Salin Artikel

Muatan Terlalu Tinggi, Truk Pengangkut Alat Berat Tersangkut di JPO

"Jadi truk ini beberapa kali tersangkut. Lolos JPO yang satu lalu kesangkut lagi di JPO depannya. Ini di JPO biasa ya, bukan halte busway," ujar Kasudin Perhubungan dan Transportasi Jakarta Utara, Benhard Hutajulu, ketika dihubungi Kompas.com, Rabu (25/10/2017).

Ia mengatakan, truk itu pertama kali tersangkut di JPO Palaza Koja, Jalan Yos Sudarso, Kelurahan Koja, Koja, Jakarta Utara pada sekitar pukul 10.15 WIB.

"Namun truk itu dapat melewatinya setelah awak truk mengempiskan sejumlah ban agar ketinggian berkurang," kata dia.

Truk tersebut tingginya tiga senti meter lebih tinggi dari batas JPO-JPO tersebut.

"Batas ketinggian JPO sekitar lima meter. Truk itu berketinggian sekitar 5,3 meter, lebih tiga sentimeter. Sudah lolos maju lagi truknya, kesangkut lagi di JPO selanjutnya," sebutnya.

Benhard mengatakan, truk itu berangkat dari Terminal Dua Jakarta International Container Terminal (JICT) menuju depo penampungan kontainer di Jalan Yos Sudarso, atau tepatnya disebelah kantor Sudin Hubtrans Jakarta Utara. Tersangkutnya truk menyebabkan tembok atas JPO mengalami bompel.

"Tadinya khawatir jika dipaksakan, JPO bisa roboh. Untuk itu kami menyarankan agar mengurangi ketinggian truk. Kami juga menyarankan truk mengakhiri perjalanan tapi katanya tujuannya sudah dekat," jelasnya.

Ia melanjutkan, saat itu  truk sudah bisa melintas dengan kondisi ban kempis.

https://megapolitan.kompas.com/read/2017/10/25/12141471/muatan-terlalu-tinggi-truk-pengangkut-alat-berat-tersangkut-di-jpo

Terkini Lainnya

Rute KA Argo Cheribon, Tarif dan Jadwalnya 2024

Rute KA Argo Cheribon, Tarif dan Jadwalnya 2024

Megapolitan
Polisi Grebek Laboratorium Narkoba di Perumahan Elite Kawasan Sentul Bogor

Polisi Grebek Laboratorium Narkoba di Perumahan Elite Kawasan Sentul Bogor

Megapolitan
Bau Sampah Terasa Menyengat di Lokbin Pasar Minggu

Bau Sampah Terasa Menyengat di Lokbin Pasar Minggu

Megapolitan
Ini Tujuan Benyamin Ikut Penjaringan Bakal Cawalkot Tangsel di Tiga Partai Rival

Ini Tujuan Benyamin Ikut Penjaringan Bakal Cawalkot Tangsel di Tiga Partai Rival

Megapolitan
Usaha Dinsos Bogor Akhiri Perjalanan Mengemis Rosmini dengan Telusuri Keberadaan Keluarga

Usaha Dinsos Bogor Akhiri Perjalanan Mengemis Rosmini dengan Telusuri Keberadaan Keluarga

Megapolitan
Pembunuh Perempuan Dalam Koper Sempat Tinggalkan Jasad Korban di Hotel

Pembunuh Perempuan Dalam Koper Sempat Tinggalkan Jasad Korban di Hotel

Megapolitan
Dipecat karena Dituduh Gelapkan Uang, Ketua RW di Kalideres: Buat Apa Saya Korupsi Kalau Datanya Lengkap

Dipecat karena Dituduh Gelapkan Uang, Ketua RW di Kalideres: Buat Apa Saya Korupsi Kalau Datanya Lengkap

Megapolitan
Sudah Sepi Pembeli, Uang Retribusi di Lokbin Pasar Minggu Naik 2 Kali Lipat

Sudah Sepi Pembeli, Uang Retribusi di Lokbin Pasar Minggu Naik 2 Kali Lipat

Megapolitan
Benyamin-Pilar Kembalikan Berkas Penjaringan Pilkada Tangsel, Demokrat Sambut dengan Nasi Kebuli

Benyamin-Pilar Kembalikan Berkas Penjaringan Pilkada Tangsel, Demokrat Sambut dengan Nasi Kebuli

Megapolitan
Sehari Berlalu, Remaja yang Tenggelam di Kali Ciliwung Belum Ditemukan

Sehari Berlalu, Remaja yang Tenggelam di Kali Ciliwung Belum Ditemukan

Megapolitan
Polisi Masih Observasi Kondisi Kejiwaan Anak yang Bacok Ibu di Cengkareng

Polisi Masih Observasi Kondisi Kejiwaan Anak yang Bacok Ibu di Cengkareng

Megapolitan
Pedagang Sebut Lokbin Pasar Minggu Sepi karena Lokasi Tak Strategis

Pedagang Sebut Lokbin Pasar Minggu Sepi karena Lokasi Tak Strategis

Megapolitan
Ini Kantong Parkir Penonton Nobar Timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 di Monas

Ini Kantong Parkir Penonton Nobar Timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 di Monas

Megapolitan
Golkar Depok Ajukan Ririn Farabi Arafiq untuk Maju Pilkada 2024

Golkar Depok Ajukan Ririn Farabi Arafiq untuk Maju Pilkada 2024

Megapolitan
Jasad Bayi Tergeletak di Pinggir Tol Jaksel

Jasad Bayi Tergeletak di Pinggir Tol Jaksel

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke