Salin Artikel

Manajemen Mal ABC Beri Santunan untuk Bocah yang Terjepit Eskalator

Menurut Humas Mal ABC Aditya, keputusan itu diambil karena ibu si bocah tersebut mengaku lalai sehingga menyebabkan anaknya terjepit di eskalator.

"Biaya pengobatan sendiri tidak sepenuhnya ditanggung manajemen. Karena Ibunya juga mengakui itu kelalaian, kemudian si Ibunya juga punya BPJS jadi menggunakan BPJS," papar Aditya kepada wartawan, Jumat (18/8/2017).

Baca: Kaki Anak 3 Tahun Terjepit Eskalator di Mal, Begini Kronologinya

Meski demikian, lanjut Aditya, manajemen Mal ABC tetap memberikan santunan sebagai salah satu bentuk itikad baik.

"Tetapi nominalnya belum dapat kami informasikan," dia menegaskan.

Bocah laki-laki berusia tiga tahun tersebut terjepit eskalator lantaran diketahui bermain-main ketika hendak naik eskalator Mal ABC.

"Iya jadi anak itu sedang bersama ibunya dan ibunya tidak mengawasi dengan baik. Ketika sedang berada di eskalator, si anak menendang-nendang pinggiran eskalator dan terjadilah kakinya masuk dan terjepit," jelas Aditya.

Setelah mengetahui anak tersebut terjepit, pihak Mal ABC langsung menghentikan eskalator dan petugas keamanan serta teknik langsung menolong bocah itu.

Baca: Roknya Tersangkut, Seorang Perempuan Terjebak di Eskalator Mal di Solo

Aditya menambahkan, akibatnya anak itu mengalami luka cukup dalam di bagian kakinya. Namun, karena langsung dievakuasi kondisinya tak terlalu parah.

"Saat ini, anaknya sudah dalam perawatan. Anaknya dirawat di RSCM Jakarta Pusat. Kemarin setelah kejadian langsung dibawa ke sana," pungkasnya.

https://megapolitan.kompas.com/read/2017/08/18/15353521/manajemen-mal-abc-beri-santunan-untuk-bocah-yang-terjepit-eskalator

Terkini Lainnya

Sesuai Namanya sebagai Seni Jalanan, Grafiti Selalu Ada di Tembok Publik

Sesuai Namanya sebagai Seni Jalanan, Grafiti Selalu Ada di Tembok Publik

Megapolitan
Panik Saat Kebakaran di Revo Town Bekasi, Satu Orang Lompat dari Lantai Dua

Panik Saat Kebakaran di Revo Town Bekasi, Satu Orang Lompat dari Lantai Dua

Megapolitan
4 Lantai Revo Town Bekasi Hangus Terbakar

4 Lantai Revo Town Bekasi Hangus Terbakar

Megapolitan
Revo Town Bekasi Kebakaran, Api Berasal dari Kompor Portabel Rumah Makan

Revo Town Bekasi Kebakaran, Api Berasal dari Kompor Portabel Rumah Makan

Megapolitan
Jalan Jenderal Sudirman Depan GBK Steril Jelang Jakarta Marathon

Jalan Jenderal Sudirman Depan GBK Steril Jelang Jakarta Marathon

Megapolitan
Rusunawa Marunda Dijarah, Ahok: Ini Mengulangi Kejadian Dulu

Rusunawa Marunda Dijarah, Ahok: Ini Mengulangi Kejadian Dulu

Megapolitan
Ahok Sudah Berubah, Masih Membara, tapi Sulit Maju di Pilkada Jakarta

Ahok Sudah Berubah, Masih Membara, tapi Sulit Maju di Pilkada Jakarta

Megapolitan
Ditanya Soal Kaesang Bakal Maju Pilkada Jakarta, Ahok: Enggak Ada Etika Saya Nilai Seseorang

Ditanya Soal Kaesang Bakal Maju Pilkada Jakarta, Ahok: Enggak Ada Etika Saya Nilai Seseorang

Megapolitan
Bukan Lagi Ibu Kota, Jakarta Diharapkan Bisa Terus Lestarikan Destinasi Pariwisata

Bukan Lagi Ibu Kota, Jakarta Diharapkan Bisa Terus Lestarikan Destinasi Pariwisata

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini, 23 Juni 2024 dan Besok: Tengah Malam Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini, 23 Juni 2024 dan Besok: Tengah Malam Cerah Berawan

Megapolitan
Ada Jakarta Marathon, Sepanjang Ruas Jalan Jenderal Sudirman Ditutup hingga Pukul 12.00 WIB

Ada Jakarta Marathon, Sepanjang Ruas Jalan Jenderal Sudirman Ditutup hingga Pukul 12.00 WIB

Megapolitan
Ahok Sentil Kualitas ASN: Kalau Bapaknya Enggak Beres, Anaknya 'Ngikut'

Ahok Sentil Kualitas ASN: Kalau Bapaknya Enggak Beres, Anaknya "Ngikut"

Megapolitan
Perayaan HUT Jakarta di Monas Bak Magnet Bagi Ribuan Warga

Perayaan HUT Jakarta di Monas Bak Magnet Bagi Ribuan Warga

Megapolitan
Ada Kebakaran di Revo Town, Stasiun LRT Bekasi Barat Tetap Layani Penumpang

Ada Kebakaran di Revo Town, Stasiun LRT Bekasi Barat Tetap Layani Penumpang

Megapolitan
HUT Jakarta, Warga Asyik Goyang Diiringi Orkes Dangdut di Monas

HUT Jakarta, Warga Asyik Goyang Diiringi Orkes Dangdut di Monas

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke