Salin Artikel

Penumpang Transjakarta Koridor 13 Meningkat, Rata-rata 9 Ribu Orang Per Hari

Peningkatan jumlah penumpang diiringi kondisi ramai mulai pagi saat waktu berangkat kerja dan sore sewaktu pulang kerja.

"Jadi untuk hari Selasa (12/9/2017) kemarin ada 9.349 penumpang di Koridor 13, hari Seninnya ada 9.106 orang. Sudah mau 10.000," kata Staf Humas PT Transjakarta, Wibowo, saat dihubungi Kompas.com, Rabu (13/9/2017) malam.

Wibowo menjelaskan, pada Selasa (5/12/2017), jumlah penumpang Koridor 13 tercatat sebanyak 8.312 orang. Peningkatan jumlah penumpang dinilai menandakan kepercayaan masyarakat terhadap layanan bus transjakarta yang melintasi jalan layang khusus bus semakin tinggi karena waktu tempuh yang lebih cepat.

(baca: Jalan Layang Koridor 13 Dipasangi Peredam Suara dan Pagar Antipeluru)

Untuk mengimbangi jumlah penumpang yang terus bertambah, kata Wibowo, PT Transjakarta memperpanjang waktu operasional di Koridor 13, yang awalnya pukul 05.00-18.00 WIB, ditambah satu jam hingga pukul 19.00 WIB.

Ketika ditanya apakah jam operasional Koridor 13 akan disamakan dengan koridor lain yang beroperasi 24 jam, menurut Wibowo belum ada rencana ke sana.

"Awal beroperasi tanggal 16 Agustus itu masih sampai pukul 18.00 WIB. Di akhir Agustus, diperpanjang hinga pukul 19.00 WIB," ucap Wibowo.

https://megapolitan.kompas.com/read/2017/09/13/19431481/penumpang-transjakarta-koridor-13-meningkat-rata-rata-9-ribu-orang-per

Terkini Lainnya

Rute KA Argo Cheribon, Tarif dan Jadwalnya 2024

Rute KA Argo Cheribon, Tarif dan Jadwalnya 2024

Megapolitan
Polisi Grebek Laboratorium Narkoba di Perumahan Elite Kawasan Sentul Bogor

Polisi Grebek Laboratorium Narkoba di Perumahan Elite Kawasan Sentul Bogor

Megapolitan
Bau Sampah Terasa Menyengat di Lokbin Pasar Minggu

Bau Sampah Terasa Menyengat di Lokbin Pasar Minggu

Megapolitan
Ini Tujuan Benyamin Ikut Penjaringan Bakal Cawalkot Tangsel di Tiga Partai Rival

Ini Tujuan Benyamin Ikut Penjaringan Bakal Cawalkot Tangsel di Tiga Partai Rival

Megapolitan
Usaha Dinsos Bogor Akhiri Perjalanan Mengemis Rosmini dengan Telusuri Keberadaan Keluarga

Usaha Dinsos Bogor Akhiri Perjalanan Mengemis Rosmini dengan Telusuri Keberadaan Keluarga

Megapolitan
Pembunuh Perempuan Dalam Koper Sempat Tinggalkan Jasad Korban di Hotel

Pembunuh Perempuan Dalam Koper Sempat Tinggalkan Jasad Korban di Hotel

Megapolitan
Dipecat karena Dituduh Gelapkan Uang, Ketua RW di Kalideres: Buat Apa Saya Korupsi Kalau Datanya Lengkap

Dipecat karena Dituduh Gelapkan Uang, Ketua RW di Kalideres: Buat Apa Saya Korupsi Kalau Datanya Lengkap

Megapolitan
Sudah Sepi Pembeli, Uang Retribusi di Lokbin Pasar Minggu Naik 2 Kali Lipat

Sudah Sepi Pembeli, Uang Retribusi di Lokbin Pasar Minggu Naik 2 Kali Lipat

Megapolitan
Benyamin-Pilar Kembalikan Berkas Penjaringan Pilkada Tangsel, Demokrat Sambut dengan Nasi Kebuli

Benyamin-Pilar Kembalikan Berkas Penjaringan Pilkada Tangsel, Demokrat Sambut dengan Nasi Kebuli

Megapolitan
Sehari Berlalu, Remaja yang Tenggelam di Kali Ciliwung Belum Ditemukan

Sehari Berlalu, Remaja yang Tenggelam di Kali Ciliwung Belum Ditemukan

Megapolitan
Polisi Masih Observasi Kondisi Kejiwaan Anak yang Bacok Ibu di Cengkareng

Polisi Masih Observasi Kondisi Kejiwaan Anak yang Bacok Ibu di Cengkareng

Megapolitan
Pedagang Sebut Lokbin Pasar Minggu Sepi karena Lokasi Tak Strategis

Pedagang Sebut Lokbin Pasar Minggu Sepi karena Lokasi Tak Strategis

Megapolitan
Ini Kantong Parkir Penonton Nobar Timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 di Monas

Ini Kantong Parkir Penonton Nobar Timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 di Monas

Megapolitan
Golkar Depok Ajukan Ririn Farabi Arafiq untuk Maju Pilkada 2024

Golkar Depok Ajukan Ririn Farabi Arafiq untuk Maju Pilkada 2024

Megapolitan
Jasad Bayi Tergeletak di Pinggir Tol Jaksel

Jasad Bayi Tergeletak di Pinggir Tol Jaksel

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke