Salin Artikel

[POPULER MEGAPOLITAN] Gerindra vs PKS soal 2 Nama Cawagub DKI I Tamu dan Pengantin Terperosok ke Sungai I LRT Jakarta Beroperasi 25 Februari

1. Gerindra dan PKS Masih Belum Sepakat soal 2 Nama Cawagub DKI

Ketua DPW PKS DKI Jakarta Syakir Purnomo, Senin (11/2/2019) lalu, menyatakan bahwa PKS dan Partai Gerindra telah sepakat untuk memilih Agung Yulianto dan Ahmad Syaikhu sebagai calon wakil gubernur DKI Jakarta pengganti Sandiaga Uno. Agung dan Syaikhu merupakan kader PKS.

Agung saat ini menjabat Sekretaris DPW PKS DKI Jakarta, sedangkan Syaikhu merupakan mantan Wakil Wali Kota Bekasi.

Syakir mengatakan, nama Agung dan Syaikhu akan segera dikirimkan ke Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan. Anies pada gilirannya akan mengirim dua nama itu ke DPRD DKI untuk dipilih salah satunya sebagai wakil gubernur DKI dalam mekanisme voting.

Syakir menyampaikan, Agung dan Syaikhu dipilih berdasarkan hasil rekomendasi tim panelis uji kepatutan dan kelayakan yang dibentuk PKS dan Gerindra.

Beberapa saat setelah klaim Syakir, Partai Gerindra meluncurkan protes. Wakil Ketua DPD Partai Gerindra DKI Jakarta Syarif mengatakan, sikap PKS tidak etis karena mengumumkan dua nama cawagub sebelum berembuk dengan Gerindra.

Lalu apa kata PKS? Simak lanjuta beritanya di sini.

2. Tenda Roboh, Tamu dan Pengantin Terperosok ke Sungai

Hari pernikahan sepasang mempelai di Cengkareng, berlangsung tak terduga. Momen membahagiakan itu menjadi menegangkan, karena panggung yang dibangun di atas aliran sungai justru roboh.

Kedua mempelai ikut terperosok ke dalam sungai. Sejumlah tamu juga ikut menjadi korban dan jatuh.

Apa yang selanjutnya terjadi? Baca lanjutan beritanya di sini.

3. LRT Jakarta Beroperasi 25 Februari

Direktur Proyek LRT Jakarta PT Jakarta Propertindo Iwan Takwin mengatakan, moda light rail transit (LRT) Jakarta ditargetkan beroperasi 25 Februari atau 28 Februari. Iwan menyebut pekerjaan konstruksi LRT fase 1 Kelapa Gading-Velodrom hingga saat ini berjalan sesuai skedul.

Sebelum LRT Beroperasi Iwan menjelaskan, progres pembangunan lima stasiun dan rel kereta (mainline) LRT Jakarta sudah mencapai 98 persen, sementara pekerjaan di Depo Kelapa Gading mencapai 90 persen. PT Jakarta Propertindo saat ini tengah menyelesaikan konstruksi tersebut.

Silakan simak lanjutan beritanya di sini.

https://megapolitan.kompas.com/read/2019/02/13/07233571/populer-megapolitan-gerindra-vs-pks-soal-2-nama-cawagub-dki-i-tamu-dan

Terkini Lainnya

Masuk Rumah Korban, Pria yang Diduga Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Jakbar Ngaku Salah Rumah

Masuk Rumah Korban, Pria yang Diduga Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Jakbar Ngaku Salah Rumah

Megapolitan
Cegah Penyebaran Penyakit Hewan Kurban, Pemprov DKI Perketat Prosedur dan Vaksinasi

Cegah Penyebaran Penyakit Hewan Kurban, Pemprov DKI Perketat Prosedur dan Vaksinasi

Megapolitan
Viral Video Gibran, Bocah di Bogor Menangis Minta Makan, Lurah Ungkap Kondisi Sebenarnya

Viral Video Gibran, Bocah di Bogor Menangis Minta Makan, Lurah Ungkap Kondisi Sebenarnya

Megapolitan
Kriteria Sosok yang Pantas Pimpin Jakarta bagi Ahok, Mau Buktikan Sumber Harta sampai Menerima Warga di Balai Kota

Kriteria Sosok yang Pantas Pimpin Jakarta bagi Ahok, Mau Buktikan Sumber Harta sampai Menerima Warga di Balai Kota

Megapolitan
Sedang Jalan Kaki, Perempuan di Kebayoran Baru Jadi Korban Pelecehan Payudara

Sedang Jalan Kaki, Perempuan di Kebayoran Baru Jadi Korban Pelecehan Payudara

Megapolitan
Polisi Tangkap Aktor Epy Kusnandar Terkait Penyalahgunaan Narkoba

Polisi Tangkap Aktor Epy Kusnandar Terkait Penyalahgunaan Narkoba

Megapolitan
Pemprov DKI Jakarta Bakal Cek Kesehatan Hewan Kurban Jelang Idul Adha 1445 H

Pemprov DKI Jakarta Bakal Cek Kesehatan Hewan Kurban Jelang Idul Adha 1445 H

Megapolitan
Pekerja yang Jatuh dari Atap Stasiun LRT Kuningan Disebut Sedang Bersihkan Talang Air

Pekerja yang Jatuh dari Atap Stasiun LRT Kuningan Disebut Sedang Bersihkan Talang Air

Megapolitan
Setuju Jukir Ditertibakan, Pelanggan Minimarket: Kalau Enggak Dibayar Suka Marah

Setuju Jukir Ditertibakan, Pelanggan Minimarket: Kalau Enggak Dibayar Suka Marah

Megapolitan
Bercak Darah Masih Terlihat di Lokasi Terjatuhnya Pekerja dari Atap Stasiun LRT Kuningan

Bercak Darah Masih Terlihat di Lokasi Terjatuhnya Pekerja dari Atap Stasiun LRT Kuningan

Megapolitan
Pekerja Proyek Jatuh dari Atap Stasiun LRT Kuningan, Diduga Tak Pakai Alat Pengaman

Pekerja Proyek Jatuh dari Atap Stasiun LRT Kuningan, Diduga Tak Pakai Alat Pengaman

Megapolitan
Pendaftar Masih Kurang, Perekrutan Anggota PPS di Jakarta untuk Pilkada 2024 Diperpanjang

Pendaftar Masih Kurang, Perekrutan Anggota PPS di Jakarta untuk Pilkada 2024 Diperpanjang

Megapolitan
Pekerja Proyek Diduga Jatuh dari Atap Stasiun LRT Kuningan

Pekerja Proyek Diduga Jatuh dari Atap Stasiun LRT Kuningan

Megapolitan
25 Warga Depok Tertipu Investasi Emas 'Bodong', Total Kerugian Capai Rp 6 Miliar

25 Warga Depok Tertipu Investasi Emas "Bodong", Total Kerugian Capai Rp 6 Miliar

Megapolitan
Pelanggan Minimarket: Ada atau Enggak Ada Jukir, Tak Bisa Jamin Kendaraan Aman

Pelanggan Minimarket: Ada atau Enggak Ada Jukir, Tak Bisa Jamin Kendaraan Aman

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke