Salin Artikel

Terima Bantuan APD, Pemkot Jakbar Prioritaskan Petugas Makam, Satpol PP, TNI, dan Polri

JAKARTA, KOMPAS.com - Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Barat menerima bantuan alat pelindung diri (APD) dan paket sembako dari program corporate social responsibility (CSR) Alfamart.

Bantuan terdiri dari 250 paket sembako dan 100 APD. Wali Kota Jakarta Barat Rustam Effendi mengatakan rencananya APD itu akan diprioritaskan untuk petugas pemakaman, polisi, TNI, Satpol PP.

"Seperti TNI, Polri, Satpol PP juga harus dilindungi dengan APD. Selain itu di pemakaman juga perlu APD. Kami akan prioritaskan untuk mereka," kata Rustam di Kantor Wali Kota Jakarta Barat, Kembangan, Jumat (3/4/2020).

Untuk sembako, Rustam langsung mengintruksikan agar paket tersebut dibagikan langsung ke warga yang membutuhkan.

Dia meminta para ketua RT dan RW untuk mendata warga-warga yang layak diberi bantuan sembako selama pandemi corona berlangsung.

Rustam pun mengapresiasi pemberian bantuan ini menurutnya sebagai bentuk gotong-royong warga Indonesa dalam menangani virus Corona, baik unsur pemerintah, perusahaan swasta dan masyarakat.

Sementara itu, Corporate Affairs Director Alfamart, Solihin mengatakan bahwa bantuan ini bukan hanya disebar di Jakarta Barat, tetapi juga di empat wilayah lain di DKI Jakarta.

"Rencananya bantuan ini akan kami berikan bertahap selama penanganan wabah Covid-19. Semoga bencana ini juga cepat berlalu," ucap Solihin.

https://megapolitan.kompas.com/read/2020/04/03/19594291/terima-bantuan-apd-pemkot-jakbar-prioritaskan-petugas-makam-satpol-pp-tni

Terkini Lainnya

Keberatan Ditertibkan, Juru Parkir Minimarket: Cari Kerjaan Kan Susah...

Keberatan Ditertibkan, Juru Parkir Minimarket: Cari Kerjaan Kan Susah...

Megapolitan
BPSDMP Kemenhub Bentuk Tim Investigasi Usut Kasus Tewasnya Taruna STIP

BPSDMP Kemenhub Bentuk Tim Investigasi Usut Kasus Tewasnya Taruna STIP

Megapolitan
Status Taruna STIP yang Aniaya Junior Bakal Dicopot

Status Taruna STIP yang Aniaya Junior Bakal Dicopot

Megapolitan
Duka di Hari Pendidikan, Taruna STIP Tewas Dianiaya Senior

Duka di Hari Pendidikan, Taruna STIP Tewas Dianiaya Senior

Megapolitan
Mahasiswanya Tewas Dianiaya Senior, Ketua STIP: Tak Ada Perpeloncoan, Murni Antar Pribadi

Mahasiswanya Tewas Dianiaya Senior, Ketua STIP: Tak Ada Perpeloncoan, Murni Antar Pribadi

Megapolitan
Fakta-fakta Kasus Pembunuhan Mayat dalam Koper di Cikarang

Fakta-fakta Kasus Pembunuhan Mayat dalam Koper di Cikarang

Megapolitan
Bagaimana jika Rumah Potong Belum Bersertifikat Halal pada Oktober 2024? Ini Kata Mendag Zulhas

Bagaimana jika Rumah Potong Belum Bersertifikat Halal pada Oktober 2024? Ini Kata Mendag Zulhas

Megapolitan
Tewasnya Mahasiswa STIP di Tangan Senior, Korban Dipukul 5 Kali di Bagian Ulu Hati hingga Terkapar

Tewasnya Mahasiswa STIP di Tangan Senior, Korban Dipukul 5 Kali di Bagian Ulu Hati hingga Terkapar

Megapolitan
Fenomena Suhu Panas, Pemerintah Impor 3,6 Juta Ton Beras

Fenomena Suhu Panas, Pemerintah Impor 3,6 Juta Ton Beras

Megapolitan
Pengemudi HR-V yang Tabrak Bikun UI Patah Kaki dan Luka di Pipi

Pengemudi HR-V yang Tabrak Bikun UI Patah Kaki dan Luka di Pipi

Megapolitan
Bakal Cek Tabung Gas, Zulhas: Benar Enggak Isinya 3 Kilogram?

Bakal Cek Tabung Gas, Zulhas: Benar Enggak Isinya 3 Kilogram?

Megapolitan
Mendag Tegaskan Rumah Potong Ayam Harus Bersertifikat Halal Oktober 2024, Tidak Ada Tawar-tawar Lagi

Mendag Tegaskan Rumah Potong Ayam Harus Bersertifikat Halal Oktober 2024, Tidak Ada Tawar-tawar Lagi

Megapolitan
Mobil Mahasiswa Tabrak Bus Kuning UI, Saksi: Penumpangnya 3, Cowok Semua

Mobil Mahasiswa Tabrak Bus Kuning UI, Saksi: Penumpangnya 3, Cowok Semua

Megapolitan
Kebengisan Pembunuh Wanita Dalam Koper: Setubuhi dan Habisi Korban, lalu Curi Uang Kantor

Kebengisan Pembunuh Wanita Dalam Koper: Setubuhi dan Habisi Korban, lalu Curi Uang Kantor

Megapolitan
Kronologi Meninggalnya Siswa STIP yang Dianiaya Senior

Kronologi Meninggalnya Siswa STIP yang Dianiaya Senior

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke