malam Ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok: Malam Ini Hujan Petir

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Mobil Terbakar di Tol Japek Arah Cawang | Pembunuh Wanita Dalam Koper di Bekasi Ditangkap

[POPULER JABODETABEK] Mobil Terbakar di Tol Japek Arah Cawang | Pembunuh Wanita Dalam Koper di Bekasi Ditangkap

Megapolitan
Perjuangkan Peningkatan Upah Buruh, Lia dan Teman-temannya Rela ke Jakarta dari Cimahi

Perjuangkan Peningkatan Upah Buruh, Lia dan Teman-temannya Rela ke Jakarta dari Cimahi

Megapolitan
Cerita Suratno, Buruh yang Khawatir Uang Pensiunnya Berkurang karena UU Cipta Kerja

Cerita Suratno, Buruh yang Khawatir Uang Pensiunnya Berkurang karena UU Cipta Kerja

Megapolitan
Pembunuh Perempuan Dalam Koper Tak Melawan Saat Ditangkap Polisi di Palembang

Pembunuh Perempuan Dalam Koper Tak Melawan Saat Ditangkap Polisi di Palembang

Megapolitan
Said Iqbal Minta Prabowo Hapus UU Cipta Kerja Klaster Ketenagakerjaan

Said Iqbal Minta Prabowo Hapus UU Cipta Kerja Klaster Ketenagakerjaan

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Ajak Korban Masuk ke Kamar Hotel di Bandung

Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Ajak Korban Masuk ke Kamar Hotel di Bandung

Megapolitan
Said Iqbal: Upah Buruh di Jakarta yang Ideal Rp 7 Juta Per Bulan

Said Iqbal: Upah Buruh di Jakarta yang Ideal Rp 7 Juta Per Bulan

Megapolitan
Ikut Demo May Day 2024, Buruh Wanita Rela Panas-panasan demi Memperjuangkan Upah yang Layak

Ikut Demo May Day 2024, Buruh Wanita Rela Panas-panasan demi Memperjuangkan Upah yang Layak

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com