Salin Artikel

Pembangunan Masjid Agung Bogor Ditargetkan Selesai Hari Ini

BOGOR, KOMPAS.com - Pembangunan Masjid Agung yang berlokasi di Kawasan Alun-alun Kota Bogor memasuki tahap akhir.

Kepala Dinas PUPR Kota Bogor Rena Da Frina mengatakan, progres Masjid Agung sudah mencapai 98 persen.

Dengan begitu, pembangunan Masjid Agung ditargetkan selesai pada akhir Februari atau hari ini.

Nantinya, Masjid Agung bakal diresmikan oleh Wali Kota Bogor Bima Arya Sugiarto.

“Februari selesai semuanya. Rencananya Pak Wali mau meresmikan di bulan Maret,” ujar Rena saat ditemui Kompas.com, Rabu (29/2/2024).

Sementara itu, dalam pantauan Kompas.com di lokasi, Kamis (30/2/2024), pembangunan fasad, menara, eksterior, dan interior dari Masjid Agung terlihat sudah selesai.

Namun, kondisi di samping kiri masjid terlihat kumuh karena terdapat PKL yang berjualan di area tersebut meski plang tanda larangan berjualan terpasang.

Bagian dinding luar masjid kondisinya mulai kusam dan akan dilakukan pengecatan ulang sebelum diresmikan.

“Itu bangunan masjid yang besar tapi depannya itu sudah mulai hitam-hitam, saya minta cat ulang,” ujar Rena.

Sebelumnya, Masjid Agung direncanakan selesai dan diresmikan pada Desember 2023.

Namun, pekerjaan pembangunan masjid tersebut meleset dari target dan dilakukan perpanjangan selama 50 hari kalender.

Dengan adanya hal tersebut, kontraktor PT Bumi Putra Silampari harus didenda senilai Rp 1,5 miliar.

“Masjid Agung nambah 50 hari kerja, Februari ini selesai semuanya,” ujarnya.

https://megapolitan.kompas.com/read/2024/02/29/09335181/pembangunan-masjid-agung-bogor-ditargetkan-selesai-hari-ini

Terkini Lainnya

Menyusuri Jalan yang Dilalui Para Korban Tragedi 12 Mei 1998...

Menyusuri Jalan yang Dilalui Para Korban Tragedi 12 Mei 1998...

Megapolitan
Sosok Dimas Aditya Korban Kecelakaan Bus Ciater Dikenal Tak Mudah Marah

Sosok Dimas Aditya Korban Kecelakaan Bus Ciater Dikenal Tak Mudah Marah

Megapolitan
Dua Truk TNI Disebut Menerobos CFD Jakarta, Ini Klarifikasi Kapendam Jaya

Dua Truk TNI Disebut Menerobos CFD Jakarta, Ini Klarifikasi Kapendam Jaya

Megapolitan
Diiringi Isak Tangis, 6 Korban Kecelakaan Bus Ciater Dimakamkan di TPU Parung Bingung

Diiringi Isak Tangis, 6 Korban Kecelakaan Bus Ciater Dimakamkan di TPU Parung Bingung

Megapolitan
Titik Terang Kasus Mayat Terbungkus Sarung di Pamulang: Terduga Pelaku Ditangkap, Identitas Korban Diketahui

Titik Terang Kasus Mayat Terbungkus Sarung di Pamulang: Terduga Pelaku Ditangkap, Identitas Korban Diketahui

Megapolitan
3 Pelajar SMK Lingga Kencana Korban Kecelakaan Bus Dishalatkan di Musala Al Kautsar Depok

3 Pelajar SMK Lingga Kencana Korban Kecelakaan Bus Dishalatkan di Musala Al Kautsar Depok

Megapolitan
Isak Tangis Iringi Kedatangan 3 Jenazah Korban Kecelakaan Bus Ciater: Enggak Nyangka, Pulang-pulang Meninggal...

Isak Tangis Iringi Kedatangan 3 Jenazah Korban Kecelakaan Bus Ciater: Enggak Nyangka, Pulang-pulang Meninggal...

Megapolitan
Terduga Pembunuh Pria Dalam Sarung di Pamulang Ditangkap

Terduga Pembunuh Pria Dalam Sarung di Pamulang Ditangkap

Megapolitan
Pemprov DKI Lepas Ratusan Jemaah Haji Kloter Pertama Asal Jakarta

Pemprov DKI Lepas Ratusan Jemaah Haji Kloter Pertama Asal Jakarta

Megapolitan
Pesan Terakhir Guru SMK Lingga Kencana Korban Kecelakaan Bus di Ciater Subang

Pesan Terakhir Guru SMK Lingga Kencana Korban Kecelakaan Bus di Ciater Subang

Megapolitan
Gratis Untuk Anak Pejuang Kanker, Begini Syarat Menginap di 'Rumah Anyo'

Gratis Untuk Anak Pejuang Kanker, Begini Syarat Menginap di 'Rumah Anyo'

Megapolitan
Gelar 'Napak Reformasi', Komnas Perempuan Ajak Masyarakat Mengingat Tragedi 12 Mei 1998

Gelar "Napak Reformasi", Komnas Perempuan Ajak Masyarakat Mengingat Tragedi 12 Mei 1998

Megapolitan
Jatuh Bangun Pinta Mendirikan 'Rumah Anyo' Demi Selamatkan Para Anak Pejuang Kanker

Jatuh Bangun Pinta Mendirikan 'Rumah Anyo' Demi Selamatkan Para Anak Pejuang Kanker

Megapolitan
Saat Epy Kusnandar Ditangkap karena Narkoba, Diam Seribu Bahasa

Saat Epy Kusnandar Ditangkap karena Narkoba, Diam Seribu Bahasa

Megapolitan
Misteri Mayat Pria Terbungkus Sarung di Pamulang, Diduga Dibunuh Lalu Dibuang

Misteri Mayat Pria Terbungkus Sarung di Pamulang, Diduga Dibunuh Lalu Dibuang

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke