Salin Artikel

Ada Arena Bermain Anak, Ibu-ibu di TPS Depok Tidak Perlu Repot

Para warga antusias menikmati pesta demokrasi hari ini, Rabu (17/4/2019) yang dikemas dengan berbagai macam adat yang ada di tempat ini.

Di TPS ini, ibu-ibu tidak perlu repot dengan anaknya yang rewel saat menunggu antrean menyoblos.

Pasalnya di TPS ini disiapkan sejumlah arena bermain, yakni perosoton, ayunan, dan kereta-keretaan yang disewa panitia.

Pantauan Kompas.com tampak sejumlah anak-anak menikmati arena bermain tersebut.

Salah satu panitia TPS Kampung Pemilu Nusantara, Syarifudin mengatakan, pihaknya sengaja menyiapkan arena bermain tersebut agar orangtuanya betah menunggu giliran mencoblos di TPS ini.

Pasalnya, dari tadi pagi hingga siang hari terus menerus hadir untuk menyoblos di TPS ini.

“Permainan ini sengaja untuk anak-anak bermain agar orangtuanya betah antre karena anaknya sudah asyik bermain,” ucap Syarifudin.

Sementara, permainan ini disambut ibu-ibu yang membawa anaknya untuk menyoblos.

“Ini cukup membantu buat orangtua ya karena anaknya senang, tidak bosan dan cengeng,” ucap Meli, salah satu Rt 3, RW 03.

Sementara, Indi warga RT 7, bersama tiga anaknya datang ke TPS ini mengaku ia tak khawatir membawa anaknya lantaran sudah disiapkan arena bermain.

“Biasanya kan anak saya cengeng, kalau ada perminan gini dia senang karena banyak permainan yang ada di sini jadi tidak bosen,” ucapnya.

Ia mengakui TPS ini lebih meriah dari tahun-tahun sebelumnya lantaran menggunakan tema adat nusantara.

“Lebih meriah tahun ini karena ada permainannya apalagi temanya adat-adat ya buat nuansa demokrasinya tuh keciri,” ucapnya.

https://megapolitan.kompas.com/read/2019/04/17/12541531/ada-arena-bermain-anak-ibu-ibu-di-tps-depok-tidak-perlu-repot

Terkini Lainnya

Rute KA Argo Cheribon, Tarif dan Jadwalnya 2024

Rute KA Argo Cheribon, Tarif dan Jadwalnya 2024

Megapolitan
Polisi Grebek Laboratorium Narkoba di Perumahan Elite Kawasan Sentul Bogor

Polisi Grebek Laboratorium Narkoba di Perumahan Elite Kawasan Sentul Bogor

Megapolitan
Bau Sampah Terasa Menyengat di Lokbin Pasar Minggu

Bau Sampah Terasa Menyengat di Lokbin Pasar Minggu

Megapolitan
Ini Tujuan Benyamin Ikut Penjaringan Bakal Cawalkot Tangsel di Tiga Partai Rival

Ini Tujuan Benyamin Ikut Penjaringan Bakal Cawalkot Tangsel di Tiga Partai Rival

Megapolitan
Usaha Dinsos Bogor Akhiri Perjalanan Mengemis Rosmini dengan Telusuri Keberadaan Keluarga

Usaha Dinsos Bogor Akhiri Perjalanan Mengemis Rosmini dengan Telusuri Keberadaan Keluarga

Megapolitan
Pembunuh Perempuan Dalam Koper Sempat Tinggalkan Jasad Korban di Hotel

Pembunuh Perempuan Dalam Koper Sempat Tinggalkan Jasad Korban di Hotel

Megapolitan
Dipecat karena Dituduh Gelapkan Uang, Ketua RW di Kalideres: Buat Apa Saya Korupsi Kalau Datanya Lengkap

Dipecat karena Dituduh Gelapkan Uang, Ketua RW di Kalideres: Buat Apa Saya Korupsi Kalau Datanya Lengkap

Megapolitan
Sudah Sepi Pembeli, Uang Retribusi di Lokbin Pasar Minggu Naik 2 Kali Lipat

Sudah Sepi Pembeli, Uang Retribusi di Lokbin Pasar Minggu Naik 2 Kali Lipat

Megapolitan
Benyamin-Pilar Kembalikan Berkas Penjaringan Pilkada Tangsel, Demokrat Sambut dengan Nasi Kebuli

Benyamin-Pilar Kembalikan Berkas Penjaringan Pilkada Tangsel, Demokrat Sambut dengan Nasi Kebuli

Megapolitan
Sehari Berlalu, Remaja yang Tenggelam di Kali Ciliwung Belum Ditemukan

Sehari Berlalu, Remaja yang Tenggelam di Kali Ciliwung Belum Ditemukan

Megapolitan
Polisi Masih Observasi Kondisi Kejiwaan Anak yang Bacok Ibu di Cengkareng

Polisi Masih Observasi Kondisi Kejiwaan Anak yang Bacok Ibu di Cengkareng

Megapolitan
Pedagang Sebut Lokbin Pasar Minggu Sepi karena Lokasi Tak Strategis

Pedagang Sebut Lokbin Pasar Minggu Sepi karena Lokasi Tak Strategis

Megapolitan
Ini Kantong Parkir Penonton Nobar Timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 di Monas

Ini Kantong Parkir Penonton Nobar Timnas Indonesia U-23 Vs Irak U-23 di Monas

Megapolitan
Golkar Depok Ajukan Ririn Farabi Arafiq untuk Maju Pilkada 2024

Golkar Depok Ajukan Ririn Farabi Arafiq untuk Maju Pilkada 2024

Megapolitan
Jasad Bayi Tergeletak di Pinggir Tol Jaksel

Jasad Bayi Tergeletak di Pinggir Tol Jaksel

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke