Salin Artikel

Peresmian Skybridge Tanah Abang Tunggu Masyarakat Tertib

Kendati semua sarana dan prasarana sudah dibangun, Yoory mengaku masih menunggu ketertiban dari masyarakat untuk meresmikan skybridge.

"Belum (akan peresmian). Kan kita masih ada hal yang terus menerus diperbaiki. Maksudnya gini lho, sampai betul-betul masyarakat perilakunya berubah, ya tidak ada lagi yang nyeberang di bawah," kata Yoory ketika dihubungi, Senin (4/2/2019).

Untuk membiasakan masyarakat menggunakan skybridge, Yoory mengatakan pihaknya bekerja sama dengan PT Kereta Commuter Indonesia dalam melakukan sosialisasi. Pihaknya juga sudah memasang pagar pembatas untuk menghalangi pejalan kaki menyeberang di Jalan Jatibaru.

"Kerja sama dengan KAI kita lakukan terus dengan pengeras suara, tambahkan spanduk, lalu yang ke bawah (Stasiun Tanah Abang) juga kita minta tapping khusus untuk yang turun ke bawah naik Jak Lingko," kata Yoory.

Yoory memastikan jika sudah tak ada lagi pejalan kaki yang menyeberang di Jalan Jatibaru, pihaknya akan menggelar peresmian.

"Begitu tertib baru kita laporkan lagi ke Pak Gubernur," kata Yoory.

Seperti diketahui, pembangunan skybridge Tanah Abang rampung dibangun 100 persen pada 30 November. Sayangnya, belum banyak pejalan kaki menggunakan skybridge.

Masih banyak warga menyeberang jalan. Pemprov DKI pun memasang pagar setinggi dua meter beberapa waktu lalu.

https://megapolitan.kompas.com/read/2019/02/04/16215491/peresmian-skybridge-tanah-abang-tunggu-masyarakat-tertib

Terkini Lainnya

Pencuri Motor yang Dihakimi Warga Pasar Minggu Ternyata Residivis, Pernah Dipenjara 3,5 Tahun

Pencuri Motor yang Dihakimi Warga Pasar Minggu Ternyata Residivis, Pernah Dipenjara 3,5 Tahun

Megapolitan
Aksinya Tepergok, Pencuri Motor Babak Belur Diamuk Warga di Pasar Minggu

Aksinya Tepergok, Pencuri Motor Babak Belur Diamuk Warga di Pasar Minggu

Megapolitan
Polisi Temukan Ganja dalam Penangkapan Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez

Polisi Temukan Ganja dalam Penangkapan Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez

Megapolitan
Bukan Hanya Epy Kusnandar, Polisi Juga Tangkap Yogi Gamblez Terkait Kasus Narkoba

Bukan Hanya Epy Kusnandar, Polisi Juga Tangkap Yogi Gamblez Terkait Kasus Narkoba

Megapolitan
Diduga Salahgunakan Narkoba, Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez Ditangkap di Lokasi yang Sama

Diduga Salahgunakan Narkoba, Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez Ditangkap di Lokasi yang Sama

Megapolitan
Anies-Ahok Disebut Sangat Mungkin Berpasangan di Pilkada DKI 2024

Anies-Ahok Disebut Sangat Mungkin Berpasangan di Pilkada DKI 2024

Megapolitan
Pria yang Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Cengkareng Ditetapkan Tersangka

Pria yang Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Cengkareng Ditetapkan Tersangka

Megapolitan
Disuruh Beli Rokok tapi Tidak Pulang-pulang, Ternyata AF Diamuk Warga

Disuruh Beli Rokok tapi Tidak Pulang-pulang, Ternyata AF Diamuk Warga

Megapolitan
Korban Pelecehan Payudara di Jaksel Trauma, Takut Saat Orang Asing Mendekat

Korban Pelecehan Payudara di Jaksel Trauma, Takut Saat Orang Asing Mendekat

Megapolitan
Dilecehkan Pria di Jakbar, 5 Bocah Laki-laki Tak Berani Lapor Orangtua

Dilecehkan Pria di Jakbar, 5 Bocah Laki-laki Tak Berani Lapor Orangtua

Megapolitan
Rute Transjakarta 12C Waduk Pluit-Penjaringan

Rute Transjakarta 12C Waduk Pluit-Penjaringan

Megapolitan
Rute KA Gumarang, Tarif dan Jadwalnya 2024

Rute KA Gumarang, Tarif dan Jadwalnya 2024

Megapolitan
Kronologi Perempuan di Jaksel Jadi Korban Pelecehan Payudara, Pelaku Diduga Pelajar

Kronologi Perempuan di Jaksel Jadi Korban Pelecehan Payudara, Pelaku Diduga Pelajar

Megapolitan
Masuk Rumah Korban, Pria yang Diduga Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Jakbar Ngaku Salah Rumah

Masuk Rumah Korban, Pria yang Diduga Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Jakbar Ngaku Salah Rumah

Megapolitan
Cegah Penyebaran Penyakit Hewan Kurban, Pemprov DKI Perketat Prosedur dan Vaksinasi

Cegah Penyebaran Penyakit Hewan Kurban, Pemprov DKI Perketat Prosedur dan Vaksinasi

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke