Salin Artikel

Belum Ada BUMN Jadi Sponsor Ajang Formula E Jakarta, Ahmad Sahroni: Ya Sudah Mau Diapain

JAKARTA, KOMPAS.com - Ketua Panitia Pelaksana Formula E Jakarta Ahmad Sahroni mengatakan, hingga saat ini, belum ada perusahaan dari badan usaha milik negara (BUMN) yang menjadi sponsor ajang balap mobil listrik itu.

"Ya sudahlah kalau enggak dikasih, mau diapain, enggak dipaksa. Tapi yang pasti, BUMN per hari ini belum memberikan sponsornya," ujar Sahroni di Nasdem Tower, Menteng, Jakarta Pusat, Rabu (1/6/2022).

Sahroni menyebutkan, sejauh ini, sudah ada 31 perusahaan swasta menjadi sponsor ajang balapan Formula E Jakarta.

"Sponsor saat ini 31 sponsor dari pihak swasta, yang pasti BUMN belum kasih sponsor," kata Sahroni.

Ia menambahkan, persiapan Formula E mencapai 90 persen. Seluruh tiket juga sudah terjual.

Komite Pelaksana Formula E Jakarta mengeluarkan jadwal rangkaian acara Formula E Jakarta pada Minggu (4/6/2022).

Jadwal rangkaian acara tersebut sempat dipaparkan Managing Director Formula E Jakarta Gunung Kartiko saat konferensi pers pada Kamis (19/5/2022) lalu.

Dalam jadwal tersebut diperlihatkan kualifikasi untuk menentukan urutan start diselenggarakan di hari yang sama dengan acara balapan.

Berikut jadwal lengkap acara Formula E Jakarta 4 Juni 2022:

- 10.00-10.40: pembukaan dan acara musik

- 10.40-11.55: kualifikasi grup A dan B

- 12.30-14.45: hiburan konser musik untuk masing-masing area tiket

- 14.45-15.00: opening ceremony

- 15.00-15.03: MC race announcing

- 15.03-15.04: mobil masuk posisi start

- 15.04-16.00: balapan digelar

- 16.00-16.30: podium ceremony

Setelah acara inti, acara hiburan masih dilanjutkan dengan konser musik hingga pukul 22.00 WIB.

https://megapolitan.kompas.com/read/2022/06/01/15293181/belum-ada-bumn-jadi-sponsor-ajang-formula-e-jakarta-ahmad-sahroni-ya

Terkini Lainnya

7 Tahun Berdiri, Lokasi Binaan Pasar Minggu Kini Sepi Pedagang dan Pembeli

7 Tahun Berdiri, Lokasi Binaan Pasar Minggu Kini Sepi Pedagang dan Pembeli

Megapolitan
Polisi Tangkap DJ East Blake yang Diduga Sebar Video dan Foto Mesum Mantan Kekasih

Polisi Tangkap DJ East Blake yang Diduga Sebar Video dan Foto Mesum Mantan Kekasih

Megapolitan
Pihak Keluarga Bakal Temui Ibu Pengemis Viral yang Paksa Orang Sedekah

Pihak Keluarga Bakal Temui Ibu Pengemis Viral yang Paksa Orang Sedekah

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Setubuhi Korban Sebelum Membunuhnya

Pembunuh Wanita Dalam Koper Setubuhi Korban Sebelum Membunuhnya

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Tak Dikenakan Pasal Pembunuhan Berencana

Pembunuh Wanita Dalam Koper Tak Dikenakan Pasal Pembunuhan Berencana

Megapolitan
Tak Sadar Jarinya Digigit sampai Putus, Satpam Gereja: Ada yang Bilang 'Itu Jarinya Buntung'

Tak Sadar Jarinya Digigit sampai Putus, Satpam Gereja: Ada yang Bilang 'Itu Jarinya Buntung'

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Jadi Tersangka, Dijerat Pasal Pembunuhan dan Curas

Pembunuh Wanita Dalam Koper Jadi Tersangka, Dijerat Pasal Pembunuhan dan Curas

Megapolitan
Korban Duga Pelaku yang Gigit Jarinya hingga Putus di Bawah Pengaruh Alkohol

Korban Duga Pelaku yang Gigit Jarinya hingga Putus di Bawah Pengaruh Alkohol

Megapolitan
Geng Motor Nekat Masuk 'Kandang Tentara' di Halim, Kena Gebuk Provost Lalu Diringkus Polisi

Geng Motor Nekat Masuk 'Kandang Tentara' di Halim, Kena Gebuk Provost Lalu Diringkus Polisi

Megapolitan
Banyak Kondom Bekas Berserak, Satpol PP Jaga RTH Tubagus Angke

Banyak Kondom Bekas Berserak, Satpol PP Jaga RTH Tubagus Angke

Megapolitan
Bukan Rebutan Lahan Parkir, Ini Penyebab Pria di Pondok Aren Gigit Jari Satpam Gereja hingga Putus

Bukan Rebutan Lahan Parkir, Ini Penyebab Pria di Pondok Aren Gigit Jari Satpam Gereja hingga Putus

Megapolitan
PN Jakbar Tunda Sidang Kasus Narkotika Ammar Zoni

PN Jakbar Tunda Sidang Kasus Narkotika Ammar Zoni

Megapolitan
Pelaku dan Korban Pembunuhan Wanita Dalam Koper Kerja di Perusahaan yang Sama

Pelaku dan Korban Pembunuhan Wanita Dalam Koper Kerja di Perusahaan yang Sama

Megapolitan
Pembunuh Perempuan Dalam Koper Curi Uang Rp 43 Juta Milik Perusahaan Tempat Korban Kerja

Pembunuh Perempuan Dalam Koper Curi Uang Rp 43 Juta Milik Perusahaan Tempat Korban Kerja

Megapolitan
Pengemis yang Videonya Viral karena Paksa Orang Sedekah Berkali-kali Minta Dipulangkan dari RSJ Bogor

Pengemis yang Videonya Viral karena Paksa Orang Sedekah Berkali-kali Minta Dipulangkan dari RSJ Bogor

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke