Salin Artikel

Pencairan Bantuan Keuangan Korban Puting Beliung Tergantung Proposal Pemkot Bogor

Sekretaris Daerah DKI Jakarta Saefullah mengatakan, bantuan itu akan disalurkan melalui Pemerintah Kota Bogor.

Namun, Pemkot Bogor harus mengajukan proposal bantuan keuangan terlebih dahulu.

"Kita nanti lihat proposal dari (Pemkot) Bogornya, mau ambil atau tidak (bantuan keuangan Rp 10 miliar)," ujar Saefullah di kawasan Monas, Jakarta Pusat, Rabu (26/12/2018).

Saefullah menyampaikan, Pemprov DKI telah berkonsultasi kepada Kementerian Dalam Negeri untuk menganggarkan bantuan keuangan tambahan tersebut.

Kemendagri menyetujuinya karena pemerintah daerah yang memiliki kemampuan keuangan lebih bisa membantu penanganan pasca-bencana di daerah lain.

"Daerah yang masih mempunyai kemampuan keuangan, kemudian ada bencana di suatu daerah, dapat digunakan," kata dia.

Sebelum meminta persetujuan Kemendagri, Pemprov DKI juga meminta persetujuan DPRD DKI Jakarta dalam rapat pembahasan RAPBD hasil evaluasi Kemendagri pada Jumat (21/12/2018).

Pihak DPRD DKI yang saat itu dipimpin Mohamad Taufik menyetujui usulan tersebut.

Dengan demikian, dana Rp 10 miliar akan ditambahkan dalam anggaran belanja bantuan keuangan kepada pemda lain pada tahun 2019 yang nilainya Rp 835 miliar.

Adapun bencana alam puting beliung terjadi di Kecamatan Bogor Selatan dan Bogor Timur pada 6 Desember 2018.

Akibat bencana ini, satu orang meninggal dunia, 20 pohon tumbang, 5 kendaraan rusak tertimpa pohon, serta 848 rumah warga rusak berat dan ringan.

https://megapolitan.kompas.com/read/2018/12/26/14561841/pencairan-bantuan-keuangan-korban-puting-beliung-tergantung-proposal

Terkini Lainnya

KPU DKI Pastikan Keamanan Data 618.000 KTP yang Dikumpulkan untuk Syarat Dukung Cagub Independen

KPU DKI Pastikan Keamanan Data 618.000 KTP yang Dikumpulkan untuk Syarat Dukung Cagub Independen

Megapolitan
Ketua RW: Aktivitas Ibadah yang Dilakukan Mahasiswa di Tangsel Sudah Dikeluhkan Warga

Ketua RW: Aktivitas Ibadah yang Dilakukan Mahasiswa di Tangsel Sudah Dikeluhkan Warga

Megapolitan
Pemilik Warteg Kesal, Pria yang Bayar Makanan Sesukanya 'Nyentong' Nasi Sendiri

Pemilik Warteg Kesal, Pria yang Bayar Makanan Sesukanya "Nyentong" Nasi Sendiri

Megapolitan
Hampir Dua Pekan, Preman yang Hancurkan Gerobak Bubur di Jatinegara Masih Buron

Hampir Dua Pekan, Preman yang Hancurkan Gerobak Bubur di Jatinegara Masih Buron

Megapolitan
Warga Bogor yang Rumahnya Ambruk akibat Longsor Bakal Disewakan Tempat Tinggal Sementara

Warga Bogor yang Rumahnya Ambruk akibat Longsor Bakal Disewakan Tempat Tinggal Sementara

Megapolitan
Jelang Kedatangan Jemaah, Asrama Haji Embarkasi Jakarta Mulai Berbenah

Jelang Kedatangan Jemaah, Asrama Haji Embarkasi Jakarta Mulai Berbenah

Megapolitan
KPU DKI Terima 2 Bacagub Independen yang Konsultasi Jelang Pilkada 2024

KPU DKI Terima 2 Bacagub Independen yang Konsultasi Jelang Pilkada 2024

Megapolitan
Kecamatan Grogol Petamburan Tambah Personel PPSU di Sekitar RTH Tubagus Angke

Kecamatan Grogol Petamburan Tambah Personel PPSU di Sekitar RTH Tubagus Angke

Megapolitan
Alasan Pria Ini Bayar Sesukanya di Warteg, Ingin Makan Enak tapi Uang Pas-pasan

Alasan Pria Ini Bayar Sesukanya di Warteg, Ingin Makan Enak tapi Uang Pas-pasan

Megapolitan
Bakal Maju di Pilkada DKI Jalur Independen, Tim Pemenangan Noer Fajrieansyah Konsultasi ke KPU

Bakal Maju di Pilkada DKI Jalur Independen, Tim Pemenangan Noer Fajrieansyah Konsultasi ke KPU

Megapolitan
Lindungi Mahasiswa yang Dikeroyok Saat Beribadah, Warga Tangsel Luka karena Senjata Tajam

Lindungi Mahasiswa yang Dikeroyok Saat Beribadah, Warga Tangsel Luka karena Senjata Tajam

Megapolitan
Taruna STIP Dianiaya Senior hingga Tewas, Pengamat: Mungkin yang Dipukulin tapi Enggak Meninggal Sudah Banyak

Taruna STIP Dianiaya Senior hingga Tewas, Pengamat: Mungkin yang Dipukulin tapi Enggak Meninggal Sudah Banyak

Megapolitan
Cegah Prostitusi, 3 Posko Keamanan Dibangun di Sekitar RTH Tubagus Angke

Cegah Prostitusi, 3 Posko Keamanan Dibangun di Sekitar RTH Tubagus Angke

Megapolitan
Kasus Berujung Damai, Pria yang Bayar Makanan Sesukanya di Warteg Dibebaskan

Kasus Berujung Damai, Pria yang Bayar Makanan Sesukanya di Warteg Dibebaskan

Megapolitan
Kelabui Polisi, Pria yang Bayar Makan Sesukanya di Warteg Tanah Abang Sempat Cukur Rambut

Kelabui Polisi, Pria yang Bayar Makan Sesukanya di Warteg Tanah Abang Sempat Cukur Rambut

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke