Salin Artikel

Warga Minta Penerangan di Sekitar Waduk Cincin Ditambah

"Banyak yang pacaran sih, pada mojok, tiap malam pasti ada saja. Kebanyakan ABG-lah, umur-umur 17 tahun," kata Madharul, satpam yang bekerja di sekitar Waduk Cincin.

Madharul menilai tingkah laku para muda-mudi itu masih tergolong wajar.

Madharul mengusulkan agar penerangan di sekitar Waduk Cincin ditingkatkan. Suasana Waduk Cincin yang gelap saat malam dapat mendorong orang bertindak mesum.

"Kalau dipasangi lampu di sekeliling ini kan lebih indah, biar pada enggak mesum juga. Soalnya di sini kalau malam lumayan gelap," kata dia.

Dari pengamatan Kompas.com, tidak ada lampu yang dipasang di sekeliling waduk. Lampu yang ada hanya lampu penerangan jalan umum yang dipasang di Jalan Bisma, beberapa puluh meter dari bibir waduk di sisi timur.

Sukma, pedagang di sekitar Waduk Cincin punya keresahan yang sama. Ia mengatakan, setiap malam banyak muda-mudi berpacaran di tepi waduk itu.

"Kalau yang pacaran memang banyak, biasanya sore-sore mau malam gitu pada datang. Tapi kalau yang mesum saya enggak tahu, amit-amit jangan sampai deh," kata Sukma.

Nanang, pekerja di sekitar Waduk Cincin, menyebutkan sering ada kelompok pemuda mabuk-mabukkan di lokasi itu. Menurut Nanang, kelompok tersebut tidak begitu menimbulkan keresahan walau sering mabuk-mabukkan.

"Enggak rese, paling habis minum-minum sudah langsung tidur, pada teler. Jadi enggak ganggu-ganggu banget, itu juga orang-orang sekitar sini," kata dia.

https://megapolitan.kompas.com/read/2018/08/07/13552321/warga-minta-penerangan-di-sekitar-waduk-cincin-ditambah

Terkini Lainnya

Hari Ini, Tim Kuasa Hukum Vina Cirebon Akan Datangi Kantor Komnas HAM

Hari Ini, Tim Kuasa Hukum Vina Cirebon Akan Datangi Kantor Komnas HAM

Megapolitan
AJI Jakarta, PWI, dan Organisasi Pers Berunjuk Rasa di DPR Hari Ini, Tuntut Revisi UU Penyiaran Dihentikan

AJI Jakarta, PWI, dan Organisasi Pers Berunjuk Rasa di DPR Hari Ini, Tuntut Revisi UU Penyiaran Dihentikan

Megapolitan
Jangan 'Bunuh' Warga Kampung Bayam Berulang Kali...

Jangan "Bunuh" Warga Kampung Bayam Berulang Kali...

Megapolitan
Janji Jakpro Beri Pekerjaan ke Warga Kampung Susun Bayam yang Mau Tinggalkan Rusun...

Janji Jakpro Beri Pekerjaan ke Warga Kampung Susun Bayam yang Mau Tinggalkan Rusun...

Megapolitan
Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling di Jakarta 27 Mei 2024

Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling di Jakarta 27 Mei 2024

Megapolitan
Daftar Lokasi SIM Keliling di Jakarta 27 Mei 2024

Daftar Lokasi SIM Keliling di Jakarta 27 Mei 2024

Megapolitan
Libur Panjang Waisak, 9.610 Wisatawan Berlibur ke Kepulauan Seribu

Libur Panjang Waisak, 9.610 Wisatawan Berlibur ke Kepulauan Seribu

Megapolitan
Kuasa Hukum 'Vina Cirebon' Minta Polisi Berpegang pada Putusan Pengadilan soal 3 Nama yang Buron

Kuasa Hukum "Vina Cirebon" Minta Polisi Berpegang pada Putusan Pengadilan soal 3 Nama yang Buron

Megapolitan
Yakin Pegi Tersangka Utama Pembunuhan Vina, Kuasa Hukum: Ada Bukti Ijazah dan KTP

Yakin Pegi Tersangka Utama Pembunuhan Vina, Kuasa Hukum: Ada Bukti Ijazah dan KTP

Megapolitan
Polisi Hapus 2 Nama DPO Kasus 'Vina Cirebon', Keluarga Terkejut dan Kecewa

Polisi Hapus 2 Nama DPO Kasus "Vina Cirebon", Keluarga Terkejut dan Kecewa

Megapolitan
[Populer Megapolitan] Kisah Endah, Jemaah Haji yang Ditinggal Wafat Istri di Jeddah | 'Mayor' Terpilih Jadi Maskot Pilkada DKI 2024

[Populer Megapolitan] Kisah Endah, Jemaah Haji yang Ditinggal Wafat Istri di Jeddah | "Mayor" Terpilih Jadi Maskot Pilkada DKI 2024

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Senin 27 Mei 2024, dan Besok: Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Senin 27 Mei 2024, dan Besok: Tengah Malam ini Cerah Berawan

Megapolitan
Keluhkan Dampak Banjir, Warga Kebon Pala: Rumah Rusak dan Timbul Penyakit

Keluhkan Dampak Banjir, Warga Kebon Pala: Rumah Rusak dan Timbul Penyakit

Megapolitan
Tips Memilih Sapi Kurban yang Berkualitas, Bisa Lihat dari Mulut dan Kakinya

Tips Memilih Sapi Kurban yang Berkualitas, Bisa Lihat dari Mulut dan Kakinya

Megapolitan
Bisnis Hewan Kurban, Wakil Wali Kota Jakut Beri Sapinya Ampas Tahu agar Gemuk dan Berkualitas

Bisnis Hewan Kurban, Wakil Wali Kota Jakut Beri Sapinya Ampas Tahu agar Gemuk dan Berkualitas

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke