Salin Artikel

5 Ruas Jalan dan 2 RT di Jakarta Tergenang Banjir

JAKARTA, KOMPAS.com - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta mencatat enam rukun tetangga (RT) dan lima ruas jalan tergenang air pada Rabu (1/3/2023) petang

Kepala Pelaksana BPBD DKI Jakarta Isnawa Adji menyebutkan, jumlah tersebut merupakan data sampai pukul 18.00 WIB.

"BPBD mencatat genangan yang sebelumnya terjadi di dua RT dan tiga ruas jalan tergenang, saat ini menjadi enam RT atau 0,020 persen dari 30.470 RT dan lima ruas jalan tergenang yang ada di wilayah DKI Jakarta," tuturnya melalui pesan singkat, Rabu.

Berdasarkan data BPBD DKI Jakarta, berikut RT di Ibu Kota yang tergenang air:

• Jakarta Timur

Kampung Melayu

- Jumlah: 2 RT

- Ketinggian: 15 sentimeter-20 sentimeter

- Penyebab: Curah hujan tinggi dan luapan Kali Ciliwung

• Jakarta Barat

Tegal Alur

- Jumlah: 4 RT

- Ketinggian: 30 sentimeter

- Penyebab: Curah hujan tinggi

Sementara itu, berikut lima ruas jalan di Ibu Kota yang tergenang air:

1. Jalan Kamal Raya, Tegal Alur, Kalideres, Jakarta Barat

Ketinggian: 20 sentimeter

2. Jalan Menceng Raya, Tegal Alur, Kalideres, Jakarta Barat

Ketinggian: 25 sentimeter

3. Jalan Prepedan Raya, Tegal Alur, Kalideres, Jakarta Barat

Ketinggian: 30 sentimeter

4. Jalan Raya Bekasi, Cakung Barat, Cakung, Jakarta Timur

Ketinggian: 10 sentimeter

5. Jalan Agung Karya VI, Sungai Bambu, Tanjung Priok, Jakarta Utara

Ketinggian: 10 sentimeter

https://megapolitan.kompas.com/read/2023/03/01/19263951/5-ruas-jalan-dan-2-rt-di-jakarta-tergenang-banjir

Terkini Lainnya

Polisi Tangkap Tiga Pelaku Tawuran di Bogor, Dua Positif Narkoba

Polisi Tangkap Tiga Pelaku Tawuran di Bogor, Dua Positif Narkoba

Megapolitan
Yayasan SMK Lingga Kencana Sebut Bus yang Digunakan untuk Perpisahan Siswa Dipesan Pihak Travel

Yayasan SMK Lingga Kencana Sebut Bus yang Digunakan untuk Perpisahan Siswa Dipesan Pihak Travel

Megapolitan
Usai Bunuh Pamannya Sendiri, Pemuda di Pamulang Jaga Warung Seperti Biasa

Usai Bunuh Pamannya Sendiri, Pemuda di Pamulang Jaga Warung Seperti Biasa

Megapolitan
Kecelakaan Rombongan SMK Lingga Kencana di Subang, Yayasan Akan Panggil Pihak Sekolah

Kecelakaan Rombongan SMK Lingga Kencana di Subang, Yayasan Akan Panggil Pihak Sekolah

Megapolitan
Soal Janji Beri Pekerjaan ke Jukir, Heru Budi Akan Bahas dengan Disnakertrans DKI

Soal Janji Beri Pekerjaan ke Jukir, Heru Budi Akan Bahas dengan Disnakertrans DKI

Megapolitan
Profesinya Kini Dilarang, Jukir Liar di Palmerah Minta Pemerintah Beri Pekerjaan yang Layak

Profesinya Kini Dilarang, Jukir Liar di Palmerah Minta Pemerintah Beri Pekerjaan yang Layak

Megapolitan
Pemprov DKI Jakarta Lepas 8.000 Jemaah Haji dalam Dua Gelombang

Pemprov DKI Jakarta Lepas 8.000 Jemaah Haji dalam Dua Gelombang

Megapolitan
Jukir Minimarket: Jangan Main Ditertibkan Saja, Dapur Orang Bagaimana?

Jukir Minimarket: Jangan Main Ditertibkan Saja, Dapur Orang Bagaimana?

Megapolitan
Rubicon Mario Dandy Turun Harga, Kini Dilelang Rp 700 Juta

Rubicon Mario Dandy Turun Harga, Kini Dilelang Rp 700 Juta

Megapolitan
Anggota Gangster yang Bacok Mahasiswa di Bogor Ditembak Polisi karena Melawan Saat Ditangkap

Anggota Gangster yang Bacok Mahasiswa di Bogor Ditembak Polisi karena Melawan Saat Ditangkap

Megapolitan
Warga Cilandak Tangkap Ular Sanca 4,5 Meter yang Bersembunyi di Saluran Air

Warga Cilandak Tangkap Ular Sanca 4,5 Meter yang Bersembunyi di Saluran Air

Megapolitan
Dijanjikan Diberi Pekerjaan Usai Ditertibkan, Jukir Minimarket: Jangan Sekadar Bicara, Buktikan!

Dijanjikan Diberi Pekerjaan Usai Ditertibkan, Jukir Minimarket: Jangan Sekadar Bicara, Buktikan!

Megapolitan
Soal Kecelakaan SMK Lingga Kencana, Pengamat Pendidikan : Kegiatan 'Study Tour' Harus Dihapus

Soal Kecelakaan SMK Lingga Kencana, Pengamat Pendidikan : Kegiatan "Study Tour" Harus Dihapus

Megapolitan
FA Nekat Bunuh Pamannya Sendiri di Pamulang karena Sakit Hati Sering Dimarahi

FA Nekat Bunuh Pamannya Sendiri di Pamulang karena Sakit Hati Sering Dimarahi

Megapolitan
Minta Penertiban Juru Parkir Liar Dilakukan secara Manusiawi, Heru Budi: Jangan Sampai Meresahkan Masyarakat

Minta Penertiban Juru Parkir Liar Dilakukan secara Manusiawi, Heru Budi: Jangan Sampai Meresahkan Masyarakat

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke