Salin Artikel

Konser Musik Jakarta Fair 2023 Digelar 32 Hari, Catat Daftar Artisnya!

JAKARTA, KOMPAS.com - Jakarta Fair Kemayoran akan digelar mulai 14 Juni sampai 16 Juli 2023 mendatang.

Tahun ini, konser musik Jakarta Fair akan dihelat selama 32 hari, kecuali pada malam takbiran Idul Adha yang bertepatan pada 28 Juni 2023.

Sajian musik yang disuguhkan juga beragam, mulai genre rock, pop, jazz, balad, dangdut, koplo, reggae, alternative, hingga punk.

Sejumlah grup musik maupun solois yang bakal meramaikan panggung Jakarta Fair terdiri dari Slank, PADI Reborn, D’MASIV, Fourtwnty, Tipe-X, Armada, Kangen Band, dan Fiersa Besari.

Lalu, juga ada MALIQ & D’Essentials, Tonny Q, Rizky Febian, Raisa, The S.I.G.I.T dan sejumlah musisi Tanah Air lainnya.

Berbeda dengan tahun lalu, konser Jakarta Fair Kemayoran 2023 berbayar.

"Start paling murah Rp 50.000, sudah include (termasuk) tiket masuk Jakarta Fair," kata General Manager PT JiExpo Oki Setiawan saat konferensi pers di JiExpo, Kemayoran, Jakarta Pusat, Rabu (7/6/2023).

"Ada range harga sampai Rp 200.000," lanjut dia.

Tiket itu bersifat one time purchase. Akhirnya, satu tiket hanya berlaku untuk satu hari.

"Nanti ratusan band (musisi) yang tampil, nama besarnya ada sekitar 90-an," ujar Oki.

Untuk diketahui, Jakarta Fair Kemayoran 2023 digelar di JiExpo Kemayoran, Jakarta Pusat, pada 14 Juni sampao 16 Juli 2023.

Pembelian tiket secara daring dapat dilakukan di jakartafair.co.id dan eventguide.id.

https://megapolitan.kompas.com/read/2023/06/07/13003621/konser-musik-jakarta-fair-2023-digelar-32-hari-catat-daftar-artisnya

Terkini Lainnya

Usahanya Ditutup Paksa, Pemilik Restoran di Kebon Jeruk Bakal Tempuh Jalur Hukum jika Upaya Mediasi Gagal

Usahanya Ditutup Paksa, Pemilik Restoran di Kebon Jeruk Bakal Tempuh Jalur Hukum jika Upaya Mediasi Gagal

Megapolitan
Aktor Utama Pabrik Narkoba di Bogor Masih Buron, Polisi: Sampai Lubang Semut Pun Kami Cari

Aktor Utama Pabrik Narkoba di Bogor Masih Buron, Polisi: Sampai Lubang Semut Pun Kami Cari

Megapolitan
Polisi Amankan 8 Orang Terkait Kasus Pembacokan Remaja di Depok, 4 Ditetapkan Tersangka

Polisi Amankan 8 Orang Terkait Kasus Pembacokan Remaja di Depok, 4 Ditetapkan Tersangka

Megapolitan
Bukan Melompat, Disdik DKI Sebut Siswa SMP Jaksel Terpeleset dari Lantai 3

Bukan Melompat, Disdik DKI Sebut Siswa SMP Jaksel Terpeleset dari Lantai 3

Megapolitan
Insiden Siswa SMP Lompat dari Lantai 3, KPAI Minta Disdik DKI Pasang Sarana Keselamatan di Sekolah

Insiden Siswa SMP Lompat dari Lantai 3, KPAI Minta Disdik DKI Pasang Sarana Keselamatan di Sekolah

Megapolitan
3 Saksi Diperiksa Polisi dalam Kasus Dugaan Penistaan Agama yang Jerat Pejabat Kemenhub

3 Saksi Diperiksa Polisi dalam Kasus Dugaan Penistaan Agama yang Jerat Pejabat Kemenhub

Megapolitan
Seorang Pria Tewas Tertabrak Kereta di Matraman

Seorang Pria Tewas Tertabrak Kereta di Matraman

Megapolitan
Disdik DKI Bantah Siswa di Jaksel Lompat dari Lantai 3 Gedung Sekolah karena Dirundung

Disdik DKI Bantah Siswa di Jaksel Lompat dari Lantai 3 Gedung Sekolah karena Dirundung

Megapolitan
BNN Masih Koordinasi dengan Filipina Soal Penjemputan Gembong Narkoba Johan Gregor Hass

BNN Masih Koordinasi dengan Filipina Soal Penjemputan Gembong Narkoba Johan Gregor Hass

Megapolitan
Polisi Minta Keterangan MUI, GBI, dan Kemenag Terkait Kasus Dugaan Penistaan Agama Pendeta Gilbert

Polisi Minta Keterangan MUI, GBI, dan Kemenag Terkait Kasus Dugaan Penistaan Agama Pendeta Gilbert

Megapolitan
Walkot Depok: Bukan Cuma Spanduk Supian Suri yang Kami Copot...

Walkot Depok: Bukan Cuma Spanduk Supian Suri yang Kami Copot...

Megapolitan
Satpol PP Copot Spanduk Supian Suri, Walkot Depok: Demi Allah, Saya Enggak Nyuruh

Satpol PP Copot Spanduk Supian Suri, Walkot Depok: Demi Allah, Saya Enggak Nyuruh

Megapolitan
Polisi Bakal Panggil Indonesia Flying Club untuk Mengetahui Penyebab Jatuhnya Pesawat di BSD

Polisi Bakal Panggil Indonesia Flying Club untuk Mengetahui Penyebab Jatuhnya Pesawat di BSD

Megapolitan
Siswi SLB di Jakbar Dicabuli hingga Hamil, KPAI Siapkan Juru Bahasa Isyarat dan Pendampingan

Siswi SLB di Jakbar Dicabuli hingga Hamil, KPAI Siapkan Juru Bahasa Isyarat dan Pendampingan

Megapolitan
Ada Pembangunan Saluran Penghubung di Jalan Raya Bogor, Rekayasa Lalu Lintas Diterapkan

Ada Pembangunan Saluran Penghubung di Jalan Raya Bogor, Rekayasa Lalu Lintas Diterapkan

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke